Best
10 stories
Sorry Not Sorry by Levitt1806
Levitt1806
  • WpView
    Reads 5,026,694
  • WpVote
    Votes 393,906
  • WpPart
    Parts 41
"Demi Tuhan, cuma modal rok kembang dibawah lutut yang bahkan uda lusuh dan blus polos yang gue yakin bahkan bukan keluaran Gaudi atau Colorbox, dia bisa bikin cowok yang gue taksir dan mahasiswa favorit gue bertekuk lutut dihadapan dia!!!!!" "Apa sih kurangnya gue? Cantik dengan kulit putih bersih dan badan bak Josephine Skriver: Checked, Pintar dengan gelar master yang gue dapat dari University of Queensland: Checked, Kaya dengan rumah megah di Kebayoran Baru dan sebuah CRV hitam: Checked, Modis dengan satu setel Zara yang ditemani dengan tote bag Michael Kors dan sepasang Jimmy Choo di kaki gue : Checked. Dan demi Tuhan, gue punya bokap, Bapak Inderaja tercinta, yang pernah menjadi dekan di fakultas teknik tempat gue mengajar sekarang, yang juga kontraktor paling berpengaruh di Jakarta dengan proyek milyaran, serta nyokap gue yang adalah seorang psikolog handal. Masa uda begitu mata mereka masih nggak ngelihat gue sih?" "Dan kalian tahu yang bikin gue makin emosi, abang kesayangan gue, tempat gue mencurahkan isi hati gue, malah membela itu cewek kampung. Ya Tuhan, itu cewek kampung, lho. Gue kalah sama dia?! DIA BAHKAN MASIH 22 TAHUN DAN DIA ITU MAHASISWA GUE!!!!!!!!!!!!!" ((PANDAWA 5 SERIE :1))
EGOMART!: Selamat Pagi, Selamat Datang di Egomart! by gantistatus
gantistatus
  • WpView
    Reads 1,255,123
  • WpVote
    Votes 177,911
  • WpPart
    Parts 39
PERSYARATAN MELAMAR DI EGOMART! - WANITA, USIA MAKSIMAL 22 TAHUN "Cek, umur gue baru 20." - MINIMAL LULUSAN SMA/SEDERAJAT "Cek aja deh." - BELUM MENIKAH "CEK BANGET! Boro-boro, gebetan aja kabur semua!" - JUJUR "Cek, eh ... uncek. Cek, deh. Kadang-kadang." - BERPENAMPILAN MENARIK "Cek, seenggaknya menurut nyokap gue." - TINGGI MINIMAL 155 CM "CEK BANGET! Tinggi gue 156." Oke siap! Gue masukin berkasnya ke Egomart! terdekat. Seminggu kemudian. Apa jadinya jika Purna diwawancarai oleh musuh bebuyutannya saat SD?
Memetik Bulan [Completed] by nursintarifiani
nursintarifiani
  • WpView
    Reads 515,632
  • WpVote
    Votes 67,655
  • WpPart
    Parts 36
* Spin-Off: I Wanna Get Lost With You (Uwi-Raka) Sejak kecil Ruisha selalu bercita-cita memiliki pasangan yang tampan dan kaya. Sampai melewatkan satu doa penting, yaitu memeluk agama yang sama. Sedangkan cita-cita Raka hanya satu, mempunyai keluarga kecil yang rukun dan hangat dengan banyak anak. Sayangnya, tunangannya nggak bisa memenuhi impiannya. Raka dan Ruisha saling melengkapi kriteria yang nggak dimiliki pasangannya. Tapi apa hubungan mereka bisa berjalan hanya berdasarkan kriteria tanpa cinta? * 18+. Bijaklah dalam membaca. * 26 Juli 2022-21 Desember 2022
Marvelous Hubby by itsputia
itsputia
  • WpView
    Reads 1,639,278
  • WpVote
    Votes 16,043
  • WpPart
    Parts 2
