Select All
  • The Slimfit Theory
    2.3M 272K 40

    Cewek, 25 tahun, good attitude, cantik, modis, pintar-walau pun tidak setiap saat, pekerjaan keren, jomblo. Kata terakhir itu dijamin mampu menutupi beberapa kata bernilai positif di depannya. Di saat hampir semua teman wanita seumurnya sibuk mengurus suami dan anak, Rosie Nandiswara masih harus sibuk mengurus pekerja...

    Mature
  • Prognosa: Ad Bonam
    618K 51.6K 39

    Sejak mengenal dunia kedokteran, Sabina Ayudya menjalani hidupnya seperti rangkaian anamnesa dan pemeriksaan yang menghasilkan diagnosa yang tegak untuk kemudian ditentukan prognosanya sebelum akhirnya melakukan tindakan. Namun ternyata, dia masih harus mendalami makna dari serangkaian proses itu saat berurusan denga...

    Completed  
  • Konstelasi (𝘌𝘕𝘋)
    235K 38.4K 34

    [Wattys 2022 Winner Kategori Romance - Penghargaan Karakter Terbaik] ** Apa jadinya kalau calon CEO muda blusukan ke dalam desa? Benjamin Cokro harus rela "dibuang" selama dua minggu, terasing di pelosok Desa Pandalungan demi mematuhi ujian Eyang Kakung sebelum meloloskan jabatan impiannya: 𝘊𝘩𝘪𝘦𝘧 𝘌𝘹𝘦𝘤𝘶𝘵𝘪�...

    Completed  
  • I Wanna Get Lost With You [COMPLETED]
    1.2M 133K 44

    Dua minggu sebelum kepulangannya ke Indonesia, Lily tiba-tiba diputuskan pacarnya secara sepihak. Saking galau dan frustasinya, alih-alih pulang, tanpa pikir panjang dia malah memutuskan untuk menghabiskan liburan musim panasnya dengan jalan-jalan keliling Eropa. Sialnya lagi, nggak ada satupun teman yang bisa meneman...

    Completed  
  • OSAKA BREAK (COMPLETED)
    1M 75K 48

    CERITA INI BAGI MEREKA YANG SUDAH BERUSIA 18 TAHUN KE ATAS. MENGANDUNG BANYAK KONTEN DEWASA. Kiara merasa kariernya sebagai jurnalis sedang mandeg. Dia mendapat tugas peliputan penting di Osaka dan berharap ini jadi salah satu cara untuk meningkatkan karier. Christo, anak pengusaha terkemuka yang bakal mewariska...

    Completed   Mature
  • Bittersweet by Radit [COMPLETED]
    192K 22.1K 25

    Namanya Raditya, pria paling cuek dan dingin yang Gena tau. Selain cuek dan dingin, Raditya yang biasa disapa Radit juga seorang pekerja keras yang sangat mandiri. Hal ini yang membuat Gena tertarik pada Radit. Kehidupan ibukota yang keras memaksa Radit menjelma menjadi sesosok yang berbeda. Beban di pundaknya membuat...

    Completed  
  • Aphiemi ( EDITED)
    2.6M 275K 58

    Hi, aku Silka Loekito, employee no 27 from start up company Mother& Me. Aku direkrut langsung oleh Mbak Mel, employee no 2. Aku juga single mom dengan satu anak, Max Putra Loekito. Hidupku sebagai budak eh karyawan korporat biasa-biasa saja. Hingga kemunculan Jason Handojo di M&M HQ (Ya, maklum anak startup, banyak...

    Completed   Mature
  • chiki balls favorit
    280K 51.7K 55

    [BACA SELAGI ONGOING] Dunia itu panggung sandiwara. Kamu nggak perlu nunggu jadi aktor atau aktris ternama buat berperan, karena kamu adalah aktor dan aktris untuk cerita hidupmu sendiri. Hebatnya, entah butuh berapa kali ganti peran sampai kontrakmu di dunia ini habis. Aku? Yang masih kujalani sampai sekarang, kura...

    Completed  
  • Love Therapy (Selesai)
    683K 66.1K 36

    Batara Sakti Prayudha sudah memutuskan kalau tidak akan pernah ada yang namanya cinta di dalam hidupnya. Pengalaman buruk di masa lalu membuatnya tidak menginginkan cinta hadir di hatinya. Karena itu dia bersikap dingin pada setiap makhluk berjenis kelamin perempuan, kecuali anak-anak. Sakti menyukai anak-anak. Karena...

    Completed   Mature
  • TOKYO, The Unexpected Guy
    1.2M 143K 46

    Sebagai seorang backpacker, Hani sudah tidak asing lagi dengan yang namanya liburan. Gadis itu berharap di tengah hiruk-pikuknya kota Tokyo dia dapat menyelesaikan misi rahasianya . Tapi justru saat liburannya ke Jepang, dia menemukan perbedaan dari liburan sebelumnya. Selain karena menggunakan jasa travel, ditambah a...

