cherry_apelberry's Reading List
20 stories
Let Me In by liaraaudrina
liaraaudrina
  • WpView
    Reads 3,276,868
  • WpVote
    Votes 209,310
  • WpPart
    Parts 61
Kehancuran Alesia dimulai ketika ia menemukan bukti-bukti perselingkuhan pacarnya di saat dirinya tengah antusias membahas rencana pernikahan mereka. Tidak cukup sampai di situ, sebulan setelah putus, Alesia mendapati test pack-nya menampakkan hasil positif! Dunianya semakin kacau. Namun, Alesia tidak punya waktu untuk terpuruk terlalu lama, karena ada nyawa yang menggantungkan hidup padanya. Dengan langkah tertatih-tatih, ia pun melanjutkan hidup. Ternyata kehancuran Alesia belum cukup sampai di situ. Bayinya meninggal dalam proses persalinan, di saat ia sudah mencurahkan seluruh kasih sayang dan harapan hidupnya pada sang buah hati. Kini semua harapannya ikut terkubur bersama putranya. Barangkali, sekarang Alesia hanya sedang menunggu kapan gilirannya menyusul sang putra. *** Penantian Geryl dan Letishia selama lima tahun pernikahan akhirnya terwujud. Kehamilan Letishia melengkapi kebahagiaan mereka. Namun, ternyata takdir berkata lain. Kebahagiaan Geryl yang baru sebentar terasa utuh, langsung hancur berantakan ketika istrinya dinyatakan meninggal saat melahirkan putra pertama mereka. Tidak ada yang lebih menyakitkan ketimbang ditinggalkan belahan jiwanya yang dicintai sepenuh hati selama bertahun-tahun. Semua harapannya ikut terkubur bersama istrinya. Barangkali, sekarang Geryl hanya sedang menunggu kapan gilirannya menyusul sang istri. *** Tentang dua orang kehilangan yang menemukan satu sama lain. *** start: 11 Mei 2023 end: 21 September 2023
Jalan Untuk Pulang by ezaecaaa
ezaecaaa
  • WpView
    Reads 38,353
  • WpVote
    Votes 1,808
  • WpPart
    Parts 35
Bagaimana rasanya dijodohkan dengan orang yang tidak kita cintai? dan ditinggalkan oleh orang yang sangat kita cintai? bahkan hampir menikah dengan kita? dan meninggalkan bekas trauma dan sulit untuk jatuh cinta lagi karena cintanya habis untuk cinta pertama? Abima Galandra Al-ghafi seorang dosen muda mempunyai trauma dan sulit untuk jatuh cinta setelah ditinggal mati oleh cinta pertama. Eliza Harsha Anindya merupakan anak sulung dari keluarga beda agama membuat dia akhirnya memutuskan untuk mualaf mengikuti agama ibunya dan memiliki trauma pada pernikahan setelah orang tuanya bercerai. Sama sama memiliki trauma apakah Abima dan Eliza bisa saling menyembuhkan lewat pernikahan atau sebaliknya? Ayo baca biar tau kelanjutannya!!! Marhaban cerita pertamakuu!
MY SWEETY HUBBY by Alphaawordl
Alphaawordl
  • WpView
    Reads 5,006,786
  • WpVote
    Votes 244,982
  • WpPart
    Parts 39
[ 🔞🔞 Warning; tidak sehat bagi jantung jomblo ] Setelah hubungannya bersama mantan pacar kandas tanpa mengucapkan kalimat perpisahan. Keputusan Okta untuk tidak jatuh cinta lagi semakin bulat. Gadis itu menyerah untuk kembali tersakiti. Meski, kesalah-pahaman justru menjebak Okta menikahi Hangga. Dibanding merepotkan diri mengubah keputusan orang tuanya. Ia menerima pernikahan tersebut dengan lapang dada. Nyatanya; Hangga bahkan jauh lebih dari apa yang ia bayangkan. [ SERIAL DOCTOR SERIES #3 ]
AKSELIO NALENDRA by trislanggi
trislanggi
  • WpView
    Reads 2,458,002
  • WpVote
    Votes 135,848
  • WpPart
    Parts 78
