Tetheoo_
- Reads 3,526
- Votes 291
- Parts 5
note : cerita di book ini tidak ada kaitan nya dengan realita, murni dari KARANGAN penulis, jadi jangan ada yang menyangkut pautkan dengan kehidupan nyata ya!!
book ini menceritakan tentang seorang pria yang kaku, acuh tak acuh, bahkan tidak perduli dengan sesuatu yang tidak ada kaitan nya dengan dirinya.
namun, siapa sangka ia malah dipertemukan dengan lelaki manis yang memiliki syndrom peter pan. dari sifat, perilaku, bahkan cara dia berbicara tepat seperti anak yang berusia dua tahun
warn!! : bl/homo/gay
jangan salpak ya sayang, homophobic jauh' aja