Done
37 stories
Open Arms  by sourcesmiles
sourcesmiles
  • WpView
    Reads 2,065,047
  • WpVote
    Votes 174,171
  • WpPart
    Parts 46
Pradipta Narendra Mochtar. An international chef. Owns a renowned restaurant in Paris. His identical twin died. Ended up married to his deceased twin brother's girlfriend. Anyalira Lathifa Tjandra. An art director at a digital agency under a media company. Her boyfriend died. Ended up married to her boyfriend's twin. Tentang Dipta yang berusaha kembali menjalani hidup setelah duka mendalam ditinggalkan saudara kembarnya dan juga Anya yang berusaha berdamai pasca ditinggalkan seorang kekasih yang sudah delapan tahun bersama. A story of grief, acceptance, starting over and loving again. (TELAH TERBIT - 5 CHAPTER TERAKHIR TELAH DIHAPUS)
SASHI by cappuc_cino
cappuc_cino
  • WpView
    Reads 2,161,993
  • WpVote
    Votes 240,893
  • WpPart
    Parts 36
Sashi dan Aryasa sudah resmi bercerai. Namun, hasil dari pernikahan keduanya, Andaru, bocah laki-laki berusia lima tahun membuat keduanya harus tetap memiliki hubungan baik, yang kembali menghadirkan kenangan bagi keduanya. *** Setelah perceraian, yang Sashi harapkan adalah segera menemukan laki-laki baik yang dapat menerimanya dan putranya, Andaru, lalu menikah lagi. Tapi harapannya ternyata tidak bisa terkabul semudah itu. Stigma negatif akibat status Sashi yang pernah menikah membuatnya sempat berpikiran kalau laki-laki yang mendekatinya hanya ingin bermain-main saja. Sampai suatu hari, Sashi sadar tidak ada orangtua yang lebih baik untuk Andaru daripada Aryasa, begitu juga sebaliknya. Hubungan Sashi dan Rafid, mantannya yang mendadak kembali pun kandas. Begitu pula dengan usaha Aryasa yang menuruti kemauan ibunya untuk berkenalan dengan beberapa gadis. Namun, saat keduanya kembali dekat, benarkah semua itu hanya demi Aru?
tomorrow with you [END] by rumaael
rumaael
  • WpView
    Reads 1,412,370
  • WpVote
    Votes 116,225
  • WpPart
    Parts 47
Asha, cewek gila yang mau nikah tiga bulan dari sekarang karena MUA yang ia impi-impikan mengumumkan akan hiatus tiga bulan lagi dan Designer impiannya juga mengumumkan kepensiunannya sepuluh bulan lagi. Persetan dengan siapa mempelai cowoknya, Asha selama ini hidup hanya untuk dua hal itu. Jadi, sebelum MUA kesayangannya hiatus dan Designer impiannya pensiun, Asha harus menikah agar uangnya gak sia-sia! Kepada siapapun yang berkenan menikah tiga bulan lagi (di tanggal yang sudah Asha tentukan bersama MUA kesayangannya) Mari menikah! Malik is the nicest guy in da world! --- ▪︎Reading List: SPOTLIGHT ROMANCE OF OCTOBER 2024 by Romansa Indonesia▪︎ [cr. cover by puuung1 on pinterest] Started on 18 June '24 (unedited) End on 05 February '25 [thank you all] ps. this story made you feel haha hihi di awal but huhuhu di tengah-tengah😟 Dan rating 'dewasa' di sini not about sex explicit ya, sorry if you dissapointed🙇‍♀️
Give Me Your Sandwich! [OPEN PO 1] by deevazaa
deevazaa
  • WpView
    Reads 3,697,196
  • WpVote
    Votes 217,934
  • WpPart
    Parts 37
