Wardatul61
- Reads 839,513
- Votes 42,830
- Parts 56
Diam-diam Syaza menyukai Kaivan. Suatu malam yang menyedihkan bagi Syaza, tidak terduga, sosok yang disukainya itu tiba-tiba mengajaknya menikah. Laranya menjadi hal mendebarkan. Dia sempat berpikir bahwa Kaivan hanya kasihan padanya.
-
Ini tentang dia yang sering terluka.
Tentang dia yang berpikir bahwa dirinya sendiri, dan pernah berharap segera pergi dari dunia ini.
-
(Note: 17+)
By Warda, 18.41 WIB.
17 Desember 2020
# 1 in youngadult
# 1 in dingin
# 1 in fiction