Book
4 stories
Belakang Panggung by de_jayeck
de_jayeck
  • WpView
    Reads 18,292
  • WpVote
    Votes 1,962
  • WpPart
    Parts 23
Di balik panggung bajidoran yang gemerlap, apa yang kita tahu tentang apa yang ada di baliknya? Apakah sama gemerlapnya? Atau, tak berwarna? *** Bertokoh utama Mira si penari dari "Katanya Mah Jodoh", mengungkap dunianya sebagai penari bajidoran tradisional. Hiburan merakyat yang penuh dengan skandal dan keparadoksan. Mirasih Antargata, mahasiswi jurusan Tari yang selama ini menjalani hobinya sebagai penari yang buatnya murni dipenuhi unsur seni, bukan dengan cara orang melihatnya sebagai pemuas 'nafsu'. Sebuah tulisan berbentuk cerita prosa yang akan berisi sedikit (atau banyak?) sisi gelap kehidupan seni rakyat, kevulgaran, kata-kata kasar dan lainnya. Dimohon kebijakan dari para pembaca. Alur dan nama-nama yang ada di cerita ini fiktif belaka namun diikuti dengan beberapa fakta yang ada. Apabila memang ditemukan kesamaan alur atau nama mungkin hanya kebetulan belaka. Selamat membaca.
Ramírez  by bbuterfflyii
bbuterfflyii
  • WpView
    Reads 4,639,859
  • WpVote
    Votes 71,994
  • WpPart
    Parts 72
"dad! yang bener aja masa aku dijodohin sama cowok kayak dia?!" tanya seorang perempuan membantah seorang ayah nya. "sayang, Daddy udah tau bagaimana kehidupan dan sifat dia." ujar daddy nya dengan lembut untuk meyakinkan bahwa pilihannya adalah pilihan paling tepat. "dad, dia itu mesum asal daddy tau." pekik arcilla. "kan bentar lagi nikah jadi gapapa kalo mau berbuat mesum." ujar daddy arcilla. "daddy anak mu ini masih kecil gamau dicoblos duluu." rengek arcilla
NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)  by E_prasetyo
E_prasetyo
  • WpView
    Reads 4,847,771
  • WpVote
    Votes 158,067
  • WpPart
    Parts 32
Yang baru ketemu cerita ini jangan baca, sudah di hapus sebagian !!! Bagaimana jika laki-laki setenang Ndoro Karso harus menghadapi tingkah istrinya yang kadang bikin sakit kepala. "Patuh menjadi istri saya, hidupmu akan terjamin cah ayu" ---- Ndoro Karso #1 love (10 Sept 2024) #2 Romance (6 Sept 2024) #1 Jawa (6 Sept 2024) #2 Menikah (6 Sept 2024)
Pak Hakim - (ngeselin!) Di TERBITKAN  by fjxoxo
fjxoxo
  • WpView
    Reads 7,656,956
  • WpVote
    Votes 400,371
  • WpPart
    Parts 48
Kalau kata Nalya, pak Afka itu cocoknya dipanggil pak Hakim. Karena, selain nama tengahnya memang Hakim, pria itu juga selalu menghakiminya dengan tugas dan waktu pengumpulan yang tidak masuk akal. "Pak?" "Kumpulkan tugas makalah kamu besok." "Tapi pak?" "Hari ini." "Mana bisa?" "Saya tunggu 2 jam lagi." "Pak Hakim ngeselin!" "Kamu ngulang matakuliah saya." "MASNYA TIDUR DI LUAR MALAM INI!!" Deg! Mampus! ⚠️Banyak mengandung kata-kata yang tidak pantas, umpatan dan sebagainya. Mohon untuk bijak dalam menyikapi hal tersebut.