FAVVV
40 stories
I'M CAREL (TERBIT) by She4aan
She4aan
  • WpView
    Reads 3,197,756
  • WpVote
    Votes 409,859
  • WpPart
    Parts 46
《Tersedia di Gramedia》 Jika biasanya geng motor terkenal dengan anggotanya yang urakan, biang masalah, tawuran sana sini, suka berbuat onar. Namun, berbeda dengan geng motor yang satu ini, Battara geng. Geng motor yang diketuai oleh Carel Aldeguer Ghazali. Remaja tampan, putra pembalab ternama sekaligus pemilik pondok pesantren. Jika geng lain memiliki basecamp tersendiri untuk nongkrong, maka Battara berbeda. Mereka akan nongkrong di pondok pesantren milik ibu sang ketua. "Aaa Carel, pacaran yuk.." Pria yang merasa namanya dipanggil itu menoleh, "Pacaran sama malaikat Izrail mau?"
Bukan Kelas Unggulan [END] by Nareinxie
Nareinxie
  • WpView
    Reads 257,141
  • WpVote
    Votes 17,912
  • WpPart
    Parts 50
"Ketika 15 murid jenius memberontak sistem kelas unggulan demi meraih keadilan." -Bukan Kelas Unggulan- ••• Satu tahun setelah kasus meninggalnya salah satu murid perwakilan SMA Widitama di International Science Competition. Kini, seleksi International Science Competition kembali dibuka. Para anggota kelas XII IPA Unggulan yang telah dipersiapkan menjadi murid-murid olimpiade, lantas tak tinggal diam. Satu persatu kejanggalan mulai terkuak, membongkar segala sisi gelap sekolah ini. Para manusia individualis yang harus bersatu demi membongkar kasus kematian kakak kelas mereka, dengan ini sepakat mendobrak sistem kelas unggulan. Menyingkirkan segala ego serta ambisi mereka masing-masing. Kisah ini melibatkan perasaan, pertemanan, dan kekeluargaan. Siap bergabung dengan anggota XII IPA Unggulan? ••• [FOLLOW SEBELUM MEMBACA] [FIKSI REMAJA/TEEN FICTION] ••• High(est) Rank: 🥇#1 ranking - 20 Februari 2024 🥇#1 kelasunggulan - 10 Maret 2024 🥇#1 ipa - 09 April 2024 🥇#1 olimpiade - 16 April 2024 🥇#1 ambis - 31 Mei 2024 🥇#1 mostwanted - 4 Juni 2024 🥇#1 anaksma - 16 Juni 2024 🥇#1 motor - 28 Agustus 2024 🥇#1 jenius - 29 Agustus 2024 🥇#1 basket - 1 September 2024 🥇#1 sunwoo - 1 Maret 2025 🥇#1 sains - 1 Maret 2025 🥇#1 prestasi - 18 April 2025 🥈#2 fiksiremaja - 22 Maret 2024 🥉#3 winter - 22 Juni 2024 🥉#3 karina - 3 November 2024 ••• ©Nareinxie Ditulis pertama kali: 9 Januari 2024 Dipublikasi pertama kali: 28 Januari 2024 Ditamatkan: 26 Juni 2024 Cover by Pinterest
Cassiopeia ✔️ by synacc_
synacc_
  • WpView
    Reads 648,571
  • WpVote
    Votes 78,974
  • WpPart
    Parts 67
