Moethiaaa's Reading List
16 stories
ᴰᵉˢᵖᵉʳᵃᵗᵉ by nj0lie
nj0lie
  • WpView
    Reads 224,548
  • WpVote
    Votes 3,162
  • WpPart
    Parts 10
[21+] ~ Sebagian part dipriavte. Sebelum membaca lebih lanjut, sebaiknya pikir kembali bila usia tidak memenuhi syarat. JANGAN DIBACA! ⛔ ~~~ ✔ Story END sudah dibukukan ✔ Mature story 🔞 ✔ Halu super absurd ✔ Tema poliandri, intrique ✔ Genre action (mafia #1) ~~~ B L R U B "Dari dulu memang aku yang bodoh, bodoh karena terlalu percaya dengan cinta seorang laki-laki sampai lupa jika kau takkan pernah bisa aku miliki. Dan betapa bodohnya aku karena terjerat dengan cintamu, hingga aku tersadar sekarang kau telah pergi dengan yang lain." - Huang Xiao Ve 🍀🍀🍀 Perjalanan hidup seorang wanita bernama Huang Xiao Ve. Di dalam kehidupan yang menyandang status janda menjadikan Veve seorang pribadi mandiri dan enggan berhubungan dengan pria manapun karena masa lalu yang kelam. Ia di jual sang Ayah untuk masalah bisnis serta kegagalan cinta yang kesekian kali dengan mantan kekasihnya membuat Veve mengalami trauma mendalam akan cinta. Namun, cinta memang tidak pernah memilih kapan dan di mana datang serta kepada siapa cinta berlabuh. Veve berkenalan dengan kakak beradik Maximuz dan Lexuz dan dua pria tersebut berkeinginan mempersunting Veve menjadi istri mereka? Akankah Veve memilih satu di antara mereka atau bahkan keduanya? Start 📝: 22 Sept 2018 End 📚 : 22 Jan 2019
Stick With You (TERBIT) by vyfitani
vyfitani
  • WpView
    Reads 3,310,842
  • WpVote
    Votes 105,777
  • WpPart
    Parts 24
Karena satu kesalahan, Alaric dan Sandra harus membuat sebuah perjanjian. Mereka akan tinggal bersama sampai bayi yang dikandung Sandra lahir tanpa ikatan apa pun. Namun cinta kerap kali menyusup diam-diam tanpa bicara. Singgah ke dalam relung hati dan enggan untuk pergi. Alaric menepis itu. Baginya cinta hanyalah omong kosong belaka. Sementara, rasa sakit hati di masa lalu membuat Sandra enggan mengakuinya. Tapi sekali lagi, cinta itu terlalu kuat untuk dilawan. Bila Alaric tak lagi percaya pada cinta, mengapa ia takut kehilangan Sandra? Bila Sandra terlalu takut kecewa, mengapa ia begitu menginginkan hati Alaric?
Adore You, Doctor! by Junieloo
Junieloo
  • WpView
    Reads 1,627,213
  • WpVote
    Votes 17,871
  • WpPart
    Parts 9
SUDAH DITERBITKAN. TERSEDIA DI GRAMEDIA TERDEKAT Daisy El Vanisha, designer mungil yang boleh dikatakan buta soal cinta. Ia tidak pernah mengenal lawan jenis lebih dalam apalagi berpacaran. Jangan tanya apa sebabnya, karena ia pun tidak mengerti alasan mengapa para pria tidak melirik dirinya sebagai wanita sekali pun! Walau kedua orang tuanya tidak memaksakan kehendak mereka yang ingin segera mendapatkan menantu idaman selama ini, namun siapa sih orang tua yang tidak gemas melihat anak perempuan satu-satunya, masih terlihat seperti anak kecil di usianya yang menginjak 22 tahun?! Pratama Dani Rahardian, Dokter muda yang kembali ke Indonesia untuk mengurusi Rumah Sakit Rahardian milik sang Ayah, yang di wariskan untuknya. Kedatangannya membuat semua orang terkesima akan sosok dan pesonanya. Dan saat waktu mempertemukannya dengan gadis itu, mengapa hidupnya yang selama ini membosankan seketika berubah menjadi begitu menyenangkan? Copyright © 2014 by Junieloo
Stay With Me by winstories_
winstories_
  • WpView
    Reads 4,803,984
  • WpVote
    Votes 39,481
  • WpPart
    Parts 9
benar jika orang bilang cinta itu datang dengan tiba-tiba. seperti yang dialami aliando syarief dan prilly latuconsina. siapa sangka kecelakaan itu yang akan mengantarkan mereka pada kebahagian hingga satu sama lain berusaha agar selalu tetap bersama.
