ReniPuji575's Reading List
21 stories
Bangun Cinta Satu Atap by sayamine
sayamine
  • WpView
    Reads 131,766
  • WpVote
    Votes 12,444
  • WpPart
    Parts 33
Hai aku Sabila Anindita dan ini suamiku Lianda Sanjaya. Kita adalah pasangan yang baru menikah. Dari banyak cerita yang aku baca, menikah itu rasanya nano-nano, kadang pagi hari ketawa riang, eh sorenya udah nangis bombai. Dan itu kejadian di rumah tanggaku. "Mas, kan aku udah bilang ambil bajunya satu-satu biar ngga berantakan" "Mas, aku kan pesennya mie Gacoan level 2, kenapa ini jadi level 3 sih?" "Sayaaaaang, kamu liat jam tangan mas ngga?" "Sayang, kan mas udah bilang kamu itu ngga gendut loh, tetep cantik" Ada saja hal-hal yang buat teriak setiap hari. Sebagai pasangan muda tanpa pengalaman, kami mencoba hidup mandiri dan membangun cinta di satu atap yang sama. Ayo ikuti kisah kami dalam lika liku rumah tangga "Bangun Cinta Satu Atap". Cerita ini hanya fiksi segala hal terkait isi didalamnya hanya bagian cerita yang dituangkan dalam sebuah karya. Selamat Membaca 💋
ANCAARGA by rizayudia
rizayudia
  • WpView
    Reads 35,703
  • WpVote
    Votes 1,660
  • WpPart
    Parts 30
saling percaya dan melengkapi satu sama lain itu yang selalu dilakukan mereka berdua langsung baca aja yaa!! Inget ini cuma fiksi be wise temen temen
Drabbles (Sal-Ron Series) by sunsmons
sunsmons
  • WpView
    Reads 520,105
  • WpVote
    Votes 25,762
  • WpPart
    Parts 42
Cerita kehidupan Salma dan Rony sebagai musisi dan artis di dunia entertainment.
Dia Kembali by minstoryy
minstoryy
  • WpView
    Reads 321,190
  • WpVote
    Votes 16,387
  • WpPart
    Parts 66
"Sesakit apapun masa lalu, aku tetap menunggu kamu disini"
Ibu Pengganti (Sudah Tamat) by haluuu28
haluuu28
  • WpView
    Reads 617,177
  • WpVote
    Votes 27,540
  • WpPart
    Parts 43
Bagaimana jika seorang duda anak satu dijodohkan dengan seorang gadis SMA? Apalagi perempuan yang dijodohkan dengannya adalah perempuan yang tidak tahu melakukan apapun dan sangat urakan. Aliandra Zevaro adalah duda tersebut, pria matang yang datar setelah istrinya meninggal karena melahirkan putrinya. Akankan Agatha Alyssalsa si gadis SMA yang Ia nikahi mampu menjadi ibu pengganti bagi anak dari suaminya? Inilah kisah mereka, dua manusia yang memiliki sifat yang sangat bertolak belakang namun disatukan dalam suatu hubungan pernikahan. Warning: Cerita ini mengandung unsur dewasa. Bijaklah dalam memilih bacaan! [18+]
Butiran Cinta Kita (END)  by salmonastronout_
salmonastronout_
  • WpView
    Reads 522,450
  • WpVote
    Votes 25,987
  • WpPart
    Parts 62
Menikah dengan 'dia' adalah hal yang sama sekali tidak pernah ada di pikiran Salsa maupun Lian. Kedua nya sudah menjadi musuh bebuyutan sedari kecil, hingga dewasa mereka berdua di paksa menikah. Bayangkan, jika kalian sedari kecil bersama-sama namun ketika dewasa kalian menjadi sepasang suami istri?. Apakah bisa Salsa dan Lian menjalankan hidup baru mereka dengan status bukan lagi 'sepupu' melainkan suami 'istri'. Untuk mengetahui isi rumah tangga mereka, mari kita lihat ke depan nya seperti apa dengan membaca cerita ini!.
