Fxzeyzz's Reading List
2 stories
Blazing Hearts: Agen 48 [END] by Fxzeyzz
Fxzeyzz
  • WpView
    Reads 246
  • WpVote
    Votes 35
  • WpPart
    Parts 18
Di sebuah dunia futuristik, Indonesia telah menjadi pusat kekuatan teknologi dan intelijen global. Organisasi rahasia bernama AGENT 48 melatih gadis-gadis muda berbakat menjadi agen elite yang menyamar sebagai idol. Di balik konser, fan meeting, dan MV, mereka menjalankan misi-misi rahasia demi menjaga perdamaian dunia.
Warm Aftermath by Fxzeyzz
Fxzeyzz
  • WpView
    Reads 90
  • WpVote
    Votes 10
  • WpPart
    Parts 15
Perang sudah berakhir. Markas musuh telah hancur. Namun tidak semua pulang dalam keadaan utuh. Beberapa mati sebagai pahlawan. Beberapa hidup dengan luka yang tak terlihat. Dan beberapa... memilih menghilang. Setelah kehancuran Kelas-X, Feni, Gracia, dan sisa tim harus belajar menjalani hidup di dunia yang sunyi dari suara tembakan, tapi bising oleh trauma dan rasa kehilangan. Di tengah proses pemulihan, bahaya baru perlahan muncul dari balik reruntuhan. Sebuah organisasi misterius mulai bergerak, dan dua sosok dari masa lalu-Lyn dan Indira-belum benar-benar lenyap. Sementara satu per satu cahaya dalam tim mulai meredup, mereka harus memutuskan: terus berjalan dengan luka yang belum sembuh, atau menyerah sebelum luka itu berubah menjadi alasan untuk mati. Warm Aftermath adalah kisah tentang kehilangan, pemulihan, dan kekuatan untuk bertahan setelah semuanya hancur.