Kuas, Kata dan Kita [TERBIT]
Keputusannya untuk berhenti menulis mungkin pilihan tepat juga membingungkan. Katanya akan beristirahat, pikirannya pusing, kacau sampai menganggap dirinya sendiri gila. Buih Eleia mengatakan, bahwa dirinya jatuh cinta kepada tokoh utama pria yang dia buat sendiri. Tokoh dari cerita yang baru saja dia terbitkan dan me...