MochiMilkshake7's Reading List
21 stories
Jejak Nautika by Diansaa04
Diansaa04
  • WpView
    Reads 4,506
  • WpVote
    Votes 1,671
  • WpPart
    Parts 11
[WAJIB FOLLOW SEBELUM BACA] [DILARANG PLAGIAT KARYA] . . . "Apa penyesalan terbesar dalam hidupmu?" "Memaksakan asa pada batas takdir, hingga akhirnya lenyap segala yang pernah digenggam."
True Stalker by sirhayani
sirhayani
  • WpView
    Reads 34,004,806
  • WpVote
    Votes 1,263,700
  • WpPart
    Parts 32
Adaptasi True Stalker sudah tayang di Vidio! 🎬 - Aku adalah stalker. Itu sebuah hobi? Bisa dibilang begitu. Tetapi, aku hanyalah seorang gadis SMA yang duduk di bangku kelas X. "Lo udah tahu kelakuan gue di sekolah. Satu cara supaya gue bisa tahu kalau lo beneran tutup mulut." "Apa?" "Mulai hari ini, lo jadi cewek gue." Dan... hobiku itu menjadi sebuah bencana. Copyright©2016 by Sirhayani ______ Sudah tersedia di toko buku terdekat dan sebagian part di work ini sudah dihapus karena telah terbit mayor.
Requited Love [SELESAI]  by Magicilicious
Magicilicious
  • WpView
    Reads 343,666
  • WpVote
    Votes 41,902
  • WpPart
    Parts 42
⚠️Part Masih Lengkap. Spin off SENANDUNG RASA- DISARANKAN UNTUK MEMBACA SERIES SENANDUNG RASA LEBIH DULU⚠️ (Spiritual - Romance) Kahfi tidak pernah tahu bahwa pertemuan singkat itu akan membawanya ke dalam cerita yang panjang. Keduanya dipersatukan dengan cara yang menarik; sibuk mencari dalam ketidaktahuan, namun ternyata mereka begitu dekat. Benar memang, bahwa garis takdir hidup tidak bisa ditebak. Sebab DIA sudah merencanakan kisah terbaik pada cinta yang terbalas. Akankah pertemuan selanjutnya tetap terasa manis seperti awal pertemuan mereka? Copy right 2020.
Perasaan Perempuan  by Magicilicious
Magicilicious
  • WpView
    Reads 8,033
  • WpVote
    Votes 436
  • WpPart
    Parts 4
[Perempuan dan Perasaannya] Ini adalah rangkain kata yang mewakili setiap perasaan perempuan yang tidak mampu ia ungkapkan.
[END] Mengejar Jodoh by Jokris1510
Jokris1510
  • WpView
    Reads 293,107
  • WpVote
    Votes 32,410
  • WpPart
    Parts 22
Bagi Inggita, Tuhan pasti mengambil tulang rusuk Vikram ketika Sang Maha Pencipta itu menciptakan dirinya. Tetapi, siapa bisa menduga bagaimana alam semesta mengatur perjalanan bidak hidup manusia di planet ini. Ketika Vikram tiba-tiba memutuskan hubungan cinta mereka dan raib begitu saja, Inggita pun nekat mencari sang kekasih itu. Ditemani Gatra-housemate Vikram yang selalu bersikap menyebalkan, Inggita melakukan misi pengejaran jodohnya. Hingga misi Inggita malah membawa wanita itu pada petualangan yang tak akan pernah dia lupakan seumur hidup. Copyright by @jokris1510 Word count : 48.000 words
Cwtch (Completed) ✔ by Tika_R_Dewi
Tika_R_Dewi
  • WpView
    Reads 825,017
  • WpVote
    Votes 103,631
  • WpPart
    Parts 21
- Pemenang Wattys 2021 kategori Chicklit - - Reading List @WattpadChicklitID kategori Agenda Meja Kantor Juni 2021 - Bahwa rupanya, orang terdekatmu bisa menikammu dari belakang itu benar adanya. Bahkan hanya mimpi kecil pun dirampas. Aku hanya ingin menemukan sebuah tempat di mana akhirnya kutemukan kebahagiaan, kenyamanan dan di mana aku merasa aman menjadi diri sendiri. There are plenty of similar words, such as 'cuddle', 'snuggle' and 'hug', but none share quite the same affectionate sentiment as a 'cwtch'. But you're my save place and I love your cwtch.
