minary03
- Reads 2,065
- Votes 232
- Parts 10
Di balik senyum ramahnya, Pangeran Hao selalu berhasil menyembunyikan kelelahan dan kejenuhan yang dirasakan. Suatu hari, saat berusaha melarikan diri dari pesta kerajaan, dia justru bertemu dengan Hanbin, pangeran agung dari kerajaan tetangga yang tersesat di taman istana.
Percakapan singkat di bawah cahaya bulan, berubah menjadi malam yang penuh ketertarikan. Malam itu seharusnya berakhir ketika pertemuan usai. Namun, Hanbin memilih untuk tetap tinggal. Ada sesuatu tentang Hao yang menarik perhatiannya, sesuatu yang ingin dia pahami lebih dalam.
Ketika Hanbin muncul di depan pintu kamar Hao di tengah malam, dengan tatapan yang sulit diartikan, Hao tahu bahwa itu bukan sekadar pertemuan biasa. Apa yang sebenarnya diinginkan Hanbin? Dan akankah Hao sanggup untuk terus menyembunyikan wajah aslinya dari pria yang tampak begitu tertarik padanya?
Pair: bin & hao
Genre: Fanfiction
Sub-genre: romance, historical fantasy, boys love
Trigger warning!!! Explicit scene, mature content🔞