🏅SPOTLIGHT ROMANCE OF JANUARY 2025 by @RomansaIndonesia. kindly follow dulu sebelum baca😉 Arsita Giyanti, sudah biasa menjalani kehidupannya sebagai budak korporat selama kurang lebih 4 tahun sebagai staff divisi desain. Gajinya kadang dua digit selalu tak terasa masuk ke rekeningnya tiap bulan, seolah hanya numpang lewat saja. Chat pribadi dari adik-adiknya di kampung halaman menjadi makananan Arsita sehari-hari, katanya mereka membutuhkan uang untuk keperluan ini-itu. Tentu sebagai anak pertama dari enam bersaudara, ia bertanggung jawab terhadap kelima hidup adik-adiknya. Di umurnya yang kini nyaris menginjak kepala tiga, menikah tak pernah menjadi daftar prioritasnya. Ketika ia menatap kedua orang tuanya dan adik-adiknya, pernikahan pun tak sanggup Arsita bayangkan dalam benak. Lagipula, pria gila mana yang mau berpacaran atau bahkan menikah dengan seorang sandwich gen? Berdasarkan survey yang pernah ia temukan, 8 dari 10 pria tak ingin calon pasangannya adalah seorang sandwich gen. Yah, hal tersebut tak membuat Arsita berkecil hati. Karena untuk sekarang ia hanya menaruh fokus pada keluarganya. Toh, sedari dulu gambaran pernikahan juga selalu buruk di matanya. Copyright©2024, @deevazaa All Rights Reserved. (telah diunpublish sebagian) RANKS #1 Metropop #5 Chicklit #20 Romance
Mantan Kakak Ipar Rasa Pacar by ayleentan
ayleentan
  • WpView
    Reads 18,318,644
  • WpVote
    Votes 631,200
  • WpPart
    Parts 50
Selama hidupnya, Hana belum pernah benar-benar jatuh cinta. Hingga suatu hari ia bertemu Tama, laki-laki yang sudah pernah menikah, lalu bercerai, dan sama sekali tak berniat menikah lagi. Keduanya bertemu lalu jatuh cinta. Sayangnya ada satu kendala. Tama adalah mantan kakak ipar Hana. **** Hana seorang mahasiswi DKV asal Surabaya, harus menerima kenyataan pahit bahwa kekasihnya selama setahun ini, ternyata selingkuh! Hana yang patah hati mencurahkan kesedihannya pada kakak perempuannya, Naya. Kakaknya itu juga menyarankan agar Hana pergi menghibur diri dengan liburan ke Bali. Dia juga membantu menghubungi mantan suaminya, Pratama, yang sekarang tinggal di Bali untuk membantu menyediakan akomodasi selama perjalanan Hana di sana. Tama menemani Hana selama di Bali. Semakin lama mereka jadi semakin dekat. Tanpa mereka sadari perasaan yang berbeda mulai tumbuh di hati. Hana menyangkalnya setengah mati. Tidak mungkin dia jatuh cinta pada mantan kakak iparnya kan?
Dated; Engaged [COMPLETED] by Kaggrenn
Kaggrenn
  • WpView
    Reads 2,945,274
  • WpVote
    Votes 197,013
  • WpPart
    Parts 66
Sekian lama move on, Trinda mendadak CLBK-crush lama belum kelar-melihat mas-mas mempesona berkemeja batik slimfit incarannya delapan tahun silam muncul tanpa gandengan di depan publik untuk pertama kali, plus terkonfirmasi jomblo. Harapan auto terbit. Dia bukan lagi anak SMP creepy yang diam-diam naksir sahabat masnya. Sekarang, Trinda sudah glow up, sebentar lagi lulus S1. Masa iya, masih tetep nggak ada kesempatan? "Cil ... astaga, udah pake kebaya cakep-cakep, makan es krim masih aja berantakan. Makanya kalau makan tuh sambil duduk, Nduk." Tanpa banyak usaha, keberadaannya sebagai adik satu-satunya calon mempelai pria segera ter-notice sang tamu agung. Tapi, bukan situasi seperti ini yang Trinda harapkan. Juga ... 'cil' dan 'nduk', katanya? Jadi, sudah setua ini Trinda masih dianggep bocil, gitu? Ya Tuhan ....