Sebuah cerita yang akan membuatmu tertawa di awal, namun seiring berjalannya cerita kalian akan dibawa menaiki rollercoaster, membersamai Sean dan Lanika untuk menghadapi dunianya, yang awalnya terasa tidak seharusnya mereka disatukan. Ini bukan hanya tenyang Sean si pelit yang punya peternakan buaya. Bukan juga soal Lanika yang selalu membantah. Ini adalah tentang mereka menghadapi ujiannya berdua. Di sini hanya ada mereka berdua dalam menjalani hari-hari berat mereka, diakibatkan oleh latar belakang keluarga yang sangat berbeda. Di sini kita akan belajar bersama Sean dan Lanika, yang mencoba menghargai kebersamaan mereka dengan bahagia diakhir cerita meskipun bahagianya hanya sebutir biji sawi. Content Warning: suicide attempts, mental illness, skizofrenia. [1st chapter on 11 October 2021] ✨RANK✨ #1 Bahasa out of 13k (21.10.22) #1 Wedding out of 8k (21.10.26) #1 Komedi out of 28.4k (21.10.28) #1 Marriage out of 10.6k (21.10.30) #1 Sungjin out of 1.5k (21.10.30) #1 Menikah out of 5.9k (21.11.03) #1 Day6 out of 3.55k (22.01.18) #1 Sungjin out of 1.44k (22.01.18)
Soundless Hubby by itsputia
itsputia
  • WpView
    Reads 8,375,107
  • WpVote
    Votes 17,251
  • WpPart
    Parts 2
Harindra Radhitya adalah seorang pendiam yang hangat. Jika kalian berpikiran semua orang yang memiliki sifat pendiam itu dingin. Biar aku patahkan pemikiran kalian dengan seorang Harindra Radhitya. Seorang mantan Kakak tingkat yang naik tingkat menjadi suami Isla Narabeel. Si pendiam yang hangat dan perhatian, yang bisa memberikan segalanya yang dia bisa untuk Isla Narabeel meskipun terkadang membuat jengkel dengan jawabannya yang super singkat. --------- Contains low conflict. Full of bunch happiness and joy to make your days! Start: 210128 End: #1 Comedy out of 35k (21.03.05) #1 Romansa out of 27k (21.03.24) #1 Marriage out of 9k (21.03.25) #1 Menikah out of 4k (21.03.26) #1 Roman out of 28k (21.04.05) #1 Lokal out of 7k (21.04.06) #1 Bahagia out of 22k (21.04.15) #1 Romantis out of 97k (21.04.18) #1 Wonpil out of 1,4k (21.04.19) #2 Cinta out of 295k (21.04.28) #1 Day6 out of 3,4k (21.04.30) #1 Romance out of 380k (21.05.04) #1 Sweet out of 14,7k (21.12.06) #1 Family out of 59,4k (22.02.07) 1M reads: 210429
Narasi patah hati by Calamummeum
Calamummeum
  • WpView
    Reads 1,077,023
  • WpVote
    Votes 151,427
  • WpPart
    Parts 41
Pernikahan yang ada di depan mata hancur berantakan dalam semalam. Mimpi, cinta, usaha dan segala hal yang selama ini ia tapaki seolah runtuh bersama dengan pengkhianatan yang ia terima. Mahika tak pernah menyangka hidupnya yang adem ayem akan mencapai titik klimaks rasa kecewa di usia dua puluh dua. Sikap optimis yang mendarah daging dalam dirinya tak lagi bersisa selepas malam itu. Tak lagi ada setitikpun cahaya yang bisa ia lihat ketika bangun di pagi hari. Cintanya selama dua tahun kandas di saat mereka harusnya tengah berbahagia. Bagaimana bisa dunia sekejam itu padanya? Narasi-narasi patah hati berkumandang nyaring sekali, menyambut kegagalan akbarnya yang mematahkan hati ; sepatah-patahnya. Mahika hancur, lebur dalam keping-keping rasa sakit yang tiada henti menikam, meluluh-lantahkan sedikit harga diri yang ia genggam. Luka itu terlalu dalam hingga ia meragu ... bertanya-tanya diantara isak tangis yang ia untai di depan Tuhan yang maha kuasa. Pasca rasa sakit ini, apakah ia akan bisa kembali jadi Mahika seperti sebelumnya? Apakah akan ada masa dimana ia percaya lagi pada cinta? Dan apakah ada di luar sana, setidaknya satu saja ... satu saja manusia yang bisa ia genggam tangannya tanpa menyakiti ataupun mengkhianati? (PERHATIAN ‼️ BEBERAPA PART DALAM CERITA INI SUDAH DI HAPUS OLEH PENULIS DAN BISA DI BACA DI KARYAKARSA. TERIMAKASIH.)
