Select All
  • Al Kahfi Land 2 - Siasat
    19.5K 3.6K 54

    Di tahun 2040, Jakarta telah tergenang air laut hingga ke kawasan yang di masa lalu disebut Jalan Jendral Sudirman. Tetapi bayangan ngeri di masa lalu tentang tenggelamnya Jakarta malah jadi sebaliknya. Kota Megapolitan Jakarta bahkan membuat Singapura yang di masa lalu pernah menjadi kawasan paling berjaya di Asia...

    Completed  
  • [SUDAH TERBIT] Beta Testing
    484K 40.7K 20

    [KOMITMEN] . Pangeran Handaru atau Pange, seorang lelaki yang bekerja sebagai Game Tester sebuah perusahaan Game Developer di Indonesia bernama NC Vision. Sifatnya yang kurang peka dan tidak pernah bisa tegas membuat Mika sahabatnya sejak kuliah seringkali keki, sebab hubungan keduanya yang sangat dekat selalu diam di...

  • Kapan-kapan Kita Belajar Berpikir Kritis
    95.8K 7.7K 18

    Pernah orang bijak bilang, "Kamu hari ini sama seperti kamu lima tahun lagi, kecuali dalam dua hal: buku yang kamu baca dan orang yang kamu jumpai." Menanggapi itu, saya sebagai pembaca amatir, jadi tertantang untuk mendokumentasikan hasil bacaan saya dalam bentuk tulisan. Mohon jangan ditanya kenapa bukan di media ya...

    Completed  
  • Recensio Book
    5.8K 608 199

    Kali ini, Black Pandora Club menghadirkan kemudahan bagi kalian para pembaca Wattpad untuk mengenal karya-karya master piece dari para member BPC, hanya dengan melalui satu "portal teleportasi" saja. Eits, tunggu dulu. Portal teleportasi? Yaps! Konteks "portal teleportasi" yang kami maksudkan di sini, adalah "Recensio...

  • [SUDAH TERBIT] Mimpi Sebesar Gajah
    85.7K 4.9K 10

    [MIMPI] . Bagi Bening, Hanya ada dua T di dunianya, Teater dan Togi. Bagi Togi, Hidup tak ubahnya ranting pohon kering nan kurus yang terbawa arus. Kamu tahu? Sedari dulu, manusia adalah makhluk yang hidup di dua alam. Hidup dalam ambisi diri sendiri. Lantas bernapas dari ekspektasi orang lain. ...

  • How Not To Be Pro On Wattpad
    420K 48.4K 57

    10+ Bab tentang Cara Tidak Menjadi Pengguna Pro di Wattpad Yes, this is for you. Teman-temanku yang sering berkata "Aku noob, kaum proletar, ketutup penulis eksis." Okay, now chill. #2 Non Fiction - 28/4/2017 © wicksn 2017

  • Al Kahfi Land 1 - Menyusuri Waktu
    21.1K 3.6K 35

    Uge, mahasiswa I TB, mengenal Widi, arsitek di Al Kahfi Land, melalui Chatting Lintas Waktu. Awalnya mereka tidak percaya berada di waktu berbeda, karena penasaran Uge mendatangi kantor Widi. Ternyata di sana tidak ada satu pun bangunan, Uge hanya berjumpa kawasan luas hutan pinus dan danau. Tentu saja, karena ia bar...

    Completed