Unforgiven Hero by SanthyAgatha
SanthyAgatha
  • WpView
    Reads 1,433,933
  • WpVote
    Votes 18,801
  • WpPart
    Parts 4
Rafael Alexander adalah seorang pengusaha sukses keturunan dari keluarga kaya yang berpengaruh. tetapi sebenarnya Rafael menyimpan rasa bersalah yang menyiksa seumur hidupnya. Di masa mudanya, Rafael pernah menyebabkan kecelakaan parah yang membunuh seorang sopir taxi tua yang ternyata meninggalkan seorang anak perempuan bernama Elena menjadi sebatang kara. Dengan kekuasaan dan kekayaannya, Rafael berusaha menebus kesalahannya itu. Bagaikan malaikat pelindung, dia diam-diam mengatur segala aspek kehidupan Elena hingga menjadi mudah. Bahkan dengan kekuasaannya pula, dia memaksa Elena untuk terikat dengannya, ketika kemudian Elena mengetahui bahwa Rafael adalah orang yang menyebabkan kematian ayahnya, kebencian meledak di antara mereka, Elena tidak bisa memaafkan Rafael. Tapi karena terbiasa mendapatkan apa yang dia mau, Rafael ahkirnya menggunakan cara paksaan untuk memiliki Elena, dia menculik Elena ke tempat terpencil, jauh dari siapapun, berada sepenuhnya di bawah kuasanya, hanyut di dalam ledakan gairah Rafael, dan hanya bergantung kepadanya. Konflik terjadi ketika ada perasaan yang mulai terlibat dari hubungan yang semula hanyalah penebusan dosa dan pamer kekuasaan ini. Ketika perasaan itu semakin dalam, akankah Elena bisa memaafkan laki-laki yang telah merenggut nyawa ayahnya dalam kecelakaan itu?
A Romantic Story About Serena by SanthyAgatha
SanthyAgatha
  • WpView
    Reads 4,226,162
  • WpVote
    Votes 111,456
  • WpPart
    Parts 11
Dalam hidupnya, Impian Serena hanyalah ingin menjadi perempuan yang biasa-biasa saja. Dia ingin menikah dengan Rafi kekasihnya, membentuk keluarga kecil yang bahagia, lalu seperti akhir kisah klise lainnya: bergandengan tangan di usia senja, melangkah menuju matahari terbenam. Tetapi ternyata apa yang dia inginkan meskipun sederhana, tidak semudah itu menjadi kenyataan. Kecelakaan itu telah merenggut semua yang diimpikannya, orang tuanya, merenggut rencana pernikahannya dengan Rafi yang kemudian tak berdaya dan membuatnya harus berjuang sendirian, dan menghancurkan semua mimpi-mimpinya yang sebelumnya terbungkus dalam rencana masa depan yang telah tersusun rapi. Semuanya hancur. Dalam perjuangannya untuk bangkit itulah dia harus berhubungan dengan Damian, seorang taipan kaya yang sombong, arogan, suka memaksakan kehendak, dan...punya obsesi seksual terpendam terhadap dirinya. Serena membutuhkan Damian lebih demi menyelamatkan Rafi, sedangkan Damian membutuhkan Serena untuk memuaskan hasrat obsesif yang terus menerus menyiksanya terhadap Serena. Dua manusia yang seharusnya tidak pernah bersilang jalan inipun dipertemukan oleh keadaan. Dua manusia yang saling membenci satu sama lain tetapi dikalahkan oleh hasrat dan kebutuhan. Hubungan mereka panas membara, luar biasa sampai mereka bisa terbakar habis di dalamnya. Mereka menjalin hubungan karena keterpaksaan, yang lama kelamaan menjadi hubungan saling membutuhkan, saling merindukan dan saling memuaskan dan….. akhirnya menyerah untuk saling mencintai. Sampai kemudian tiba saatnya Serena harus memilih antara Hasratnya pada Damian, lelaki arogan yang terus menerus menyakitinya tetapi berhasil merenggut hatinya, atau cintanya kepada Rafi, lelaki yang baik, yang pernah meninggalkannya untuk berjuang sendirian, tetapi tetap menjaga janjinya dalam sebentuk cincin pertunangan di jari manisnya."
