Family story
18 stories
Not Finished Yet [Completed] by aprilianatd
aprilianatd
  • WpView
    Reads 3,778,217
  • WpVote
    Votes 248,778
  • WpPart
    Parts 40
Hidup Gama seperti sebuah quote "Cintaku habis di kamu, sisanya aku hanya melanjutkan hidup." Setelah perpisahan dengan Jenia hampir sepuluh tahun yang lalu, Gama melanjutkan hidupnya seperti biasa. Beberapa kali mencoba membuka diri pada perempuan lain, tapi ternyata ia tidak bisa. Fokusnya hanya bekerja dan mengembangkan diri. Sampai akhirnya ia dipertemukan lagi dengan mantan istrinya, membuat perasaan yang sudah lama terkubur, muncul lagi ke permukaan. *** Sepuluh tahun yang lalu, hidup Jenia bagai roller coaster. Setelah bercerai, ia pikir bisa berkarir dengan tenang tanpa ada hambatan. Ternyata dugaannya salah. Setelah palu diketuk, Jenia malah mendapati dirinya sedang hamil lima minggu. Empat tahun menikah, mereka berdua sepakat untuk menunda. Siapa yang sangka kalau ia malah hamil ketika sudah resmi berpisah. Jenia sempat mencoba mendatangi Gama, karena bagaimanapun juga ini adalah darah daging mantan suaminya. Namun, ia malah mendapati sebuah kenyataan yang membuatnya sadar bahwa keputusan untuk bercerai memang keputusan yang paling tepat. Ditambah ucapan mantan mertuanya yang meyakinkan dirinya untuk pergi dan memulai hidup baru. Pertemuan kembali antara mantan istri dan mantan suami, akankah membuat cinta mereka bersemi kembali? Ada juga kesalapahaman di masa lalu yang harus diselesaikan dan muncul fakta baru sehingga membuat mereka terkejut. Highest Rank #1 Romansa #1 Pasangan #1 Masa Lalu #1 Mantan #1 Couple #1 Cerai #1 Divorce #1 Rujuk #1 Happy Ending #1 Bahasa Indonesia #2 Love #2 Chicklit #2 Married #2 Malang #3 Surabaya #5 Romance
Happiness [Completed] by aprilianatd
aprilianatd
  • WpView
    Reads 5,759,982
  • WpVote
    Votes 322,715
  • WpPart
    Parts 38
"Nikah sama anak Tante, hutang-hutang almarhum Ayahmu akan Tante dan suami anggap lunas." Kalimat itu terus terngiang di kepala Elin Nafisah. Selama ini uang hasil kerjanya tidak pernah dinikmati sendiri. Ada hutang ratusan juta yang harus ditanggung oleh perempuan 30 tahun itu. Belum lagi ia punya satu Adik laki-laki yang masih menjadi tanggung jawabnya. Semua beban berat harus dipikul di pundaknya yang rapuh. Elin bagai hidup dalam pusaran badai yang tidak pernah berhenti. Entah jalan mana yang akan ditempuh Elin di kemudian hari. Bisakah keputusannya membawanya ke sebuah jalan bernama kebahagiaan? Highest Rank #1 Completed #1 Tamat #1 Love #1 Happiness #1 Married #1 Bahasa Indonesia #1 Pernikahan #1 Pasangan #1 Hutang #1 Marriage #1 Couple #1 End #1 Romansa #1 Selesai #1 Completed #2 Chicklit #3 Cinta #5 Romance
1. Raga || NCT dream [END] by bshskosufhf
bshskosufhf
  • WpView
    Reads 586,292
  • WpVote
    Votes 72,358
  • WpPart
    Parts 56
The 1st part of RAGA UNIVERSE "Abang..." "Ya?" "Pernah gak sih, lo nangisin diri lo sendiri karena lo sadar kalau lo gak bisa apa apa?" "Kenapa nanya begitu?" "Karena aku gak tega ngelihat abang kayak gini demi kita." Di sore yang temaram itu, dengan matahari yang mulai terbenam dan langit yang mulai semakin gelap, sesosok lelaki dengan surai hitamnya itu tersenyum sendu menatap adiknya. "Dek." "Ya, bang?" "Jangan terlalu cepat gede, ya?" "Loh, kenapa? Harusnya bagus, dong." "Kalau kamu terlalu cepat dewasa kayak gini, abang jadi merasa gagal karena gak bisa jadi pengganti orangtua yang baik buat kamu."
