revedeeren
- LECTURES 12,829
- Votes 2,110
- Parties 15
Jaehyun tiba-tiba terlempar ke era 1970-an. Keterkejutannya memuncak saat sadar wajahnya identik dengan sosok muda Jeffrey, ayah dari pacarnya di masa depan. Untuk bertahan di era asing itu, Jaehyun terpaksa mengambil peran Jeffrey.
Namun, penyamaran ini terancam oleh kemunculan Roseanne, gadis pirang yang tampak misterius dan tak henti mengganggunya. Semakin lama ia berpura-pura, semakin dalam ia terjerat dalam rahasia keluarga yang seharusnya tidak ia ketahui.
Akankah Jaehyun berhasil kembali ke masa kini tanpa mengubah takdir orang yang paling ia cintai, ataukah ia akan terjebak selamanya sebagai Jeffrey?