Select All
  • ZWART
    2.9M 348K 54

    Zwart, dalam bahasa Belanda artinya hitam. Jarang diperhatikan, tetapi dominan dari yang dominan. Hanya saja di Horizon High School, Zwart adalah sekumpulan lelaki cerdas dengan segudang prestasi. Tidak akan ada yang tidak kenal dengan Zwart. Selain berisi para genius muda, Zwart adalah sekelompok orang misterius dan...

    Completed  
  • AKADIBA • Rasa dan kita (REPOST)
    550K 73.6K 36

    SEQUEL OF 'Astagfirullah, sabrina!' ‼️ baca dulu cerita emak bapaknya, biar paham sama alur. konflik mereka masih berkaitan . Tentang sepasang insan yang terjebak dalam perasaan yang mereka buat sendiri. Ungkapkan atau tetap diam tanpa bersuara. Hanya bisa memandang dari jauh tanpa bisa menggapai. Jangankan menggapai...

  • IMAMA AL-HAFIDZH
    10.1M 1M 65

    [SUDAH TERBIT] Novel tersedia di Gramedia dan TBO Apakah kalian pernah menemukan seorang pemuda laki-laki yang rela membakar jari-jari tangannya di api lilin, karena seorang gadis SMA? Imama Al-Hafidzh, dialah yang melakukannya. "Demi Allah, pikiran kotor saya terhadap gadis itu, lebih menyakitkan, daripada sekadar me...

    Completed  
  • ATHARRAZKA 3: Zyana
    521K 67.8K 33

    [A DAN Z UNIVERSE] Dibaca berurutan: A dan Z, ATHARRAZKA, ATHARRAZKA 2: Aryan, ATHARRAZKA 3: Zyana. Zyana Falisha Atharrazka, anak perempuan semata wayang Abyan dan Zara, tumbuh besar tanpa bimbingan kedua orang tuanya, tetapi ia memiliki seorang Kakak yang selalu berusaha memberikan yang terbaik untuknya. Siapa sangk...

  • ATHARRAZKA 2: Aryan
    1.9M 206K 36

    [A DAN Z UNIVERSE] Dibaca berurutan: A dan Z, ATHARRAZKA, ATHARRAZKA 2: Aryan Aryan Virendra Atharrazka, seorang pengacara berusia 26 tahun, anak kedua dari pasangan Abyan dan Zara. Tak pernah menjalin asmara dengan perempuan manapun sampai akhirnya menikahi seorang gadis yang ia temui saat masa kuliahnya, gadis yang...

    Completed  
  • HAFIZMA ; UNIVERSE
    82.2K 7.7K 10

    [Prequel IMAMA AL-HAFIDZH versi Novel.] Menceritakan tentang sekelompok pemuda yang terdiri dari lima anggota, yang dipertemukan melalui sebuah pondok pesantren bernamakan Al-Hafizma. Awal mula berkenalan lalu berteman, tak lama bersahabat kemudian membentuk suatu lingkaran, yaitu mengemban prinsip untuk berdakwah men...

  • Terikat Namun Tak Bertali [ SELESAI ]
    23.5K 1.9K 45

    Padma Arumi, gelar yang Jupiter sematkan untuk Winnie. Padma yang bermakna teratai merah, dan Arumi yang memiliki arti wangi. Diambil dari diksi. Bukan tanpa alasan gelar itu Winnie sandang, pasalnya gadis itu terlahir dengan rambut merah, serta memiliki wangi yang begitu Jupiter sukai. Hanya kisah sederhana tentang p...

    Completed