Melophile [END] by littledaisyxxx
littledaisyxxx
  • WpView
    Reads 825,028
  • WpVote
    Votes 40,818
  • WpPart
    Parts 49
SALMA KANAYA AIRISH gadis mandiri yang suka mencoba hal-hal baru. Rasa ingin tahunya membawa Salma ke perusahaan RONY DEVANDRA sang CEO berkarakter dingin. Ia diterima sebagai asisten Rony. Kesabarannya benar-benar diuji saat menghadapi manusia yang minim ekspresi itu. Menurut Salma, Rony adalah manusia yang selalu membuatnya emosi. Tapi siapa sangka Salma ternyata bisa salah tingkah saat Rony yang tiba-tiba melakukan hal-hal kecil yang menyentuh hatinya. RONY DEVANDRA sang pengusaha sukses yang irit bicara. Pertemuannya dengan SALMA KANAYA AIRISH adalah hal tak terduga yang terjadi dalam hidupnya. Semenjak pertemuan pertama Rony sudah mulai merasakan hal aneh di dalam dirinya. Bagaimana bisa seorang bocah berisik seperti Salma mampu membuatnya tidak tentu arah. Bagaimana tidak? Ada di beberapa momen, Rony akan menggaru hidungnya yang tidak gatal sama sekali hanya karena menatap Salma yang sedang berbicara. Bagaimana kelanjutan kisah manusia yang berbeda karakter ini? 📌Ini karya pertamaku maaf kalau ada penggunaan kata yg tidak tepat 📌100% fiction ga ada sangkut paut sama real life 📌murni pikiranku sendiri enjoy the story ya 💙
We Can't Be Friends by donatgulak
donatgulak
  • WpView
    Reads 71,800
  • WpVote
    Votes 6,209
  • WpPart
    Parts 32
"Bee, inget ya lo nggak boleh jatuh cinta sama gue, soalnya diliat-liat gue makin hari makin ganteng ini, ngeri lo khilaf" -Satriya Arbi Narakha "Boro-boro khilaf, Sat! Liat muka lo aja mual gue. Lagian siapa yang mau sama cowok playboy tengil kayak lo? Yeuuuu! -Xabira Salsha Aruni Kemudian, Xabira termakan omongannya sendiri. Terlalu sering bersama membuat perasaan gadis itu mulai berubah dan melewati batas pada Satriya, hingga sampai ia merasakan benih-benih cinta terus bertumbuh di hatinya. Namun sayangnya, Satriya telah menyimpan rasa pada perempuan lain yang bukan dirinya. Dan kemarahan Satriya saat mengetahui tentang perasaan Xabira seperti memukul mundur dirinya untuk bergerak ke arah lelaki itu. Bagaimana kisah mereka? Akankah Xabira mengalah dan mengubur kembali perasaannya demi menjaga pertemanan? atau justru maju dengan resiko kehilangan sahabat sekaligus cintanya?
you are mine - salron by minmons-22
minmons-22
  • WpView
    Reads 287,572
  • WpVote
    Votes 11,362
  • WpPart
    Parts 71
kisah ini menceritakan perjalanan kisah cinta seorang gadis SMA yang bertemu dengan tambatan hatinya. Dia seorang pria tampan yang populer di sekolah nya, karna dia merupakan salah satu anggota anak motor yang cukup terkenal. Gadis itu juga harus mengurus gadis kecil yang memiliki kenyataan pahit di hidupnya, untungnya lelaki yang ia temui mau menerima nya juga gadis kecil itu
Similar Face by haudliusky
haudliusky
  • WpView
    Reads 71,923
  • WpVote
    Votes 6,587
  • WpPart
    Parts 46
Bagai keajaiban yang datang tak terduga, bagai bencana yang datang tak disangka. Begitulah pertemuan mereka, terjadi begitu tiba-tiba. Setiap manusia sudah digariskan takdirnya masing-masing, semuanya sudah ditulis dan dirancang dengan mendetail oleh Tuhan. Semua yang telah dirancang Tuhan pastinya adalah hal terbaik dalam hidup, walau kita tidak bisa menebak rancangan tersebut akan membawa kita ke mana. Bisa saja membawa kita pada terangnya sang surya, dan bisa pula membawa kita pada redupnya pelita di tengah cakrawala. Akankah Saviera dan Ronadio dipertemukan semesta untuk mengisi kekosongan satu sama lain? Ataukah takdir tidak menyelaraskan mereka untuk sekedar memulai? Bagaimana jika keberadaan Saviera dianggap sebagai orang lain karena kemiripan wajahnya dengan orang tersebut? Let's see..