Select All
  • Gevariel Arseano
    284K 23.9K 55

    Kesalahpahaman memang hal yang paling menakutkan dan harus di selesaikan. Bagaimana jika Sean tidak ingin menyelesaikannya. Jangan menghakimi nya. Ia hanya anak yang tersesat di dalam candaan dunia. Aku yakin kau akan melakukan hal yang sama jika di posisinya. "Jika tidak bisa memberikan kebahagian, setidaknya jangan...

  • SKY
    179K 16.1K 39

    Nyatanya memiliki enam saudara baru tidak membuat hidup Sky menjadi lebih bahagia. Atau, mungkin belum? #1 in Enhypen #1 in Jungwon #1 in Yang Jungwon

  • Mendekap Lara (END)
    533K 30.9K 42

    Tak pernah Jazel bayangkan ia akan dijual oleh ibunya sendiri. Hidupnya memang beban bagi keluarganya. Namun Jazel tak menyangka, perlakuan sang ibu padanya selayaknya sebuah barang. "Anak ini penyakitan dan nggak berguna. Tapi saya tetap akan menjualnya pada Bapak, 2 Miliar. Bapak setuju?" Jazel merasakan sengatan...

  • SERPIHAN LUKA [END]
    93.1K 5.6K 42

    Nyatanya kebahagiaan yang Juan genggam hanyalah semu. Topeng yang mereka pakai akhirnya terlepas hingga membuat Juan merasa dikhianati oleh dunia. Spin Off dari cerita MENDEKAP LARA [Bisa dibaca terpisah]

  • [✓] Satya dan 67 hari
    1.5M 234K 56

    [ SUDAH DIBUKUKAN ] ❝ aku masih mau berjuang, Al. tapi Tuhan pengen aku pulang.❞ -Satya Langit Aksara Pernah dengar istilah "orang tepat datang diwaktu yang tepat juga." itulah yang dapat mendeskripsikan pertemuan dari Satya dan Alya. Secarik kisah Satya dan Alya yang telah dirancang sang pencipta. Alya bilang, perte...

    Completed  
  • Not Him
    246K 27.5K 53

    Ketika dia datang dengan perubahan yang sangat mencolok hingga membuat semua orang bertanya tanya, "benarkah dia adalah orang yang ku kenal? " Semua orang mempertanyakan nya tanpa tau bahwa merekalah penyebab dari perubahan itu terjadi.

    Completed  
  • X = Savior✔
    12.7K 1.1K 19

    "KENAPA DIA TERUS??" Bukan cerita klise tentang keluarga yang pilih kasih ataupun orang tua yang menyiksa anaknya, It's really not that deep. Ini hanya tentang aku, luka dan rahasia. °•●•° Xavier merahasiakan penganiayaan yang sang Ayah lakukan demi mempertahankan keharmonisan keluarga. Tanpa Ia sadari, tiap anggota k...

    Completed  
  • KULKAS | PARK SUNGHOON ✔
    338K 50.3K 56

    [ selesai ] Park Sunghoon, definisi sebenarnya dari kulkas berjalan. Cuek. Sahabat dari orok-nya Kamu. Iya, S.A.H.A.B.A.T. ■ ■ ■ NOTE: • Ini tentang anak sekolah aja, yang ringan-ringan. • Silahkan dibaca! Kalau suka boleh sekalian vote dan komentarnya~ • Kalau nggak suka boleh ditinggalin aja, oke? Santuy~ • Media...

    Completed  
  • Kalap II Enhypen [✔]
    77.3K 13.4K 12

    Berawal dari penasaran, akhirnya menjadi celaka. © rhmaah, 2O21

    Completed  
  • ABANG || ENHYPEN ✓
    952K 129K 67

    !! Tahap revisi !! " ke inginan di tahun ini apa?" "Jual para abang" "HEH???!!" Ketika yang lain suka mempunyai kakak laki-laki , y/n justru ingin menjual abang nya di shope*e. "YOK DIBELI MUMPUNG 12.12" © Bullathifa [AREA RAWAN TYPO !!!!! ] #1 Enhypen 310321 #1 sunoo 140421 #2...