Mungkin Suatu Hari Nanti by ayleentan
ayleentan
  • WpView
    Reads 3,154,838
  • WpVote
    Votes 264,641
  • WpPart
    Parts 42
Rhea, seorang gadis remaja mencintai Satria, sahabat kakaknya yang tinggal di rumah sebelah. Tapi, cintanya ditolak karena Satria punya trauma masa lalu akibat tumbuh di keluarga berantakan yang membuatnya tidak percaya akan cinta. Kisah mereka berliku karena saat akhirnya mereka bersama, cinta mereka diuji oleh masa lalu Satria yang sedikit demi sedikit mulai terungkap. *** Semenjak tinggal bersama Neneknya, hidup Satria jauh lebih baik. Apalagi saat ia bertemu seorang gadis yang di matanya terlihat bersinar bagai matahari. Rhea yang berkepribadian hangat perlahan berhasil meruntuhkan dinding yang sengaja dibangun satria di sekelilingnya agar tak disakiti lagi. Bagi Satria, Rhea adalah mataharinya, seberkas cahaya yang mampu menerangi hatinya yang selama ini tertutup awan gelap. Bagi Rhea, Satria adalah cinta pertamanya, satu-satunya cinta dalam hidupnya. Bagi Satria, Rhea adalah segalanya, seseorang yang membuatnya percaya kalau cinta itu memang nyata, karena hanya Rhea yang bisa membuatnya jatuh cinta, cinta yang begitu besar hingga terasa menyakitkan. Setelah berbagai rintangan yang menghadang, setelah terpisah oleh jarak dan waktu pada akhirnya mampukah mereka bersatu? Cover designed by : Ashley Bandy
HELLO, FRIEND by Cherry_sena
Cherry_sena
  • WpView
    Reads 802,387
  • WpVote
    Votes 15,237
  • WpPart
    Parts 30
Ada yang bilang jika sahabatan antara cowok dan cewek itu mustahil. Gue sih nggak setuju. Bagi gue yang punya sahabat cewek secantik Nina, nggak ada tuh perasaan-perasaan aneh selama hampir jalan 4 tahun kita sahabatan. Tapi gue rasa gue akan bisa kayak dulu lagi setelah apa yang kita berdua lalui dan yang gue sebut ketololan yang haqiqi. Nina itu over limited. Delicated, tapi gue cuma nganggep dia seseorang yang ada buat gue lindungi. Jadi ketika gue sentuh dia untuk pertama kalinya, gue merasa jadi manusia paling bejat dan anehnya, juga manusia paling beruntung di dunia. *Hanya di Cherry_sena* *Baca yang bijak, buat yg dibawah umur jangan baca atuh ntar saya nanggung dosa jadinya 😎 * *Banyak 21++ content, kalau ga suka leave aja. Ga usah di report segala*
The Sweetest Revenge by cappuc_cino
cappuc_cino
  • WpView
    Reads 3,887,413
  • WpVote
    Votes 314,708
  • WpPart
    Parts 70
#TSDP8 Menurut Kaivan, Kanina tidak lebih dari wanita berkepala cantik yang memiliki alasan hidup hanya untuk mengoles lisptick merah di bibir, mengecat kuku, dan mengenakan stiletto yang ketukannya kerap mengganggu saat memasuki ruangan. Menurut Kanina, Kaivan tidak lebih dari pria control freak yang memiliki alasan hidup hanya untuk kopi, rokok, dan melihat seluruh paha wanita di kantor yang kerap menyambanginya sepulang kerja. Kisah ini, hanya akan membawa kamu pada panasnya perdebatan. Juga, pada debar di saat keduanya saling mengaku penuh kebencian. Dan pada kamu, yang seharusnya sudah siap menyaksikan. 16/05/2024
Six Ways To Sunday [FIN] by dadodados
dadodados
  • WpView
    Reads 1,453,378
  • WpVote
    Votes 104,406
  • WpPart
    Parts 57
TAMAT & PART LENGKAP May contain some mature convos and scenes Jatuh hati sendiri: check! Patah hati sendiri: double check! Status hubungan dengan Amos aka Momo: Sahabat sejak orok. I repeat: SAHABAT SEJAK OROK. Sumpah demi apa pun, aku sudah move on dari sahabatku sejak orok, Amos Sahat Sinaga. Delapan tahun berlalu, sudah pasti aku melupakan patah hatiku saat melihat cowok itu mengucapkan janji sehidup semati dengan cewek lain. Di depan mataku. Catat. Salahku juga yang mau jadi best woman-nya. Namun, Tuhan memang suka memberikan ujian yang berat kepada prajuritnya yang kuat. Amos kembali menjadi tetanggaku, setelah bertahun-tahun melanglang buana. Kali ini, dia kembali dengan tangan kanan Luci--euh, maksudnya, putri semata wayangnya. Pertanyaannya: Tuhan, aku nggak pernah daftar buat jadi prajurit yang siap mati di medan perang. Boleh resign, nggak?