KARSA ✔ by ElAlicia
ElAlicia
  • WpView
    Reads 1,735,406
  • WpVote
    Votes 79,747
  • WpPart
    Parts 13
Pemenang Wattys 2021 kategori Historical Fiction Tamat May contain mature scenes kar·sa -n- daya (kekuatan) jiwa yang mendorong makhluk hidup untuk berkehendak; kehendak; niat Raden Ajeng Anjani hanyalah gadis sederhana yang menginginkan kehidupan yang sederhana juga, yaitu bebas. Ia tidak ingin dipingit. Ia tidak ingin mengikuti tata krama yang mengikat. Ia tidak ingin dipaksa menikah. Ia tidak ingin berjalan berjongkok -karena kakinya mudah kram. Ia tidak ingin menjahit. Ia tidak ingin belajar menjadi istri yang baik -karena pada akhirnya, ia tahu akan dimadu juga. Dan yang terakhir, ia tidak ingin terlahir menjadi wanita. Karena wanita hanyalah mahkluk tanpa karsa. Raden Mas Adipati Reksanegara Wiryadiningrat adalah pria yang sederhana dan menginginkan sesuatu yang sederhana juga, yaitu menjadikan Raden Ajeng Anjani sebagai istrinya. Ini adalah sebuah kisah cinta sederhana yang diwarnai perjuangan di era kolonial. Buku sejarah selalu menceritakan kekejaman penjajah di masa kolonialisme, namun jarang ada yang menceritakan kisah cinta klasik. Maka, biarlah cerita ini yang menceritakannya padamu. *** Fiksi sejarah Indonesia All rights reserved Desember 2020, ElAlicia End 16 September 2021
Syahdan ✓ by SkiaLingga
SkiaLingga
  • WpView
    Reads 1,398,325
  • WpVote
    Votes 167,638
  • WpPart
    Parts 62
Sebagai seseorang dengan kekuatan supernatural, Ametys tentunya sudah terbiasa dengan beberapa hal mistis yang terjadi. Namun, tidak disangkanya jika hal seperti itu bukan hanya terjadi di desa atau kota kecil seperti tempat kelahirannya, tapi justru semakin besar tempat yang dia datangi, ada lebih banyak hal aneh yang terjadi. *** Dalam hidup ini, setiap orang adalah protagonis dalam cerita mereka sendiri. Masing-masing memiliki awal dan akhir; ada yang memiliki bab panjang, sementara tidak sedikit yang memiliki bab pendek. Beberapa memiliki akhir yang bahagia, tapi banyak juga yang berakhir sedih dan tragis. Dan dalam setiap cerita, protagonis bukanlah satu-satunya, karena dibutuhkan karakter pembantu untuk melengkapi kisah mereka. Seperti Ametys yang pergi merantau untuk melanjutkan kuliah dan membuat bab dalam kisahnya sendiri, secara tak terduga justru menjadi bagian dari peran pembantu banyak cerita lain. Tapi Ametys tidak keberatan, karena dengan kemampuannya, di tempat itu, Ametys bukan hanya belajar untuk menambah ilmu pengetahuan, melainkan juga kekayaan. Tentu saja, tidak semua kisah mau Ametys masuki. Karena ada dua hal yang bertentangan dengan prinsip hidupnya; Pertama, jauhi orang pelit dan kedua, dia benci orang jahat. #Fantasy-Psychic-Adventure-Minor Romance _____________________________ Dilarang untuk MENGCOPY/MENIRU atau MENGAMBIL SEBAGIAN maupun SELURUH dari isi cerita ini. Cover : Pinterest Copyright© 2023 SKIA LINGGA
Of Sea and Fire by arisainwonderland
arisainwonderland
  • WpView
    Reads 217,747
  • WpVote
    Votes 69
  • WpPart
    Parts 1
[❌Unpublished❌] 🏆 Pemenang Karakter Terbaik di Penghargaan Wattys 2023 April-Mei 2023
Close to You [Completed] by Sofi_Sugito
Sofi_Sugito
  • WpView
    Reads 847,664
  • WpVote
    Votes 69,576
  • WpPart
    Parts 40
© Sofi Sugito (2022) ====== 🏆 Winner of The Wattys Award 2023 🏆 🥇 Grand Winner of AIFIL Contest 2023 🥇 📃 Cerita Pilihan Spesial "Kekuatan Wanita" - Wattpad AmbassadorsID 📃 Cerita Pilihan Bulan September 2022 - WattpadChicklitID 🔞Rate 18+ Containing harsh words, self harm, mental abuse, and suicidal thought. ====== Begitu mendengar dari Arga--sang mantan suami--bahwa alasannya dan anak lelaki mereka yang bernama Dito, pindah dari Yogyakarta ke Malang karena sang anak terlibat perkelahian di sekolah, pikiran Renata menjadi kacau. Apalagi saat mengetahui bahwa Dito berubah menjadi dingin kepadanya. Kedatangan Dito membuat Renata sadar, bahwa selama ini dia telah menjadi sosok ibu yang buruk! Hingga akhirnya dia berusaha keras kembali mendekati putranya itu, meski Dito selalu terkesan menolaknya. Di tengah perjuangannya mendapatkan kembali kepercayaan Dito, Renata ternyata juga harus berurusan dengan banyak hal. Yaitu masalah pekerjaan yang memusingkan, mantan suami yang kadang menyulut pertengkaran, keluarganya yang egois, serta sang atasan dan partner kerja yang tiba-tiba mendekat dan mencampuri kehidupannya. ====== Cover by @tiadesign_ End: July 2022