mimmaarizhona's Reading List
63 stories
Invalidite [Completed] by Faradisme
Faradisme
  • WpView
    Reads 30,241,544
  • WpVote
    Votes 2,576,323
  • WpPart
    Parts 69
(Sudah diterbitkan - Tersedia di toko buku) #1 in Romance, 10 Januari 2018 Dewa Pradipta adalah 'dewa' dari segala keburukan. Sebut saja, berkelahi, mabuk-mabukan, dan mempermainkan wanita. Berbekal nama terpandang dan kekayaan yang mengikutinya, ia menjadi penguasa atas semua orang di Kampus milik Keluarga Pradipta. Tidak ada yang mampu mengendalikan Dewa, sampai di hari ia menabrak seorang wanita berpakaian kuno, Pelita Senja. The bridge of perfection. Sebuah ketidaksempurnaan yang mengejar cinta. (Beberapa part akan di hapus bertahap) ©copyright by Faradita 22 Mei 2017
Last Roommate by FlaraDeviana
FlaraDeviana
  • WpView
    Reads 10,402,430
  • WpVote
    Votes 501,592
  • WpPart
    Parts 39
Mia tiba-tiba mengajak Alfa menjalin hubungan. Tanpa Alfa antisipasi, permintaan itu berhasil menyeretnya ke dalam pertaruhan hati. *** Desas-desus mengatakan bahwa Alfa tak pernah serius tiap kali menjalin hubungan. Dokter tampan dan dermawan itu hanya menganggap wanita yang dikencaninya sebagai "roommate". Suatu hari, Alfa dikejutkan dengan kedatangan Mia, petugas administrasi di rumah sakit tempatnya bekerja. Dengan percaya diri, Mia menawarkan diri untuk menjadi roommate-nya. Alfa pun memanfaatkan kenekatan Mia demi menyelamatkan wanita yang tak pernah bisa dia miliki. Namun, tanpa disangka, Mia pun memiliki maksud pribadi, yang membuat Alfa mempertanyakan takdir; akhir seperti apa yang harus mereka lalui?
Dear Heart, Why Him?[Completed] by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 18,826,044
  • WpVote
    Votes 1,036,326
  • WpPart
    Parts 54
Dear Heart, Why Him? "Ketika benci mengundang cinta" a story by Haula S "Pelajaran yang Bela dapatkan saat mencintai Dalvin adalah jangan mengharapkan sesuatu yang indah saat jatuh cinta, tapi sibuklah mempersiapkan hatimu untuk menghadapi seribu satu hal yang menyakitkan." Benar kata orang, benci dan cinta itu beda tipis bahkan hampir sama. Awalnya Bela benci Dalvin yang mengambil tempat parkirnya, dulu Bela benci Dalvin yang selalu membuatnya kesal, Bela juga benci Dalvin karena tatapan tanpa ekspresinya. Tapi semesta membuat dunia Bela jungkir balik. Sekarang Bela cinta Dalvin, Bela sayang Dalvin, Bela menginginkan Dalvin. Tapi permasalahannya adalah; apakah Dalvin mencintai Bela juga? Apa Dalvin menyayangi Bela? 1 nov 2016 #70 in teenfiction 3 nov 2016 #49 in teenfiction 8 nov 2016 #40 in teenfiction 9 nov 2016 #30 in teenfiction 11 Nov 2016 #12 in teenfiction 02 Des 2016 #11 in teenfiction 05 Des 2016 #09 in teenfiction 05 Des 2016 #07 in teenfiction 12 Jan 2017 #03 in teenfiction 26 Jan 2017 #02 in teenfiction 28 Jan 2017 #01 in teenfiction 22 Feb 2017 #01 in teenfiction
Red Cherry by fairywoodpaperink
fairywoodpaperink
  • WpView
    Reads 4,462,248
  • WpVote
    Votes 452,226
  • WpPart
    Parts 36
Nadiana, hampir 30 tahun tapi masih belum menemukan lelaki idamannya. Semakin kesini, cari laki-laki yang lebih tua dan matang darinya semakin sulit. Pilihan semakin sempit. Kalau nggak sudah beristri, sudah siap menikah. Sekalinya ada yang single, biasanya alergi komitmen dan justru memilih perempuan-perempuan muda yang masih ranum. Lewat obrolan-obrolan khas perempuan di waktu makan siang bersama teman-teman kantornya, Nadiana pun memulai proyek pencarian cinta dibantu oleh teman-temannya yang punya 1001 opini yang ajaib. Copyright © fairywoodpaperink 2015
TRUTH by keekaachubby
keekaachubby
  • WpView
    Reads 83,762
  • WpVote
    Votes 1,089
  • WpPart
    Parts 4
Jocellyn McKenzie sedang menyiapkan diri untuk season pertamanya di Town. Di tengah kesibukannya menghadiri berbagai acara sosial, ia bertemu dengan seorang pria yang secara tidak sengaja ditemuinya di belakang gereja tua. Dan tiba-tiba pria asing itu menciumnya!