Cassiopeia kedatangan anggota baru? Cassiopeia merupakan tim detektif rahasia yang didirikan oleh kepala sekolah itu sendiri karena adanya kejadian masa lalu. Dan untuk pertama kalinya, Cassiopeia kedatangan anggota perempuan di dalam tim tersebut. Awalnya mereka tidak setuju dengan keputusan kepala sekolah untuk memasukkannya. Akhirnya mereka menerimanya walaupun harus di tes dulu kemampuannya. Tapi siapa sangka, kedatangan gadis itu - Aludra Yenala merubah segalanya di dalam Cassiopeia. Mereka dihadapkan oleh beberapa kasus yang tidak biasa di sekolahnya. Apakah mereka bisa menyelesaikannya dengan baik? ఇ ◝‿◜ ఇ Anw, cerita ini tidak sepenuhnya menyelidiki kasus karena berlatar belakang anak SMA. Jadi pasti ada lucunya, sedihnya, dan percintaannya. Silakan nikmati 😻💪 ఇ ◝‿◜ ఇ Start : 1 April 2022 End : 1 Mei 2022 Revisi : 9 Maret 2023 CERITA INI MURNI BUATANKU SENDIRI. KALAU ADA YANG NEMU CERITA SEPERTI INI, SILAHKAN LAPOR KE AKU YA ^^ #1 kasus [26 April 2022] #1 detektif [21 Mei 2022] #1 cassiopeia [25 Mei 2022] #1 kekeluargaan [30 Mei 2022] #1 balas dendam [11 Juni 2022] #1 solidaritas [21 Juli 2022] #1 tekanan [30 Oktober 2022] #1 sahabat [7 November 2022] #2 penyelidikan [24 April 2022] #2 sma [12 Oktober 2022] #4 misteri [9 Juni 2023] ఇ ◝‿◜ ఇ Pictures on the cover by Pinterest
utopia (segera terbit) by tinvthinks
tinvthinks
  • WpView
    Reads 6,201,575
  • WpVote
    Votes 986,356
  • WpPart
    Parts 62
"Tunggu, jadi gue satu-satunya cewek di kelas ini?" Singkatnya, Dara si anak emas sekolah akan menduduki kelas XII IPS 5, yang merupakan kelas yang paling 'terbelakang'. Realita memang lucu terkadang. ‼️ banyak kata kasar. ‼️ belum direvisi dan masi banyak banget plot hole. jadi harap maklum kalo pas baca nemu part yang bikin, "hah? apasi?"
Cassiopeia : Nayanika ✔️ by synacc_
synacc_
  • WpView
    Reads 90,058
  • WpVote
    Votes 13,187
  • WpPart
    Parts 43
[Seri Kedua Cassiopeia] Setelah tiga bulan Ace mengetahui bahwa ibunya telah dibunuh seseorang. Pembunuhnya nyata, namun motifnya tidak jelas. Membiarkan dirinya kalut dalam kebingungan sampai seseorang membujuknya untuk mencari tahu semuanya. *** Setelah Cassiopeia dibubarkan, hubungan persahabatan mereka masih berjalan tanpa hambatan sampai suatu hari Ace bertemu dengan kakek yang tidak pernah ia temui selama hidupnya. Kakek yang dipikirnya akan membuat hidupnya lebih berantakan dibanding sebelumnya. Hingga pada akhirnya mengungkit kematian ibunya. Setelah berbicara demikian ke sahabatnya, ada yang berusaha meyakinkannya untuk mencari tahu motifnya. Berkat tekad mereka, nyatanya tidak hanya motif saja yang terungkap. Rahasia besar pun ikut terkupas dalam penyelidikannya. ఇ ◝‿◜ ఇ Start : 10 Agustus 2022 End : 10 September 2022 Rombak : 18 Juli 2023 ఇ ◝‿◜ ఇ #1 Alasan [26 Agustus 2022] #1 Aeris [10 September 2022] #1 Trust issue [10 September 2022] #3 Kekeluargaan [22 Agustus 2022] #3 Mentari [2 September 2022] #2 Kasus [28 Juli 2023] ఇ ◝‿◜ ఇ Pictures on the cover by Pinterest
Because, Daddy Say so [NCT dream ft. Johnny] by maliaailam_
maliaailam_
  • WpView
    Reads 6,807,679
  • WpVote
    Votes 1,104,410
  • WpPart
    Parts 97
(selesai) Daddy Johnny + bubun = 7 anak setan.