Gugat. [END] by midgardst
midgardst
  • WpView
    Reads 5,516,185
  • WpVote
    Votes 416,549
  • WpPart
    Parts 64
Book 2 Indonesian Bachelor Series ** Telah diterbitkan - tiga chapter akhir dipindah pada platform karyakarsa ** Setelah menjalani pernikahan hampa selama hampir delapan tahun, Gema akhirnya mendapatkan alasan valid untuk mengajukan gugatan cerai pada sang suami, Sagala Caturangga. Kehadiran putra semata wayang mereka cukup menjadi penghalang bagi Gema untuk mengajukan gugatan cerainya. Walaupun begitu, dia tetap ingin lepas dari belenggu pernikahan buatan itu. Gema sudah lelah. Dia juga tahu, Gala tidak mempunyai minat pada pernikahan mereka. Jadi, dengan kondisi tersebut, akankah gugatan cerainya diterima? __________________________ All rights reserved © 2022 by midgardst
I Wanna Get Lost With You [COMPLETED] by nursintarifiani
nursintarifiani
  • WpView
    Reads 1,359,077
  • WpVote
    Votes 143,457
  • WpPart
    Parts 44
Dua minggu sebelum kepulangannya ke Indonesia, Lily tiba-tiba diputuskan pacarnya secara sepihak. Saking galau dan frustasinya, alih-alih pulang, tanpa pikir panjang dia malah memutuskan untuk menghabiskan liburan musim panasnya dengan jalan-jalan keliling Eropa. Sialnya lagi, nggak ada satupun teman yang bisa menemani dia jalan-jalan, kecuali satu orang, Mas David. Si mantan ketua PPI Munich yang bahkan nggak pernah berbagi obrolan dengannya. Apa jadinya dua orang asing yang gagal move on liburan backpacker berdua keliling Eropa? Dengan budget minim pula! Yuk kita jalan-jalan online. * Reading list "Cerita Pilihan Bulan Juni 2022" @wattpadchicklitid #2 - chicklit (180323) #1 - trip (221021) #1 - Eropa (221021) #1 - backpacker (231121) #3 - liburan (231021) #1 - summer (270122) #1 - traveling (150322)
Secret Wife (TAMAT) by mrs_severus21
mrs_severus21
  • WpView
    Reads 3,335,036
  • WpVote
    Votes 170,306
  • WpPart
    Parts 36
"Are you clean? Are you virgin?" Sabrina terkejut oleh pertanyaan yang tiba-tiba dilontarkan oleh Nick. "Yes," katanya dengan kaku. "So, lets get married," sahut Nick ringan. "Secretly." ☘️☘️☘️ We don't meet people by accident. They are meant to cross our path for a reason. ☘️☘️☘️ Sabrina Aurora Aletta, 23 tahun, tidak pernah mengira kalau Nicholas Aldo Widjaja, 35 tahun, yang biasa dipanggil Chief Nick, akan menawarinya hubungan pernikahan. Karena di kantor, pria itu seolah tidak mengenalnya. Jangankan menyapa, menunjukkan tanda-tanda mengenal pun tidak pernah. Sabrina maklum. Karena dia hanyalah pegawai kontrak baru dengan jabatan sangat rendah, yaitu staf general affair. Sampai suatu peristiwa mengubah semuanya. Tahu-tahu dia mendapat tawaran menjadi istri rahasia Chief Nick. Sabrina yang berada dalam situasi kesulitan ekonomi dan butuh perlindungan karena kondisinya yang sebatang kara, menerima tawaran itu. Kenapa tidak? Dia tidak memiliki banyak pilihan dalam hidup. Juga, sejauh ini Sabrina mengenal Chief Nick sebagai pria yang baik. Namun, benarkah semua itu kebetulan semata? Karena kebetulan Chief Nick butuh seorang wanita untuk menemaninya di rumah dan "kebetulan" Sabrina bersedia? ☘️☘️☘️ Start 1 November 2022 End 14 February 2023 Playlist : Mirrors - Justin Timberlake Without You - Avicii Too Good At Goodbyes - Sam Smith Slipping Through My Fingers - Ethan Hodges *mature content* 🔞🔞🔞 Catatan peringkat paling berkesan 28 Des 2022 #7 chicklit #2 adultromance
Into The Sky by ReynBee
ReynBee
  • WpView
    Reads 1,475,755
  • WpVote
    Votes 144,211
  • WpPart
    Parts 66
Thalia Adiswara Soeharisman (Thalia) tidak mempercayai cinta. Namun, demi mempertahankan rumah di Pantai Indah, Thalia harus menerima syarat menikahi Cakrawala Langit Candra (Langit). Meski selamanya dia tidak akan pernah siap mengulang luka yang sama. Langit, yang merasa hidup sebatang kara di dunia. Bertemu Thalia, membawanya pada harapan baru. Langit menginginkan keluarga yang sesungguhnya. Sedangkan Thalia terjebak pada luka cinta lamanya yang tidak pernah sembuh. Selamanya, Langit tidak akan pernah sampai. Tapi, Laksana lahir di tengah-tengah mereka, mengubah segalanya. Thalia masih ingin... menjadi istri dan ibu yang baik. Apakah dia mampu melawan rasa takut dan kecewanya pada masa lalu? "I just want having family, Thal. If you can't giving them. It's okay."