nanti
11 stories
Jangan Ada Air Mata by simbaak
simbaak
  • WpView
    Reads 1,071,270
  • WpVote
    Votes 101,761
  • WpPart
    Parts 93
Prisha nyaris menghabiskan dua windu hidupnya untuk mencintai seorang saja pria. Terjabak friendzone sedari remaja, Prisha tidak pernah menyangka jika patah hatinya gara-gara Paradikta menikah dapat membuatnya hampir mati konyol. Dia baru saja bebas dari jerat derpresi saat melihat Paradikta justru kembali ke dalam hidupnya dengan aroma-aroma depresi yang sangat dia kenali. "Kamu pikir, kematian bakal bawa kamu ke mana? Ketemu Saniya? Kamu yakin udah sesuci dia? Jangan ngimpi Radi!" "Mimpi? Ngaca! Bukannya itu kamu? Menikahi saya itu mimpi kamu kan?" Dan, Prisha tahu jika Paradikta yang dua windu lalu dia kenal saat ini sudah tidak lagi ada.
Mas Juragan by strawberrybyy_
strawberrybyy_
  • WpView
    Reads 622,769
  • WpVote
    Votes 21,452
  • WpPart
    Parts 40
> ⚠️ Dilarang menyalin yaa / Don't plagiarize 🤍 Cerita ini dilindungi UU Hak Cipta (No. 28 Tahun 2014) Bisa kena denda hingga Rp500 juta atau penjara 4 tahun, loh! > ⚠️ Cover edited by me using AI ✨ >⚠️ 18+😋 🐣Sinopsis🐣 --- Kirana Ayu Pramesti Özkan (26), gadis cantik keturunan Turkish-Jawa, kembali ke Kampung Mekar Sari untuk mengurus warisan neneknya. Setelah dikhianati mantan kekasih, dia memilih meninggalkan Jakarta dan mencari ketenangan di kampung halaman. Di sana, Kirana bertemu Ranu Wicaksono (32), juragan tampan dari keluarga terpandang yang memilih hidup sederhana. Awalnya mereka hanya tetangga sopan, hingga takdir mempertemukan mereka di bawah hujan... "Dek..." bisik Ranu lembut, napasnya hangat di wajah Kirana. Jarak di antara mereka menipis, mata saling menatap penuh hasrat. Momen-momen romantis terus tercipta. Hingga suatu saat mereka berhadap-hadapan, mata Ranu menatap Kirana dengan tatapan penuh cinta dan posesif... "Dek... saya cemburu," bisik Ranu dengan suara serak. "Ya ampun, saya cinta banget sama kamu, kita nikah ya?" Tanpa menunggu jawaban, bibir Ranu langsung mengecup bibir Kirana dengan penuh gairah. ____ Jangan lupa follow akun aku yaa anak anak kuuu🐣
Sumilir [Selesai | Lengkap] by choocopurplee
choocopurplee
  • WpView
    Reads 1,975,127
  • WpVote
    Votes 154,597
  • WpPart
    Parts 53
[Cerita ini minim konflik dan aku tujukan agar kalian terhibur dengan romansa desa yang sederhana] Areksa Mahendra, Mas-Mas Jawa yang berprofesi sebagai petani di desa itu harus mengalami kejadian naas di umurnya yang sedang semangat dalam menggarap bisnis dan sawahnya. Satu tahun lalu ia harus menjadi korban tabrakan dari seorang pengemudi mabuk. Kaki kirinya patah dan harus menjalani serangkaian operasi. Bahkan setelah semua operasi ia jalani, ia masih tetap belum bisa menggunakan kaki kirinya seperti sedia kala dan harus menggunakan kursi roda. Anindya Nasywa Ayudisha, perempuan yang baru saja mengambil keputusan besar dalam hidupnya. Tidak seperti orang lain yang memilih melanjutkan hidupnya di tengah gemerlap kota besar seperti Jakarta, Nindya memilih pulang ke desa. Nindya merasa Jakarta bukanlah tempatnya untuk hidup. Ia tidak menemukan dirinya sendiri di Jakarta. Sebulan di rumah, ia benar-benar menikmati hidupnya, meski menjadi pengangguran tentunya. Nindya mengganti semua waktu yang ia jalani di Jakarta dengan bermain dan hidup sesuka hatinya di desa. Nindya menjadi lebih bersosial daripada ketika di kota. Semua umur, baik laki maupun perempuan bisa Nindya dekati. Terutama, Ibu Ningrum, wanita yang selalu melabeli dirinya sebagai calon mantu bagi anak laki-lakinya yang tak lain adalah Areksa Mahendra.
