Select All
  • ATLAS [END]
    187K 21.3K 43

    Dalam mitologi Yunani, Atlas adalah seorang Titan yang dihukum oleh Zeus untuk menopang langit di pundaknya selamanya. Namanya melambangkan ketahanan, kesabaran, dan kepasrahan pada takdir. Namun, bagaimana jika beban itu tidak hanya berupa langit, tetapi juga keluarga, tanggung jawab, dan perasaan yang sulit diungkap...

    Completed   Mature
  • Frères (BoBoiBoy Fusion)
    67.4K 7.1K 20

    Selama beradaptasi dengan tubuh baru, para BoBoiBoy Fusion yang mendapat wujud tersendiri pun mengalami beberapa masalah. Terutama Supra yang memegang kekuatan gabungan Elemental Terkuat milik Halilintar dan Solar, ia memang paling kuat tapi tubuhnya tidak dapat menstabilkan kuasa hingga dia jadi salah satu yang harus...

  • Brothers (BoBoiBoy Elemental) END
    210K 18K 35

    Ketujuhnya hidup bersama, saling menjaga satu sama lain hingga sebuah kejadian yang mengharuskan mereka menaruh perhatian lebih pada si sulung yang sedang terancam.

    Completed  
  • Ejen Elemental || Boboiboy X Ejen ali
    20.4K 1.2K 16

    (DISCONTINUE) boboiboy dulu ternyata adalah seorang Super Ejen M.A.T.A , dan datanya tidak ada sama sekali atau bisa dibilang dirahasiakan. makanya boboiboy hanya dikenal oleh ejen dulu M.A.T.A , walaupun mengenal dengan nama samaran boboiboy . dan ternyata boboiboy adalah sepupu ali. Suatu hari , boboiboy mendapatka...

  • MY LITTLE PRINCE
    173K 16.4K 46

    Gempa yang tiba-tiba saja terbangun karena bermimpi bertemu dengan seorang wanita yang selalu muncul di mimpinya Dan ketika ia bangun,ia sudah berada di dunia lain,dunia penuh sihir Yang lebih parahnya lagi,ia di sebut sebagai seorang pangeran ke-tujuh dari enam bersaudara,anak dari kaisar kejam Kisah seorang remaja m...

  • H̷u̷t̷a̷n̷ ̷t̷e̷r̷l̷a̷r̷a̷n̷g̷ [✔]
    10.8K 1K 18

    "Hutan yg kita masuki ini bukan hutan biasa tapi hutan terlarang" ucap gempa "maksud lo terlarang?" tanya hali "ratusan orang pernah mati disini" jwb gempa "lo jangan nakutin gem" balas taufan ketujuh remeja yang berencana untuk liburan akhir semester, justru menjadi sebuah kemalangan, mereka harus tersesat di hutan y...

    Completed  
  • 𝐌𝐄𝐑𝐏𝐀𝐓𝐈
    2.9K 253 10

    [ Waktu di cerita ini adalah beberapa tahun setelah Boboiboy mengalahkan Reta'ka.] " Kita gabisa gini terus, kita harus segera bertemu dengan yang lain untuk kembali ke dunia kita " Seorang anak laki-laki bermata merah pekat berbicara kepada saudara saudaranya, mereka harus mencari ketiga saudara mereka yang lainnya s...

  • RUN [Boboiboy] ✔️
    242K 21.9K 32

    Hanya satu yang bisa mereka lakukan. Yaitu berlari. Berlari untuk menghindari para ancaman yang datang ke mereka. Semua orang sudah terkena virus yang membuat mereka berjalan pincang - pincang dan menggeram tidak jelas. Layaknya zombie di dalam film - film. Akankah para murid di SMA Pulau Rintis bisa selamat? Atau se...

    Completed