Select All
  • The Station
    963K 109K 53

    Bagi Gendhis stasiun bukan hanya sekedar tempat untuk menunggu rentetan gerbong besi yang akan mengantarkannya. Stasiun menjadi tempat untuknya menuju sebuah rasa yang menjadi obat. Stasiun bukan hanya tentang kereta untuk Auriga. Stasiun menjadi sebuah tempat tentang melepaskan, menerima, dan sebuah sambutan. - sta·...

    Completed   Mature
  • DANCE TO YOUR TUNE (COMPLETED)
    464K 64.4K 40

    Bagi Padaka Upih Maheswari, jatuh cinta pada pandangan pertama sangat mungkin terjadi termasuk ke pria kewarganegaraan Daher Reu yang sering wara-wiri di berbagai media di Indonesia akhir-akhir ini. Bukan hanya karena sosoknya sebagai Konsultan Ekonomi sekaligus salah satu perwakilan mediasi antara Daher Reu dan Indon...

    Completed  
  • GIVE IT A WHIRL (COMPLETED)
    217K 36.9K 40

    Raden Kacaya Arsadjaja mendapatkan gelar baru setelah kakaknya--Mas Harjuna--mengemban posisi dan jabatan baru sebagai Pangeran Seroja. Seharusnya Raden Kacaya senang karena posisi dan jabatan barunya itu bisa membuat kehidupannya berubah. Dari yang tidak seberapa dikenal jadi mulai diperhitungkan. Dari yang tidak me...

    Completed  
  • Slowly Falling
    4.8M 642K 68

    [TSDP #3] Alura adalah wanita yang baru saja dikhianati oleh tunangannya. Sementara Favian adalah pria yang tengah menunggu cintanya. Keduanya sepakat menjalin hubungan yang saling menguntungkan atas nama kesepakatan. Alura perlu balas dendam, dengan cara menunjukkan bahwa dia bisa bahagia bersama pria lain. Sementara...

    Completed   Mature
  • Happiness [Completed]
    4.1M 263K 38

    "Nikah sama anak Tante, hutang-hutang almarhum Ayahmu akan Tante dan suami anggap lunas." Kalimat itu terus terngiang di kepala Elin Nafisah. Selama ini uang hasil kerjanya tidak pernah dinikmati sendiri. Ada hutang ratusan juta yang harus ditanggung oleh perempuan 30 tahun itu. Belum lagi ia punya satu Adik laki-lak...

    Completed  
  • The Second You Sleep
    1.2M 198K 45

    Karina and Yoga are strangers until their path crossed each other.

    Completed   Mature
  • Perfect Wife
    198K 10.1K 43

    [SPOTLIGHT ROMANCE OF NOVEMBER 2024 by Romansa Indonesia] Seorang istri harus pandai memasak. Seorang istri harus pandai mengurus rumah. Seorang istri harus pandai mengurus suami. Seorang istri harus pandai mengurus anak. Ada berbagai keharusan untuk seorang istri agar dianggap sempurna. Satu kekurangan saja, wanita...

    Completed   Mature
  • Aphiemi ( EDITED)
    2.3M 257K 58

    Hi, aku Silka Loekito, employee no 27 from start up company Mother& Me. Aku direkrut langsung oleh Mbak Mel, employee no 2. Aku juga single mom dengan satu anak, Max Putra Loekito. Hidupku sebagai budak eh karyawan korporat biasa-biasa saja. Hingga kemunculan Jason Handojo di M&M HQ (Ya, maklum anak startup, banyak...

    Completed   Mature
  • Blue Makes Me Happy
    462K 72.6K 45

    Semoga happy ending

    Mature
  • Lovely Husband [END]
    1.9M 165K 27

    "Mas kenapa nggak bilang aku cantik?" Daffa yang sedang mengeluarkan pakaian dari mesin cuci berhenti sejenak, melirik Aira dan bertanya, "kenapa emangnya?" "Kalau Mama bersin, Papa selalu nyahut 'bersin aja kamu tuh cantik, Ay.' Mas nggak mau kayak Papa juga. So sweet, lho." "Oh," respon Daffa lalu kembali pada kegia...