    Completed  
  • |✔| Tenggara
    38.2K 3K 30

    Tenggara, tak akan pernah tenggelam sebelum mereka menemukan bahagia. @aksara_salara #071123

  • |✔| Kedua
    294K 28.8K 24

    Ketika anak pertama merasa memiliki beban karena selalu di tuntut untuk menjadi yang terbaik, anak bungsu mengeluh karena merasa harus menuruti setiap perintah kakak-kakaknya. Namun di sisi lain, ada anak kedua yang kehadirannya sering kali dilupakan. @aksara_salara #120322

  • The Story Of Tirta [✔️]
    92.8K 8.7K 29

    Blurb: Tirtaraga Yudhistira, si anak tengah yang membangun kebahagiaannya dengan cara mengganggu ketenangan orang lain. Dia senang mencari perhatian, terlebih pada sang kakak yang lebih menyayangi adik bungsunya ketimbang Tirta. Selain sang kakak, Tirta juga senang sekali mengganggu Yuna, gadis yang disukainya, hingg...

    Completed  
  • Little Ghost [HIATUS]
    14.4K 2.1K 10

    Mengisahkan mereka yang bersahabat dengan hantu kecil yang kesepian. Perbedaan alam, dimensi ataupun waktu tidak akan bisa menjadi penghalang persahabatan mereka. ___________ ________________ "Kita gagal..." "Cahayanya sudah hilang, kita ga akan bisa bertemu lagi di kehidupan selanjutnya nanti..." __________ _________...

  • OUR SUNSHINE
    152K 17.1K 35

    "Kalo masak telur mata sapi, dikasih air gak?" "Ngapain dikasih air?! Astaga.." Ini kisah Kim Sunoo si anak manja yang berusaha menjadi mandiri. Yuk intip keseruannya sekarang!! -Ini murni 100% pemikiran author, jadi kalau ada sedikit kesamaan dengan cerita lain, itu murni sebuah ketidak sengajaan. -Up setiap waktu sa...

  • CLANS| ENHYPEN ft. I-LAND
    299K 61.4K 97

    [SUDAH TERBIT] CLANS SERIES BOOK #1 "Di rumahku, kamu selalu punya tempat untuk pulang." AU Fantasy !baku!

    Completed  
  • CLANS: The Revenge| ENHYPEN
    74.2K 15.9K 37

    [SUDAH TERBIT] CLANS SERIES BOOK #2 "Aku pulang," AU Fantasy !baku!

    Completed  
  • POLARIS: The Academy of Magic | ENHYPEN
    85.1K 13.9K 73

    Jungwon menghabiskan hari-hari dengan menghindari penagih hutang yang mencari ayah brengseknya. Ketika Jungwon mulai putus asa akan masa depan, ayahnya memberitahu Jungwon sesuatu yang tak masuk akal. "Ibumu adalah seorang penyihir." !baku!

    Completed  
  • Yellow & Blue • JayHoon ( END )
    55.8K 6.5K 41

    !! BELUM DI REVISI !! Ini kisah tentang persahabatan dua orang yang bertolak belakang. Sunghoon yang suka kedamaian harus menghadapi Jay yang super berisik. Namun tanpa disadari hadirnya mereka berdua saling memengaruhi kehidupan mereka. Bagaimanakah kisah mereka ? Baca saja... || Start 30 Mei 2021 || Finish 14 Se...

    Completed  
  • ENHYPEN FAKE CHAT
    78.9K 6.8K 36

    (っ◔◡◔)っ GABUT? MENDING BACA INI! - ( ノ ^o^)ノ best rank! #1/618 in jaypark (17/2/24) #1/90 in nishimura (19/6/24) #1/23 in randomchat (17/2/24) #1/980 in hybe (27/3/24) #1/1,77k in parksunghoon (2/4/24) #1/3,02k in niki (29/4/24) #1/50,4k in kpop (14/4/24) #1/6,18k in jungwon (30/6/24) #1/6,11k in heeseung (23/4/24) #1...