Tulisan Sastra✔ by Tenderlova
Tenderlova
  • WpView
    Reads 16,171,914
  • WpVote
    Votes 1,771,923
  • WpPart
    Parts 31
[SUDAH TERBIT] "Sahara, hidup itu perihal menyambut dan kehilangan. Kamu tahu lagu Sampai Jumpa-nya Endank Soekamti, kan? ya kira-kira begitu lah. Tapi kamu tahu alasan kenapa manusia punya perasaan? sebab itu adalah satu-satunya cara kamu mengingat dengan kesan yang tak habis-habis. Jadi jangan terlalu sedih jika menemukan kehilangan-kehilangan lainnya. Sedihlah seperlunya, lalu ingat bahwa sebenarnya kamu tidak benar-benar kehilangan. Sesuatu itu abadi dalam kenang yang kamu bawa dalam perasaanmu. Sampai sini paham, kan?" "Sastra, kamu lupa tentang satu hal. Semakin singkat suatu cerita, semakin dalam luka yang tertoreh. Kehilangan memang akan terus terjadi. Tapi kalau boleh aku memilih, aku belum siap kehilangan kamu." Catatan: baca cerita ini di rumah aja, jangan ditempat umum. Demi keselamatan kita bersama. Terima kasih. Copyright© Tenderlova, 2020 LovRinz Publishing Hak cipta dilindungi undang-undang.
He's My Boyfriend [TERBIT] ✓ by thyfaa_hn
thyfaa_hn
  • WpView
    Reads 10,149,292
  • WpVote
    Votes 581,816
  • WpPart
    Parts 69
#FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA⚠️ Kisah Arthur Renaldi Agatha sang malaikat berkedok iblis, Raja legendaris dalam mitologi Britania Raya. Berawal dari tragedi masa lalu yang memisahkan Arthur dengan sahabat-sahabatnya, kini mereka kembali dengan identitas dan penampilan yang berbeda. Mereka yang terjerat masa lalu datang untuk membalaskan dendam yang belum di selesaikan. Dibalik persahabatan Arthur memiliki perasaan dengan sahabatnya sendiri. Apakah cintanya terbalas? Atau dia lebih mengutamakan persahabatan? High rank: #2 tekateki / 23 September 2022 #1 zona nyaman / 8 Oktober 2022 #1 Argos / 4 Desember 2022 #1 dark / 15 Desember 2022 #1 badromance / 12 April 2023 #1 solidaritas / 5 Mei 2023 #3 sad / 3 Juli 2023 #5 accident / 3 Juli 2023 #1 Favorit / 2 September 2023 #1 Bestseller / 29 September 2023 #1 Putih abu-abu / 28 Oktober 2023
1| LOSE IN MAY 1999 [END] by disadiss0
disadiss0
  • WpView
    Reads 1,328,921
  • WpVote
    Votes 207,795
  • WpPart
    Parts 22
Ini kisah kota yang mengalami banyak duka pada insiden jatuhnya pesawat Air 1125, 21 Mei 1999. Kepada yang kuat meninggalkan Bumi tanpa salam berpisah. Kepada bayangnya yang tak lagi mencerat di bawah Matahari benderang. Kepada hadirnya yang tersisa hanya kenangan. Tinggalkan jejak mu ditanah, namun jangan tinggalkan kenangannya. Karena yang telah terjadi, sudah seharusnya diingat. Sebab banyak cerita bahagia yang perlu kamu genggami perihalnya. Demikian juga cerita yang melukai. Itu merupakan dasaran jalan mu menempuh akhir bahagia yang tidak terlihat. Ada kesempatan lama, ketika Semesta mempertontonkan kita sebagai satuan yang berhubungan. Kini sudah waktunya, Semesta mengakhiri kisah ini dengan kehilangan.
Pasukan Tiga Belas Harapan by imnaush_
imnaush_
  • WpView
    Reads 2,383
  • WpVote
    Votes 141
  • WpPart
    Parts 16
Asrama itu mempertemukan mereka. Takdir memaksa mereka tinggal bersama. 13 manusia dengan latar belakang dan luka yang berbeda belajar bertahan di tengah tekanan hidup, keluarga, dan masa depan yang tidak pasti. Dari canda sederhana hingga konflik yang tak terhindarkan, mereka menemukan arti persahabatan yang sesungguhnya. Namun, ketika rahasia mulai terkuak, kebersamaan mereka tidak lagi sesederhana dulu. Pasukan 13 Harapan adalah kisah tentang mimpi, keberanian, dan harapan yang tumbuh di tempat yang paling tidak sempurna. ©imnaush_, 2025