[FASE 2; SCHOOL - DARK ROMANCE] Kisah mereka belum benar-benar usai. Setelah memasulkan kematiannya, Akselio Kastara Nalendra semakin memiliki obsesi kuat untuk memiliki Brianna. Permasalahan yang diciptakan, membuat dirinya harus lebih keras untuk berjuang mempertahankan hubungan. Namun, tak disangka. Setelah hubungan keduanya membaik, sosok lain muncul. Sosok yang berbeda namun pada tubuh yang sama. Siapakah dia? Brianna Arabella Inosensia, perempuan yang dinilai memiliki senyum terbaik dan menenangkan semua orang. Ia kembali, dengan pribadi yang lebih kuat. Di balik wajah cantiknya menyimpan sejuta rencana licik. Sampai dirinya memegang sebuah benda penting berisi rahasia gelap yang tidak terduga. Lantas, apakah yang akan dilakukan Brianna? Mereka kembali, dengan versi terkuat masing-masing. Mencoba melindungi hubungan, padahal nyatanya saling berkhianat satu sama lain. Memiliki ambisi untuk mengendalikan satu sama lain. Bagaimanakah hubungan Aksel dan Brianna kedepannya? Apakah berjalan dengan baik? Siapakah di antara mereka yang tengah berkhianat? "Siapapun pemenangnya, dia berhak untuk mengendalikan seluruh hidupmu." ⚠️Harsh words, crime, kissing, alur rumit, and ect.⚠️ ______________________________________________ PUBLISH: 23 April 2022 [SEGALA HAK CIPTA CERITA 'AKSELIO NALENDRA' DILINDUNGI UNDANG-UNDANG DAN TRISLANGGI SEBAGAI PENULIS. JANGAN MENDEKAT JIKA INGIN MEMPLAGIAT. MENJAUH]
Halal untuk Almira by dianhauraa
dianhauraa
  • WpView
    Reads 1,247,589
  • WpVote
    Votes 81,739
  • WpPart
    Parts 52
Almira bingung dengan sikap Emil yang kadang cuek, kadang perhatian. Emil menikahi Almira karena dorongan ibunya, Ummi Wardah, yang ingin memiliki menantu untuk membantu mengurus pesantren putri Al-Anwar dan mengidamkan putra semata wayangnya ini bisa move on dari Asma. Asma, istri pertama Emil yang telah meninggal di usia 3 bulan pernikahan mereka. Namun, Emil merasa kesulitan untuk mencintai Almira. Pernikahan yang ada justru membuat Emil merasa bersalah pada Asma karena telah menikah lagi, serta pada Almira yang seringkali terabaikan. Meski rumit, Almira kukuh bersabar dan bertahan menanti Emil bisa jatuh cinta padanya, walau harus menunggu entah seberapa lama dan sebanyak apa air mata ditumpahkan. Bagaimana kisah akhir rumah tangga Almira dan Emil? ꜱᴛᴀʀᴛ: 20 ᴊᴜɴɪ 2022 ᴇɴᴅ: 9 ꜱᴇᴘᴛᴇᴍʙᴇʀ 2022 ᴄᴏᴠᴇʀ: @ᴇxᴇQᴜɪɴɴᴇ ᴘᴏꜱᴛᴇʀ: @ꜱᴇʀᴇɴᴀɴɴᴏ
Takdir cinta ZAFAR by niasaniasalma
niasaniasalma
  • WpView
    Reads 135,717
  • WpVote
    Votes 7,009
  • WpPart
    Parts 21
Tentang Fara, seorang gadis yang begitu membenci pernikahan dan menyimpan banyak luka serta trauma karena ulah orang tuanya, lalu di tengah-tengah itu, seorang dosen sholeh malah diam-diam menikahinya tanpa sepengetahuannya. Muhammad Zaki Athaillah Ar-rayyan, dosen sholeh yang berusaha menyembuhkan trauma Fara dan membuktikan bahwa masalalu tidak selalu menjadi pemenangnya. "Sebesar apapun perjuanganmu untuk mendapatkanku, namun jika bukan namamu yang tertulis di lauhul mahfudzku kamu bisa apa?" "Dan jika ternyata perjuanganmu menjauh dariku kalah dengan doaku untuk mendapatkanmu kamu bisa apa?"
Mutiara Dalam Cangkang by Nadiazain_
Nadiazain_
  • WpView
    Reads 1,925,257
  • WpVote
    Votes 26,537
  • WpPart
    Parts 5
Kayla, putri dari pengacara prestisius itu tidak pernah menyangka bahwa kejadian di basement kala itu akan menjembatani sebuah hubungan yang tidak sekalipun terbesit dalam benaknya. Yang tak lain Amir Malik Elfathan, presiden direktur dari keluarga berpengaruh. Sebuah hubungan itu datangnya di tengah Kayla sudah bertekad menjauh, bahkan melenyapkan rasa tanpa sisa seakan tidak pernah bertemu. Dengan Amir yang menemuinya di suatu malam, hadir dengan maksud yang sungguhan mengejutkan Kayla.
