R I V A L (Jaynoo) HIATUS
kimyang0306
- Membaca 13,037
- Suara 1,607
- Bagian 13
Rival, adalah sebutan yang pas bagi mereka berdua.
Park Jongseong (Jay) dan Kim Sunoo dua murid kelas 11 yang penuh dengan rasa ambisi untuk saling mengalahkan satu sama lain.
Oh bukan, lebih tepatnya hanya Jay yang berambisi sedangkan Sunoo cuma menerapkan istilah "lu jual, gw beli"
⚠️ BxB, Gay, Homo, school life, enemy to lovers (?)