  • |✔| Ujung Rumput dalam Lumpur
    319K 23.2K 36

    Ini tentang posisi yang selalu membuat orang lain iri. Yang katanya, posisi ini adalah impian semua orang, karena yang paling berpotensi untuk mendapat banyak afeksi. Si bungsu. Yang kata orang-orang adalah anak manja dan anak yang paling mungkin mendapatkan segalanya. @aksara_salara #080823

  • |✔| GATA
    239K 26.6K 30

    Gata tuturkan semuanya malam itu, di awal bulan Desember kala angin sedang bertiup kencang. "Butuh berapa banyak uang yang bisa aku kasih untuk beli waktu kalian?" @aksara_salara #150821

  • BEFORE BEING THE GUARDIAN [SUDAH TERBIT]
    430K 70.2K 57

    [The first book of Savpra Universe] Savpra, kerajaan paling besar, makmur, dan sejahtera. Terdapat akademi yang bagus, keadilan bagi rakyatnya, dan tujuh pangeran yang siap memimpin. Namun, kejadian-kejadian aneh mulai muncul ketika surat itu datang. BUKAN BL! [Terbit di Haebara Publisher] Tersedia di Shopee (tokoha...

  • Luminous Youth
    45.3K 3.7K 14

    Argaviey adalah poros hidup banyak orang. Cowok tengil tapi kadang juga mellow dan sensi mulu. Gantengnya tumpah-tumpah tapi lebih ke arah menggemaskan. Tapi sayang,,, Iya sayang... Dia telah lama divonis sakit sejak kecil. Tapi tak apa, ia takkan murung. Tapi siapa yang tau apa yang akan terjadi selanjutnya? Sudahl...

  • 180° • Sungwon [End]
    104K 12.6K 44

    ft Jeon Jungkook (Family) "Abang, kata dokternya kita lahir dari rahim yang sama dan seratus persen kita cocok sebagai saudara. Tapi, kenapa kehidupan aku sama Abang jauh beda banget, ya?" warn; angst, brothership, family, kesenjangan sosial Start : 08 Juli 2022 End : 28 Oktober 2022

    Completed  
  • Sacrifice: Rayanka Sadipta [END]
    218K 21.1K 35

    [ Sicklit, Angst ] Rayan itu unik, kata Reno. Selain tingkah lakunya yang terkadang di luar nalar, anak itu senang sekali memberikan kejutan bagi Reno. Jika sudah terlalu jengah, bagaimana cara membuat Rayan menjadi anak baik? Benar, beri ia sakit. ㅡ Spin-Off Radev (Bisa dibaca tanpa membaca Radev terlebih dulu.)

    Completed  
  • Enhypen Horror Collection ✓
    171K 29.2K 52

    ─언하이펜┆【Kumpulan kisah-kisah pendek bernuansa horror dan creepy Enhypen dari berbagai sumber.】─Enhypen Credit to publish © 2021 , Fyucruaisan

    Completed  
  • We Lost The Summer [END]
    173K 12.2K 20

    [ Brothership, Sicklit, Angst ] Kata Ibu, Jevan itu berhak untuk lahir ke dunia, makanya Ibu memperjuangan hidup untuk Jevan. Tapi, kenapa Ayah dan kakak tidak mau ikut memperjuangkan hidup Jevan?

    Completed  
  • DEVARA TRIPLETS [END]
    438K 31.6K 61

    Jenderal, Jevan, dan Jean. Mereka kembar, ya, mereka kembar tiga, namun tak se-iras. Bukan hanya di rupa, bahkan di sifat pun mereka berbeda. Jendral, si Abang yang cukup tegas dan juga sedikit jail. Jevan, si Kakak yang keusialannya sudah diluar galaxy. Dan Jean, si adek yang cengeng nan childish. Start ➩ 28 Juli 2...

    Completed  
  • Sacrifice: Askara Devan [END]
    234K 20.8K 31

    [ Brothership, Sicklit, Angst ] ㅡ TERSEDIA VERSI CETAK Namanya Askara Devan, tapi akrab disapa Radev. Punya 2 kakak dan 1 adik, tapi semua orang memperlakukan dia berbeda karena katanya Radev itu istimewa. Kalau kata Sangga, Radev mirip kayak kaca, rapuh.

    Completed