  • Teman Tapi Akad
    664K 43.5K 46

    Dulu waktu jamannya kuliah, Faleesha paling ogah berurusan sama Ganendra. Karena selain cowok itu omongannya sepedes cabe Carolina Reaper, gengsinya gede pula. Tapi hidup emang suka bercanda, mati-matian ngehindarin, eh.. ujungnya akad juga. -•-•-•-•-•-•-•-•- Teman Tapi Akad 2 (side story) sudah up yaa!^^

    Completed   Mature
  • Constellations Of Love
    751K 70.7K 45

    Trisha merasa kesialan menimpa hidupnya ketika malam panjang yang melibatkan dirinya juga pria paling menyebalkan, Jefri Kanadra Soedarsono. Si usil, tidak mau kalah, diktator, sukanya marah dan mengomel. Akibat kecerobohan yang melibatkan dirinya dan pria menyebalkan itu, secara tidak sengaja, orangtua Jefri mendapat...

    Mature
  • Kalau Cinta Bilang, Dong! (Selesai)
    1.1M 96.2K 33

    "Vin, Vini!" panggil seorang anak cowok dari kelas sebelah saat kami sedang istirahat. "Apa sih?!" sahutku jengkel. "Adit bilang, dia suka sama lo, Vin!" lanjut anak cowok tersebut sambil tertawa. "Cie.....!" sorak anak-anak lain yang mendengar perkataan cowok tersebut. "Apaan sih?!" ucapku kesal. "Kata Mama masih ke...

    Completed   Mature
  • Crush | ✓
    1.1M 126K 49

    When you are getting married to your crush ... something is about to happen, a blessing or crash? Nazira memang menyukai Rendi. Tapi untuk menjadikannya suami, Nazira tentu harus berpikir ulang. Bagaimana mungkin dia bisa menikah dengan laki-laki yang enggak satu frekuensi dengannya? Ngobrol aja susah, apalagi cinta? ...

    Completed  
  • Selaras | ✓
    2.6M 333K 42

    (Cerita Pilihan @WattpadChicklitID Bulan Januari 2023) Afif Akelio Ramaza Hi, Sherina. Saya udah lihat profil kamu. Bisa datang wawancara ke kantor dua hari lagi? Bertemu saya. Thanks. Putus asa mencari pekerjaan di Jakarta, Sherina memutuskan mau pulang kampung saja setelah menjadi pengangguran satu tahun terakhir. S...

    Completed  
  • Malam Bicara [COMPLETED]
    337K 34.8K 33

    Jenaka Sasmaya, seorang Program Director acara televisi--khusus acara ragam--harus menghadapi krisis dalam hidupnya. Ketika dia dipaksa mengundurkan diri dari pekerjaannya dan terancam kena blacklist dari industri pertelevisian. Tiba-tiba sebuah jalan keluar akhirnya datang. Setelah segala proses, dia diterima bekerja...

    Completed  
  • Let Me Closer (Completed)
    1.5M 120K 34

    Kinara (24 tahun) lahir dari keluarga kaya raya. Ia tidak pernah sekalipun pusing memikirkan soal materi. Sekilas hidupnya benar-benar dambaan bagi setiap orang. Kinara juga bisa membeli apapun yang ia inginkan tanpa harus melihat label harga. Meski terkesan hidupnya sempurna, tapi ia tidak pernah sekalipun benar-bena...

    Completed  
  • Knock, Knock! (Completed)
    4.3M 403K 38

    Satu tahun tinggal di apartemen, Almira tidak pernah berinteraksi dengan tetangga kanan dan kirinya. meskipun tidak berinteraksi, bukan berarti ia tidak tahu siapa yang tinggal di sekitarnya. Ada satu laki-laki yang menurut pengamatannya berusia kepala tiga, tinggal tepat di sebelah kiri apartemennya. Almira dan laki...

    Completed  
  • MY SWEETY HUBBY
    3.3M 158K 30

    [ 🔞🔞 Warning; tidak sehat bagi jantung jomblo ] Setelah hubungannya bersama mantan pacar kandas tanpa mengucapkan kalimat perpisahan. Keputusan Okta untuk tidak jatuh cinta lagi semakin bulat. Gadis itu menyerah untuk kembali tersakiti. Meski, kesalah-pahaman justru menjebak Okta menikahi Hangga. Dibanding merepot...

    Completed  
  • Let Me In
    2.2M 171K 60

    Kehancuran Alesia dimulai ketika ia menemukan bukti-bukti perselingkuhan pacarnya di saat dirinya tengah antusias membahas rencana pernikahan mereka. Tidak cukup sampai di situ, sebulan setelah putus, Alesia mendapati test pack-nya menampakkan hasil positif! Dunianya semakin kacau. Namun, Alesia tidak punya waktu untu...