    Completed  
  • Primum, Non Nocere (First, Do No Harm)
    5.6M 560K 40

    "Kenapa dokter seringnya berjodoh dengan dokter juga?" "Karena dosisnya sesuai." - unknown, medical quotes.

    Completed  
  • Love Therapy (Selesai)
    581K 60.4K 36

    Batara Sakti Prayudha sudah memutuskan kalau tidak akan pernah ada yang namanya cinta di dalam hidupnya. Pengalaman buruk di masa lalu membuatnya tidak menginginkan cinta hadir di hatinya. Karena itu dia bersikap dingin pada setiap makhluk berjenis kelamin perempuan, kecuali anak-anak. Sakti menyukai anak-anak. Karena...

    Completed   Mature
  • I Don't Love You Anymore
    783K 138K 34

    Satu saat nanti, aku akan berhenti mencintai kamu. [CERITA INI DILARANG DIPLAGIAT]

    Completed   Mature
  • In A Rush (Selesai)
    210K 26.1K 34

    Adinda Kinanthi jatuh cinta pada pandangan pertama kepada Aditya Ranggasena. Dia menyukainya beberapa tahun tapi tidak pernah melakukan pendekatan lebih dari rekan kerja. Padahal dia satu-satunya harapan Dinda untuk keluar dari perjodohan dengan Raka Bayuputra yg direncanakan ibunya. Saat akhirnya Dinda sadari kalau d...

    Completed   Mature
  • After Met You
    142K 18.2K 34

    [end] Akibat terlalu sibuk menitih karir, Kaila berhasil membuahkan perasaan khawatir keluarga karena gadis itu enggak kunjung menemukan hilal jodoh di usia-nya yang sudah melewati garis 25. Lelah terus dicecer pertanyaan semacam itu, Kaila akhirnya menyerahkan urusan tersebut pada keluarganya, kata lainnya pasrah dic...

    Completed   Mature
  • OLD MAN : HIS PROPERTY
    1.8M 160K 47

    Follow untuk membuka bab-bab yang dikunci melalui web ! Mature (18+) ‼️ **** Tapi bukankah memang harus begitu? Wanita memang harus dikejar dan diperjuangkan, bukan tugas mereka untuk mengemis cinta di bawah kaki pria. Hanya perempuan tolol yang rela, bahkan tega merendahkan harga diri mereka sendiri demi seorang lela...

    Completed   Mature
  • Ini Gayatri, Istri Kangmas [21+]
    2.2M 116K 57

    Story Kedua Neo Ka🐰 Duda Series Pertama By: Neo Ka Gayatri Mandanu itu ingin hidup simpel, tidak ingin terlalu dikekang oleh siapapun bahkan kadang jiwa bebasnya mengambil alih, dengan kebebasannya berbicara di rumahnya yang selalu didengar oleh sang Ayah, membuat dia punya tekad besar hingga memilih besar di kota de...

  • DUDA KESAYANGAN RENGGANIS (END)
    2.1M 164K 41

    Duda Series 🔞 Rengganis, wanita independent yang memilih resign dari pekerjaannya di Jakarta untuk mengasingkan diri di kampung halaman mamanya. Ingin rasanya ia menghilang dari peradaban untuk sejenak. Takdir membawanya bertemu dengan Bara, duda empat anak yang menjabat sebagai Lurah. Prinsip hidupnya untuk tidak me...

    Completed   Mature
  • Undercontrol
    1.2M 83.4K 50

    Davinsha tak bermaksud mengkhianati persahabatannya dengan Mel. Segalanya terjadi begitu saja. Hubunganya dengan Giri bukanlah sesuatu yang ia rencanakan. Bertahun- tahun lamanya Giri mencoba melupakan kejadian di kamar kosnya bersama Davinsha. Lelaki itu tahu gadis itu merasa sangat bersalah dan mencoba untuk menghi...

    Completed   Mature
  • Teman Tapi Menikah [2]
    887K 66.4K 50

    [end] Kezia kira nikah sama temen sendiri itu gampang, nyatanya setelah menikah dengan Sagara; masih banyak hal yang harus mereka berdua jalani. Terutama soal meyakinkan perasaan itu sendiri. [DISCLAMER: PURE 100% FICTION❗️the character and the faceclaim are not related] @2023, hourlyserena

    Completed   Mature
  • Rahara
    369K 31K 39

    [end] Rahara; dalam bahasa Indonesia mengartikan seorang gadis yang sudah memasuki tahap usia yang pas untuk menikah. Persis kayak Wilona yang dongkol setengah mati ditanyain sama orang sekitar sama pertanyaan 'kapan nikah?' berkali-kali. Iya sih Wilona memang kesel, tapi kalo dikasih solusi hamil duluan juga Wilona g...