MY SWEETY HUBBY by Alphaawordl
Alphaawordl
  • WpView
    Reads 5,004,392
  • WpVote
    Votes 244,937
  • WpPart
    Parts 39
[ 🔞🔞 Warning; tidak sehat bagi jantung jomblo ] Setelah hubungannya bersama mantan pacar kandas tanpa mengucapkan kalimat perpisahan. Keputusan Okta untuk tidak jatuh cinta lagi semakin bulat. Gadis itu menyerah untuk kembali tersakiti. Meski, kesalah-pahaman justru menjebak Okta menikahi Hangga. Dibanding merepotkan diri mengubah keputusan orang tuanya. Ia menerima pernikahan tersebut dengan lapang dada. Nyatanya; Hangga bahkan jauh lebih dari apa yang ia bayangkan. [ SERIAL DOCTOR SERIES #3 ]
Dosen Bucin (Sudah Terbit) by Vezellia
Vezellia
  • WpView
    Reads 19,012,695
  • WpVote
    Votes 1,542,604
  • WpPart
    Parts 72
CERITA MASIH LENGKAP✅ Dosen Bucin ♥️Yuk Follow Dulu Sebelum Baca♥️ --- Berjumpa dengan Sarah Annara, mahasiswi semester tujuh di sebuah universitas elit di kota Jakarta. Berparas manis dan cantik namun sayang masih jomblo. Kuliah, skripsi, kumpul bareng teman, serta rebahan dengan novel sudah menjadi makanan wajib bagi Sarah. Namun semuanya mendadak berubah, sejak Sarah bertemu laki-laki bernama Gian Alvares Mahastama, yang sialnya merupakan dosen baru di kampusnya. Pertemuan pertama saja sudah membuat Sarah jengkel. Lantas, bagaimana jika Sarah selalu bertemu dan mengetahui sifat asli sang dosen yang ternyata bucin tingkat akut. Apakah Sarah semakin jengkel atau justru luluh pada si dosen bucin yang mendekatinya? --- Start: 28 Juni 2020 Finish: 11 Januari 2021 📍Highest Rank #1 getaran (26/08/2020) #1 romcom (31/08/2020) #1 psikologi (03/09/2020) #1 youngadult (04/09/2020) #1 chicklit (04/09/2020) #1 jodoh (08/09/2020) #1 romance (14/09/2020) #1 mahasiswi (19/09/2020) #1 acak (20/09/2020) #1 roman (23/09/2020) #1 asmara (23/09/2020) #1 fiksiumum (02/10/2020) #1 waktu (05/10/2020) #1 dosen (06/10/2020) #1 bucin (14/01/2021) #1 kuliah (21/01/2021) #1 romantis (05/02/2021) #1 bahagia (10/02/2021) #1 baper (21/02/2021) #4 marriage (07/03/2021) #1 humor (10/04/2021) #3 sedih (12/05/2021) #2 percintaan (15/05/2021) #3 newadult (16/05/2021) ❌ DILARANG PLAGIAT ❌ ©Vezellia 2020
Empty Vows by mangocap
mangocap
  • WpView
    Reads 2,562,701
  • WpVote
    Votes 166,146
  • WpPart
    Parts 35
[Misi #1: Jadi istri durhaka] Lelah menghidupkan rumah tangga yang sunyi dan dingin sendirian selama 4 tahun, Lyn mulai mencari jalan lain untuk menarik perhatian River. Bukan lagi menjadi trophy wife baik hati nan perhatian, tapi menjadi istri rebel yang durhaka. "Pokoknya mulai sekarang gue akan jadi istri durhaka dan stecu!" seru Lyn, berapi-api. "Apaan, tuh, stecu?" "Setelan cuek, Ra!" Asmara berdecak. "Yakin lo bisa konsisten jadi istri durhaka?" Lyn terdiam. Itu dia masalahnya! Dia terlalu mencintai River sampai sulit mengabaikan pria itu. Namun, keraguannya langsung surut saat dia tahu bahwa ada yang seseorang yang tengah mendamba posisinya sebagai Nyonya River Danendra Halim. 18+ Start: Agustus 2025 Finish: -
Selir Tuan Wiratmodjo by alanakarina
alanakarina
  • WpView
    Reads 2,002,787
  • WpVote
    Votes 51,781
  • WpPart
    Parts 50
Kania Sekar Melati gadis berusia 20 tahun itu harus putus kuliah, dan bekerja di sebuah rumah mewah milik duda kaya beranak satu yang bernama Bagas Adipati Wiratmodjo. Keputusan itu dilakukan tanpa sepengetahuan keluarganya. Sampai ketika akhirnya ia mendapati situasi yang mendesaknya. Ia di hadapkan dengan tawaran yang membuatnya tak bisa berpikir banyak. Akhirnya ia memutuskan hal yang tak pernah ia bayangkan ketika harus menerima tawaran untuk menjual dirinya pada Bagas Adipati Wiratmodjo.