    Mature
  • Internal Love
    2.5M 253K 33

    [Medical Content] Love is not just a word. You will know until you read this story till the end. Kisah ini bermula di Rumah Sakit Fatmawati. Antara dua manusia yang berbeda sifat namun berusaha saling memahami dalam diam. Dari sini terbukti, bahwa cinta tak hanya sekedar kata-kata. It's totally deeper than we know. **...

    Completed  
  • Strange Marriage | SUDAH TERBIT - GAGASMEDIA
    1.2M 33K 12

    Satu atap, tapi tak saling tatap. Jangankan mempunyai kesempatan untuk bertatapan, bertemu saja tidak. Fauzan hanya bertemu istrinya tiga kali. Pertemuan pertama ; perkenalan Pertemuan kedua ; pertunangan Pertemuan ketiga ; pernikahan Setelah itu, ia tak pernah lagi melihat wujud istrinya selama tiga bulan masa p...

    Completed   Mature
  • Holding Onto you
    1.5M 139K 42

    Alif yang dikenal Adrianna lewat aplikasi chatting 7 tahun yang lalu adalah seorang mahasiswa ilmu komunikasi di salah satu universitas negeri, bukan seorang penerbang dengan pangkat senior first officer. Hal yang tidak berubah dari laki-laki charming itu adalah keramahannya pada siapapun, dan tentu saja, perasaannya...

    Completed  
  • Behind Her Lingerie ✅
    2.9M 160K 50

    "Yang tadi itu kamu bilang ciuman?" Lika tertawa pelan sambil mengusap bibir Janu dengan ibu jari. Janu hanya terdiam kikuk. "Emang yang bener kayak apa?" "Mau tahu?" Mata Lika mengerling penuh goda. "B-boleh," sahut Janu, berusaha untuk tidak menoleh pada gundukan tebal yang mendesak di balik gaun body fit Lika. "Com...

    Completed   Mature
  • Saturday Night
    915K 51.2K 46

    Keira tidak menduga kalau malam acara resepsi pernikahan sang kakak malah akan membawa malapetaka bagi dirinya. Ia terjebak dalam hubungan satu malam bersama seorang pria. Celakanya lagi, pria itu sudah memiliki seorang tunangan dan mungkin tak lama lagi akan segera menikah. Keira takut sekaligus merasa khawatir. Bag...

    Completed   Mature
  • Somebody To You
    857K 89.5K 31

    Cerita pilihan @WattpadChicklitID - Mei 2023 (COMPLETED) Bisa dibilang kehidupan Nayanika Riyani Maurisa sangat jauh dari drama. Dunia dan bahagianya sederhana. Sesederhana self reward dengan gaji sendiri, work-play balance, punya keluarga cemara, she's just living her best life. Selama kurang lebih setahun bekerja...

    Completed   Mature
  • Gugat. [END - Telah Terbit]
    4.1M 365K 65

    Telah diterbitkan - tiga chapter akhir dipindah pada platform karyakarsa ** Setelah menjalani pernikahan hampa selama hampir delapan tahun, Gema akhirnya mendapatkan alasan valid untuk mengajukan gugatan cerai pada sang suami, Sagala Caturangga. Kehadiran putra semata wayang mereka cukup menjadi penghalang bagi Gema...

    Completed   Mature
  • [P] Contract #PasqueSeries II
    2M 215K 33

    [P] CONTRACT This contract will make us satisfied. -- Selama lima tahun bekerja untuk Pasque Techno tidak sekalipun Masayu Djezar menyangka akan berhadapan dengan Bossnya dalam situasi yang begitu mengejutkan. Kontrak kerja yang setiap tahun diberikan padanya, kali ini diperbarui untuk alasan yang berbeda. Bukan seka...

    Completed   Mature
  • Simbiosis Romantisme [TAMAT]
    1.2M 137K 41

    Pita butuh seseorang yang bisa membantu memperbaiki ekonomi keluarganya. Dan Pras memenuhi syarat itu. Karenanya, Pita berani menerima lamaran Pras -dibanding menunggu Bara yang beberapa bulan ini dekat dengannya. Pita telah merencanakannya matang-matang. Ketika ia menikah, seluruh gajinya bisa ia berikan pada Mama da...

    Completed  
  • Hate You, Love Me
    350K 34.9K 23

    Dimulai dari suatu pernikahan karena perjodohan, lalu suatu malam yang canggung dan sebuah ciuman yang mengubah cara pandang Angga dan Rianti terhadap satu sama lain. Cerita ini dikategorikan sebagai DEWASA karena terdapat kata-kata kasar dan adegan seksual. Kebijakan pembaca sangat diharapkan.

    Mature