mochimolor
- Membaca 11,899
- Vote 556
- Bab 7
"Loh? Kalian pacaran?"
Genta dan Indira adalah sepasang kekasih yang tidak suka mengumbar hubungan mereka, tapi juga tidak merahasiakannya. Meski terlihat santai, mereka punya cara sendiri untuk menunjukkan rasa sayang-tanpa perlu jadi pusat perhatian.
Sebuah kisah ringan tentang cinta yang tenang, penuh kejahilan, dan momen-momen kecil yang manis.