    Completed   Mature
  • Miss Rempong
    4.8M 569K 60

    Kinanti Wijaya atau orang-orang sering memanggilnya Kiwi merupakan mantan 3rd runner-up Miss Universe perwakilan dari Indonesia, semenjak menorehkan prestasi itu namanya semakin melambung di dunia hiburan Indonesia apalagi ketika dia dipercaya menjadi salah satu co-host talk show disalah satu stasiun televisi ternama...

  • Right One
    2.8M 212K 60

    [end] Karena trauma soal keluarga, Anin memutuskan untuk menjalani hidup monoton tanpa menambahkan bumbu asmara di dalamnya. Bangun pagi, kerja, hahahihi bareng temen, lalu pulang buat istirahat. Siklus yang Anin harapkan selalu seperti itu sampai dia tutup usia. Tapi sayangnya Anin melakukan kesalahan fatal hingga m...

    Completed   Mature
  • BETTER THAN WORDS (END)
    941K 51.3K 41

    Mari berkenalan dengan Mas mas Jawa, tinggi 180, dewasa, sopan, wangi, manis, pinter, royal, sabar, penyayang, kalo dipanggil jawabnya "dalem sayang" atau "dalem dek" Namanya Sultan Candra Wardhana, Mas mas yang bikin meleleh pas pake kemeja batik dan senyum sampe lesung pipinya kelihatan. Yuk masukan dulu ke library...

    Completed   Mature
  • Miss Materialistic
    621K 44.8K 35

    Karena tekanan dari ibunya, Nadya terpaksa menjalani pekerjaan ganda. Sebagai sekretaris dari Nareswara dan berkencan dengan pria- pria yang menurut ibunya mempunyai masa depan bagus. Ia kemudian mulai mengincar Rifat, yang dirasanya bisa memuaskan selera ibunya. Namun sayangnya, Rifat jatuh cinta pada seorang gadis...

    Completed   Mature
  • Miss Secretary
    1.9M 150K 39

    Menjadi sekretaris seorang Reagan Maximillian Aldrich bukan sesuatu yang mudah. Pria itu kadang nggak berbicara dan membuat Sisilia Renata susah menerjemahkan apa maksudnya. Bagi Reagan Maximillian Aldrich, kebutuhannya sudah terpenuhi dengan adanya Sisil dan Dito. Sisil sebagai sekretaris Reagan dan Dito sebagai asi...

    Completed   Mature
  • Eunoia
    28.5K 2.8K 7

    Entah apa permainannya dan entah bagaimana caranya, satu hal yang pasti: Mereka yang menunjukkan eksistensinya akan diketahui, dan mereka yang layak akan diakui. *** started: Aug 6, 2024 third story by LimpyBaboon. direkomendasikan untuk baca XaviorAvril terlebih dahulu. enjoy!

  • Delicate Love
    1.4M 175K 36

    Tersedia di Google Playbook/Playstore. Hanya cerita klise tentang perjodohan.

  • Nyala Rahasia
    2.9M 270K 55

    Sebagai putra sulung, Harun diberi warisan politik yang membingungkan. Alih-alih bahagia, ia justru menderita sakit kepala tiada habisnya. Partai yang didirikan orangtuanya, menyisakan kader-kader kacau yang minta dibina. Hingga geliat saling sikut demi mencapai puncak tertinggi pun, semakin tak terkontrol. Biasanya...

  • His Secret Temptation
    1.1M 74K 68

    Harris Jusuf Dari semua perempuan, kenapa harus dia? Di saat aku berani untuk jatuh cinta lagi, kenapa hatiku memilih dia? Dia, perempuan yang tidak seharusnya kucintai. Dia, perempuan yang terlarang untukku. Namun, semakin aku berusaha menolak, semakin aku larut dalam pesonanya. Hingga, aku tak bisa berkutik. Rayya C...

    Completed   Mature