Frazabela
- Reads 152,511
- Votes 4,340
- Parts 49
Ulfaira Anatasya, putri tunggal dari Abah Hasan-pengasuh sekaligus pemilik Pesantren Nurul Jadid. Ia memiliki mimpi untuk melanjutkan kuliah di luar lingkungan pesantren. Namun keinginannya itu tidak mudah didapatkan karena Abah Hasan sangat melindunginya dan khawatir melepas Ulfa jauh dari pengawasan keluarga.
Setelah melalui banyak pertimbangan, Abah Hasan akhirnya memberikan restu, tetapi dengan persyaratan: Ulfa harus menerima perjodohan yang telah ia rencanakan dengan putra sahabat lamanya. Bagi sang abah, perjodohan itu adalah cara memastikan bahwa ada seseorang yang dapat menjaga Ulfa selama menempuh pendidikan.
Di tengah usahanya meraih mimpi, Ulfa pun dihadapkan pada pilihan sulit antara kebebasan, keluarga, dan takdir yang telah disusun untuknya.
Akankah Ulfa menerima perjodohan itu demi menggapai mimpinya kuliah? Atau justru ia memilih menguburkan impiannya begitu saja?