Sleep With The Devil by SanthyAgatha
SanthyAgatha
  • WpView
    Reads 3,987,145
  • WpVote
    Votes 69,924
  • WpPart
    Parts 6
Ketika bisnis orang tuanya jatuh, Lana terpaksa melihat dengan mata kepalanya sendiri bagaimana orang-orang yang dicintainya satu persatu hancur. Ibunya terpuruk dalam rasa malu dan kecewa lalu meninggal karena digerogoti penyakit yang sumber utamanya adalah dari hatinya yang hancur, ayahnya ahkirnya meninggal dalam sebuah kecelakaan yang diindikasikan bunuh diri dengan sengaja karena tidak kuat menghadapi beban hidup, meninggalkan Lana Sendirian.Sebatang kara di dunia ini, Lana menyadari bahwa penghancur hidup keluarganya, yang menjadi pembunuh tak langsung kedua orang tuanya adalah Mikail Raveno, Pria berdarah italia, penguasa bisnis yang punya hobby menghancurkan dan menguasai perusahaan-perusahaan kecil yang dia incar, termasuk perusahaan orang tua Lana. Mikail Raveno berdarah dingin, dan ditakuti karena tidak punya belas kasihan.Dengan nekad, Lana menyamar menjadi pelayan bar favourite Mikail. Dan Lana mencoba mencari cara untuk membalaskan dendamnya kepada lelaki kejam itu, ingin mencari kepuasan dengan melukai Mikail, meskipun hanya sedikit. Tetapi sayangnya, penjagaan keamanan di sekeliling Mikail tidak tertembus. Lana malahan berahkir dalam cengkeraman Mikail, dirinya di beli diluar kehendaknya, diculik paksa dan dipenjara di rumah Mikail. Kenapa Mikail menyekapnya? Apakah Mikail mengetahu niat Lana untuk membalaskan dendam kematian kedua orangtuanya? Dan kenapa semakin lama, Mikail semakin tidak ingin melepaskan Lana? Novel ini begitu panas, oleh gejolak dan percikan gairah dua manusia yang saling bermusuhan, yang sama-sama bertemperamen keras, Lana seorang perempuan mandiri yang meledak-ledak harus berhadapan dengan Mikail, lelaki arogan yang terbiasa mendapatkan apa yang dia mau.
Cinta Pangeran Es by Dinni83
Dinni83
  • WpView
    Reads 9,712,732
  • WpVote
    Votes 34,946
  • WpPart
    Parts 11
(cerita ini sedang dalam proses penerbitan) Delapan tahun lalu aku jatuh cinta padanya. Laki-laki tampan sekaligus menyebalkan dan dingin yang pernah kutau. Delapan tahun lamanya, aku berusaha keras melupakan setiap penolakan yang dia tunjukan. Pergi sejauh mungkin dari hidupnya. Dan setelah delapan tahun berlalu, laki-laki dingin itu masih memberi perih di hatiku di saat keadaan memaksa kami mengikat hubungan dalam pernikahan. Hanya ada satu wanita yang mampu membuatnya tertawa dan itu bukan aku.
Single Daddy's Story by nates392
nates392
  • WpView
    Reads 4,540,673
  • WpVote
    Votes 188,879
  • WpPart
    Parts 34
Benjamin Parker adalah ayah tunggal terseksi yang pernah kau temui, yang berprofesi sebagai dosen. Dia memiliki rambut berwarna coklat ikal yang indah, dan mata hijaunya yang kelam. Takdir menemukannya dengan Georgia Sanders, cewek lugu dan polos yang adalah salah satu mahasiswanya. Hingga pada suatu hari, Benjamin Parker membutuhkan seorang pengasuh untuk anaknya, Savannah Parker, dan pilihannya jatuh pada Georgia Sanders. Benjamin Parker tidak pernah menyangka kehadiran Georgia Sanders dalam kehidupannya dan anaknya, dapat mengubah segalanya ke tingkatan yang berbeda. Georgia Sanders juga tidak menyangka bahwa Benjamin Parker bakal membuat hidupnya terbalik seratus delapan puluh derajat.