CocoaBon
- Reads 8,732
- Votes 1,673
- Parts 24
Ada sebuah rahasia yang tidak pernah para Awekeners tahu tentang Kaiden Break. Sebenarnya ada pengguna elemen listrik lainnya yang sama seperti Kaiden. Ditambah, Force Control mereka sama. Namanya Kenzo, saudara kembarnya Kaiden. Walau mereka kembar, tapi sifat mereka jauh berbeda. Tidak seperti Kaiden yang hobi menantang para Rank tingkat dunia, Kenzo kebalikannya.
Dia malahan lebih menyukai kehidupan normal tanpa diganggu siapapun. Lebih tepatnya dia tidak ada minat tentang dunia Awekened. Kehidupan normalnya selama bertahun-tahun sangat nyaman. Dia bekerja seperti manusia normal, tanpa ada yang tahu kalau dia adalah seorang Awekened.
Tapi kehidupan santainya tidak bertahan lama, sampai suatu hari dia diculik oleh Awekened. Tidak tahu tujuannya untuk apa. Yang jelas, kehidupan normalnya sudah tamat.
Sebenarnya apa yang terjadi?!
Note:
Cerita ini dibuat untuk sekedar fanfiction tidak bermaksud untuk melakukan hal aneh. Karakter dan Manhwa Eleceed milik Penulis Jeho Son dan illustrator ZHENA. Saya fans berat komik ini ๑•͈ᴗ•͈๑