+22 more
Mine, No Exit (END) by crzysugarx
crzysugarx
  • WpView
    Reads 368,389
  • WpVote
    Votes 6,549
  • WpPart
    Parts 54
Follow sebelum baca, yaaa! Jangan lupa vote dan komen. Selamat membaca ❤️ ___ Naya selalu punya kendali penuh dalam hidupnya--hingga Rayhan datang dan menghancurkan semua batasan yang pernah ia bangun. Sejak pria itu muncul dengan tatapan gelap penuh obsesi di ruang rapat perusahaan, dunianya jungkir-balik. Rayhan, CEO muda dengan reputasi dingin dan kejam di dunia bisnis, tanpa ampun menyeret Naya ke dalam perangkap cintanya yang obsesif dan posesif. Awalnya, Naya yakin bisa melawan. Tapi setiap kali ia mencoba kabur, Rayhan selalu berhasil menariknya kembali--makin dekat, makin erat, makin dalam. Di antara deretan gedung pencakar langit Jakarta yang sibuk dan penuh intrik bisnis, mereka terjebak dalam hubungan yang dipenuhi kebencian, keinginan, cinta, dan obsesi yang tak berujung. "Aku tidak pernah waras kalau soal kamu, Naya. Kalau kamu berpikir ada jalan keluar, kamu salah. Kamu milikku--tanpa pintu keluar." Di antara logika dan perasaan, batas antara cinta dan obsesi pun semakin kabur. Kini Naya tahu, tak peduli sejauh apapun ia berlari, ia tak akan pernah bisa pergi--karena hatinya sudah lama memilih untuk menetap dalam pelukan Rayhan. Selamanya.
Terjebak Kata Sahabat [COMPLETED] by yunisasnita
yunisasnita
  • WpView
    Reads 2,469,250
  • WpVote
    Votes 125,691
  • WpPart
    Parts 45
[Ambassadors' Pick: July 2022 oleh Wattpad AmbassadorsID] Ava Rayna Tsabita begitu kaget saat manusia es yang beberapa hari ini hanya bisa didengarnya tanpa berani dia tatap tiba-tiba duduk di depannya. "Sepertinya kita menghadapi masalah yang sama. Jadi saya akan duduk disini. Gak usa ngomong, gak usa ngobrol, gak perlu kenalan. Cukup diem aja dan kerjakan apa yang kamu kerjakan." "eh," gumam Ava tidak mengerti apa yang cowok yang ternyata gantengnya gak main-main ini, eh maksudnya manusia es, ini katakan. 'Dan, duh kaku banget cara ngomongnya. Apa perlu saya bilang, oke Anda bisa duduk di sini,' ringis Ava. * Aksa Satria Baskoro sudah muak dengan segala gangguan saat duduk sendirian di tempat itu. Dan gadis itu, Aksa tidak peduli namanya, sepertinya mengalami hal yang sama. Dulu sewaktu SMA tidak ada yang berani mendekat padanya. Masa awal kuliah ini benar-benar menyebalkan. Dia kembali harus menunjukkan ke orang sekitarnya bahwa dia punya taring, tanduk, gigi dan kuku tajam. Jadi, dia akan memanfaatkan gadis itu. Mereka akan sama-sama diuntungkan. Masih sama, Aksa tidak mau direpotkan dengan kegiatan yang disebut - berteman -
Be my Sweet Darling  [END] by padipuan
padipuan
  • WpView
    Reads 139,605
  • WpVote
    Votes 6,481
  • WpPart
    Parts 46
Hal yang paling indah adalah hal yang paling menyakitkan. Cinta. . Brukk! Dia keluar dari mobil sedannya dengan membanting pintu mobil keras disengaja. "Lo siapa?" tanyanya sombong. "Lo yang siapa?" tanya gue balik. Ish, adik kelas nyolot. Sok! "Gue Hamid Bramawisnu. Gue siswa yang mau masuk sekolah di sini !" katanya dengan nada angkuh dan sombong. "Gue Vianada Ainun. Ketua Osis di sekolah ini !" ---- Gue gak butuh yang sempurna. Gue cuma butuh yang bisa ngebuktiin ke gue kalau teori gue tentang cinta selama ini itu "salah". //Vianada Ainun Haha..., she's cool. Tidak, bukan keren, tapi KETOS itu memang benar-benar dingin. Entah apa yang membuatku bisa jatuh cinta padanya. Dan kuharap kedua-puluh jari-jari ku,hatiku,dan pikiranku mampu meluluhkan dinding es yang ada di hatinya. Ya kuharap! //Hamid Bramawisnu ----- @tempeorek_23 =don't coppy my story please!=