ItzLangitStory
Kebahagiaan, persaudaraan yang dia ingin kan terwujud, mereka menyetujui permintaan nya bukan bukan permintaan nya melainkan permintaan tuan mereka, rasa bahagia pada mereka terlihat dengan jelas dengan senyuman lebar dan tipis, bercanda dengan riang nya, itu adalah kebahagiaan yang tidak akan pernah dilupakan.
Itu tidak akan berlangsung lama, kebahagiaan itu akan menghilang, lagi.
Tiba-tiba saja BoBoiBoy tidak ada kabar sama sekali didalam jam kekuatan, rasa khawatir menghantui mereka karena tuan mereka tidak pernah bertemu mereka lagi setelah apa yang terjadi pada Tapops serta kepergian Taufan dulu.
Lagi? ya lagi, dirinya kembali disalahkan atas hilang nya BoBoiBoy yang entah kemana, semua rasa sakit itu kembali tidak ada yang kelewatan, apakah dirinya akan kembali pergi juga?
"Ta-Taufan..? Taufan.. Hey adik kau mendengar ku? Kumohon katakan sesuatu! Taufan.. Hiks.. Hiks... TAUFAN!!!"
.
.
.
.
.
.
⚠Disclaimer⚠
BoBoiBoy Hanya Milik Animonsta
Saya Hanya Meminjam Namanya Saja
Jangan Dianggap Serius Karena Ini Hanyalah Imajinasiku Saja
14+
Kekerasan, Perkataan Tidak Baik dan Lain sebagainya
Fanart BoBoiBoy Taufan © Fuyuchino
Don't Copy My Story
Note ; Ini adalah sequel dari fanfic "Go the Merry Wind" seasons 1, bisa kalian baca seasons satunya dulu agar faham.
Starting ➣
Finishing ➣