Sweet and Sour  by awe-moongoddess
awe-moongoddess
  • WpView
    Reads 5,596,105
  • WpVote
    Votes 74,710
  • WpPart
    Parts 8
RE-PUBLISH Satu sekolah gempar ketika beredar kabar Alvaro -cowok most wanted disekolah telah berpacaran. Bagaimana tidak? Alvaro selama ini tidak pernah dikabarkan memiliki pacar, deket sama perempuam saja dia anti, selama ini semua perempuan lah yang menyatakan cinta padanya namun pasti akan langsung ditolak oleh Alvaro. Belum lagi fakta menariknya jika Alvaro lah yang mengejar-ngejar gadis itu. Lo pacar gue, semua orang di sekolah juga udah tau kalau lo udah jadi pacar gue. -Alvaro Delvan Ferdinand- Gue bukan pacar lo! -Keira Adeeva Pranata-
Sexy girl Vs Nerd boy  by paulaxiel_
paulaxiel_
  • WpView
    Reads 6,690,488
  • WpVote
    Votes 125,769
  • WpPart
    Parts 31
[19++] Gue memiliki tubuh yang pas. Tinggi. Putih. Hidung mancung. Mata yang indah. Intinya gue itu sexy. Banyak cowo yang tertarik sama gue. Tinggal satu jentikan, cowo-cowo langsung jatuh cinta sama gue. -Aurlynn Clevia Preine- Aku adalah cowo biasa. Tidak populer, dan berkacamata. Kata orang-orang, aku ini cupu dan gak pantas di sekolah internasional. Aku hanya diam saat orang-orang mengejekku. Aku mungkin termasuk golongan paling bawah. -Gusta Seann Nicholas- Note : Ada beberapa part yang mengandung unsur dewasa. Thanks Author: Paulaxiel_
KENZO [hiatus] by hanref
hanref
  • WpView
    Reads 266,041
  • WpVote
    Votes 19,687
  • WpPart
    Parts 18
❝Gue akan cari pemilik boneka ini.❞ Itulah tekad Kenzo untuk dapat bertemu kembali gadis misterius tersebut, [TRAILER available on youtube, or open part 'Introduce'] ---- !!! TIDAK perlu membaca 'Look At Me!' terlebih dahulu untuk membaca buku ini !!
My Intoxicating boss by autumnsleaves
autumnsleaves
  • WpView
    Reads 6,730,036
  • WpVote
    Votes 210,317
  • WpPart
    Parts 35
Hidup Cassandra bagai hidup yang dikutuk. pertama dia harus menjadi seketaris dengan blouse dan rok pensil karena utang ayahnya yang tidak bisa dibayar. menghindari dikutuk menjadi batu, Casey bertemu dengan boss nya yang super dingin. boss barunya yang begitu menawan, mencenggankan hati dan reputasinya yang disebut sebagai breathtaking bukanlah lelucon belaka. dia dikenal sebagai serigala bisnis di dunia politik, ekonomi dan semua tau kalau dia adalah ceo paling muda dan tersukses yang memimpin perekonomian dunia. tapi apa yang akan terjadi dengan Casey dan boss Casanova nya itu? apakah Casey berhasil mengelak dari serangan si serigala menawan? atau malah jatuh ke dalam pesonanya yang tidak ada batasnya itu? ... " Karena cinta itu datang pada saat kau membutuhkannya, bukan menginginkannya. "
The JERK Wants Me by Y_E_S_S_Y
Y_E_S_S_Y
  • WpView
    Reads 26,576,875
  • WpVote
    Votes 1,110,277
  • WpPart
    Parts 67
Skyla Ross, harus menjadi pacar pura-pura teman masa kecilnya Lucas Heaton, seorang pewaris Heaton Airlines, demi membayar hutang yang ditinggalkan ibunya. *** Skyla Ross tidak hanya ditinggal mati ibunya, tapi juga harus menanggung hutang karena biaya pengobatan sang ibu selama ini. Pada saat terakhir, ibunya menitipkan sebuah amplop untuk diberikan kepada Ayah kandungnya. Skyla yang menghormati permintaan tersebut pun pergi menemui ayah kandungnya di Seattle, siapa sangka di sana dia juga bertemu dengan teman masa kecil sekaligus cinta pertamanya, Lucas Heaton. Lucas Heaton, pewaris Heaton Airlines yang terus tersudut karena permintaan sang ibu untuk segera mencari calon istri menemukan jalan keluarnya saat kembali bertemu dengan Skyla. Lucas pun menawarkan kesepakatan yang akan sulit ditolak oleh Skyla, menjadi wanitanya selama setahun, dengan imbalan uang.