My Destiny Is You (TELAH TERBIT) by nisa3lestari
nisa3lestari
  • WpView
    Reads 999,609
  • WpVote
    Votes 72,971
  • WpPart
    Parts 62
Karya ini murni hasil pemikiran dan kegabutan saya sendiri! NO COPAS/PLAGIAT!!❌❗ Dimohon untuk meninggalkan jejak VOTE dan KOMEN di cerita ini 🙏🏼 Telah terbit di Teori Kata Publishing. Silahkan kunjungi link di bio Instagram saya @anisalstari untuk mendapatkan Novel My Destiny Is You 💅🏼💘✨ Singkat saja, ini adalah kisah klasik antara seorang gadis dan pemuda yang memiliki sifat bertolak belakang. Bersahabat sejak kecil namun terpisah karena pemuda itu memilih melanjutkan pendidikannya di sebuah pesantren. Pertemuan pertama mereka setelah terpisah jauh membuat keduanya harus menerima takdir yang telah tertulis dalam Lauhul Mahfud. Aleena Putri Elnara Gemilang, gadis SMK dengan sejuta tingkah, bar-bar, random dan galak karena keturunan dari bundanya. Dan pemuda tampan, mapan juga seorang CEO perusahaan ternama milik keluarganya yaitu Azhar Corp. Seorang lulusan pondok pesantren ternama di Jawa Timur, dan seorang Hafidz Qur'an. Si kulkas berjalan, Alif Muhammad Naufal Azhar. "Aku ga sesempurna yang terlihat!" -Aleena Putri Elnara Gemilang. "Memang karena hanya Allah saja yang sempurna. Kita terlihat sempurna karena Allah berbaik hati telah menyembunyikan aib-aib kita." -Alif Muhammad Naufal Azhar. Start : 30 Oktober 2022 Finish : 17 September 2023 Terbit : 18 September 2023
+14 more
ISTRIKU! CANDUKU by apituttt
apituttt
  • WpView
    Reads 3,547,906
  • WpVote
    Votes 146,499
  • WpPart
    Parts 52
DILARANG PLAGIAT ⚠ assalamualaikum. ini cerita pertama aku .maaf ya kalo ada kesalahan dalam katanya. alur yang gk nyambung. tolong dimaklumi. CERITA INI MURNI DARI PEMIKIRAN SAYA SENDIRI! Maaf kalau banyak typo berserakan, belum revisi soalnya. Bab awal awalan tatanan kata katanya memang kurang bagus, tapi in sya Allah saat sampai di bab pertengahan tatanan kata katanya sudah lumayan bagus. jangan lupa follow ______________________________________ Apakah kalian akan sedih atau senang ketika mendengar bahwa kalian sudah menikah tanpa sepengetahuan diri kalian sendiri?. itulah yang dirasakan gadis cantik yang bernama AZAZIA GOLNISA. bagai petir yang menyambar hatinya di siang hari. ketika azazia tak sengaja mendengar omongan dari orang tuanya. terkejut? tentu azazia terkejut ketika mendengar bahwa dirinya selama ini sudah menikah dengan gusnya sendiri tanpa sepengetahuan dari azazia. "ja-jadi selama ini a-aku sudah punya su-suami?" tanya azazia dengan lirih pada dirinya sendiri. ADAM AL-FARIZI ARSHAN. anak dari pemilik pondok pesantren yang terkenal. Dan tak lupa dengan wajahnya yang begitu tampan tapi terkesan dingin. ______________________________________ MAU TAU TENTANG KISAHNYA. YUK SEGERA BACA CERITA ISTRIKU! CANDUKU.
Mendadak Gus by kimheraaa03
kimheraaa03
  • WpView
    Reads 1,266,606
  • WpVote
    Votes 88,220
  • WpPart
    Parts 57
-END- [JANGAN LUPA FOLLOW, TERIMA KASIH] Menjadi Gus dalam waktu tiga bulan? Terdengar sangat mustahil. Namun ingat, tidak ada kata mustahil di dunia jika Allah sudah berkehendak. Reinaldo Jason Candra, CEO Perusahaan manufaktur sektor furniture terbesar di Asia harus menelan kenyataan pahit atas perubuatannya saat mabuk. "Nath, gue bajingan," kata Jason pelan dengan nada bergetar. Jason sangat takut, ia takut menghadapi semuanya saat ini. Takut menghadapi kemarahan kakaknya, takut menghadapi perempuan yang ada di video ini. Takut untuk semua ketakutan yang ia alami. "Jay, gue tau lo gak sadar," kata Nathan berusaha menenangkan kakaknya. "Se...karang gue tau semua orang nganggep gue bangsat. Gue gak punya harga diri lagi Nath..." **** "Ha...falan Qur'an?" Tanya Jason terbatah. "Iya, kamu tidak sanggup?" Tanya Kiyai penuh intimidasi. Jason langsung menjadi gugup, ayolah tidak ada syarat lain selain itu? Mahar berapapun akan Jason patahkan, namun hafalan Al-Qur'an? Jason ingin mengubur diri rasanya. "Ma-maaf Pak-maksud saya Kiyai," kata Jason terbata. "Bukan maksud saya untuk keberatan. Namun jujur, saya belum lancar tidak, saya belum mengenal huruf-huruf Arab." Bagaimana Jason yang hanya Islam KTP dan memiliki masa lalu yang sangat bersahabat dengan kata zina harus menyelesaikan syarat pernikahan dan memantaskan diri menjadi seorang Gus? Penasaran? Ikuti kisah Gus Jason, CEO yang menjadi Gus dalam waktu tiga bulan. ××××××××××××××××××××××××× Cerita murni khayalan, mohon plagiat menjauh. Jangan lupa vote dan comentanya. Stories from: #Sekuel i'm perfect ceo