Select All
  • Alphabet Miliknya
    7.1K 1K 12

    Huruf-huruf itu terus berlarian, Alfa kelelahan mengejar. Ekspetasi papa ikut berhamburan, Alfa hampir mati menggapainya. Bisakah ia menciptakan alphabet-nya sendiri? Tak perlu terbaca, tak perlu tertulis. Dan tak perlu pengorbanan untuk semua yang di luar kuasanya. "Alfa gak bodoh pa, dunia yang memaksanya mengikuti...

  • Sadagar [SELESAI]
    138K 10.9K 35

    "Jika waktu memiliki kesempatan, lantas mengapa waktu tidak memberikan kesempatan itu untuknya?" : ft. Jeno & Haechan Ini hanya tentang saudara kembar bernama Sagara dan Sadaru yang berusaha untuk mendapatkan akhir bahagia dari setiap lara. Tentang kenyataan yang lebih banyak menghasilkan nestapa dari banyaknya usah...

    Completed  
  • A LITTLE PRINCE
    216K 20.9K 62

    "Gue penasaran, kalau gue mati, gue bakal dikenang sebagai apa? Sebagai siapa? Gue merasa hidup gue gini-gini aja, nggak ada indah-indahnya. Yang ada monoton." - Jeno Wiratama, yang menyukai hujan, senja dan kesederhanaan.

  • Jevano William
    2M 137K 59

    Ini tentang Jevano William. anak dari seorang wanita karier cantik bernama Tiffany William yang bekerja sebagai sekretaris pribadi Jeffrey Alexander robinson. Dan tanpa Jeno duga ternyata sang Bunda dengan atassannya memiliki hubungan selain pekerjaan yaitu percintaan. Jeno yang menantang keras sang Bunda agar tidak...

  • SADAJIWA
    69K 6.8K 44

    Mereka yang satu namun tak dipersatukan oleh takdir. Mereka yang seharusnya bersama namun tak dibiarkan bersama oleh waktu. Dan mereka yang berbahagia namun tak dibahagiakan oleh semesta dan segala isinya. Tentang ia dan ia yang tergores luka tanpa rasa sakit dan perih. Tentang ia dan ia yang saling kehilangan tanpa...

    Completed  
  • the art of parenting
    2M 292K 49

    How far you could lie? !! Trigger and Content Warning !! Beberapa chapter di cerita ini menceritakan tentang gangguan mental, tindakan kriminal, dan kekerasan. Written by cottonsjeno on April 2019 Revised by cottonsjeno on March 2022 Chapter lanjutan dan Bonus Chapter dapat diakses melalui: https://karyakarsa.com/cott...

    Completed   Mature
  • Untuk Arjuna[✓]
    1.7M 232K 62

    [Family & Brothership] "Emangnya, karate itu gak bisa dibanggain, ya?" Keluarga harmonis, rasa neraka. Emang ada? Itulah yang dirasakan oleh Arjuna Omar Biantara. Seorang atlet seni bela diri yang sayangnya memiliki otak dengan kapasitas rendah. Selalu diremehkan dan dibandingkan dengan saudara menjadi makanan sehari...

    Completed