Airin, Single Mom (End) by Yuyun_erlina
Yuyun_erlina
  • WpView
    Reads 815,012
  • WpVote
    Votes 42,631
  • WpPart
    Parts 45
Tiga hari setelah resmi bercerai, Airin baru tahu bahwa dirinya tengah hamil. Ia merahasiakan kehamilannya dan memilih mengasingkan diri tinggal di sebuah villa yang ada di hutan Kalimantan Selatan. Di sana Airin memulai kehidupan barunya bersama anak kembarnya. Ia tidak menyesali keputusannya yang menjauh dari keluarganya, di sana ia hidup bahagia bersama kedua anaknya. Penasaran bagaimana kisah Airin si janda kaya raya dengan anak kembarnya? Yuk langsung baca!
Pernikahan Singkat? (END) by Yuyun_erlina
Yuyun_erlina
  • WpView
    Reads 45,103
  • WpVote
    Votes 4,161
  • WpPart
    Parts 21
16+ Tidak pernah Airin bayangkan sebelumnya menikah dengan pria yang tidak ia cintai. Karena satu kesalahan yang membuat orang tuanya kecewa, Airin dipaksa menikah dengan pria pilihan sang bunda. Airin dipaksa ikhlas menerima takdirnya yang harus menikah dengan seorang pria yang tidak ia kenal. Meski dengan terpaksa, ia menuruti keinginan orang tuanya yang menginginkannya menikah dengan pria pilihan mereka. Dan ya, pernikahan tanpa cinta itupun terjadi. Pernikahan tanpa cinta itu, apakah bertahan lama atau berakhir dengan singkat? ** Aku akan belajar mencintai mu dan ku harap kamu juga belajar untuk mencintaiku.
Asher Kendrix Side Story ✔️ by AngkasaDiandraa
AngkasaDiandraa
  • WpView
    Reads 781,303
  • WpVote
    Votes 60,967
  • WpPart
    Parts 15
Side Story Asher Kendrix S2. Keluarga Cemara ? Keluarga Asher Kendrix jawabannya. Anak yang beruntung ? Sudah jelas Asher Kendrix.
Daddy's Girl by ariniimandasari
ariniimandasari
  • WpView
    Reads 371,167
  • WpVote
    Votes 35,502
  • WpPart
    Parts 21
"Rafkaaa!! Ini bayi siapa digeletakin di teras!?" Rafka terbelalak kaget, kemudian berlari menghampiri ayahnya di teras. "Bayi??" "Katanya bayi ini bayi kamu. Kamu habis ena-ena sama siapa!!" "Lho Rafka gatau apa-apa Yah" ujar Rafka lalu menatap bingung bayi perempuan didepannya "Jangan bohong!" "Beneran Yah. Suer. Kan ayah sendiri yang bilang" Alaska mengerutkan keningnya, "Bilang apa?" "Kata ayah kalo suka sama cewek harus dimilikin seutuhnya biar gak kabur. Yaudah Rafka ikutin deh saran ayah" "Ya Gusti... Dimilikin seutuhnya kalo udah nikah, Rafka!" [Sequel Dijodohin & Our Baby] Start : 19 Desember 2020 End : - ● Cerita bisa dibaca terpisah. Eh, tapi baca aja dulu deng yang Dijodohin sama Our Baby biar afdol gitu feelnya hehehe ● NB : Update gak nentu
Asher ( COMPLETED ) ✔️ by AngkasaDiandraa
AngkasaDiandraa
  • WpView
    Reads 5,080,936
  • WpVote
    Votes 392,074
  • WpPart
    Parts 54
Just brothership not bl/gay Asher adalah bocah 3 tahun yang di buang oleh para biarawati dari panti asuhan nya karena ia yang sering sakit-sakitan membuat biaya habis terbuang untuk pengobatan nya. Alhasil para biarawati memutuskan untuk meninggalkan Asher di taman sendirian dengan boneka kecil yang selalu di peluk olehnya. Lalu Asher bertemu dengan keluarga Kendrix. Keluarga yang menganggap nyawa seseorang adalah mainan. "Sudah bangun boy" "Siap membunuh bayi kecil ini"
Ezra, anak bungsu. [END] by imarachan
imarachan
  • WpView
    Reads 1,404,250
  • WpVote
    Votes 87,196
  • WpPart
    Parts 37
[BELUM REVISI] Apa yang biasa di lakukan anak berusia tiga tahun disetiap harinya? Makan, main dan tidur yang cukup bukan? Seharusnya memang seperti itu, namun itu tidak berlaku untuk anak yang satu ini. Ezra, namanya. Di usianya yang baru berusia tiga tahun ia sudah di ajarkan oleh kakek dan nenek cara untuk berjualan dan bagaimana untuk menarik perhatian pelanggan. Ezra tak punya teman untuk bermain bersama, ia juga tak punya mainan untuk ia mainkan selain mainan hasil buatan sang kakek. Menyedihkan? Tapi memang seperti itu kenyataannya.