1tsReiii
- Reads 11,587
- Votes 1,096
- Parts 14
Auwia x Intan.
Auwia dan Intan. Dua nama yang ditakuti di sekolah masing-masing.
Auwia dikenal sebagai cewek bengal dari utara-penguasa tongkrongan, hobi balapan motor dan bolos kelas. Sementara Intan adalah ratu sekolah selatan-cewek tajir yang sering kabur dari rumah, punya reputasi "gak bisa disentuh" karena ayahnya orang berpengaruh.
Mereka nggak kenal, sampai suatu saat mereka ribut gara-gara senggolan motor di lampu merah. Ribut hebat sampai nyaris viral di TikTok. Ternyata... orangtua mereka nonton.
Besoknya, keduanya dipindahkan ke satu sekolah yang sama: SMA Harapan 48-tempat khusus anak-anak "bermasalah". Dan parahnya lagi, mereka ditempatin di satu kelas... dan satu bangku.
Musuh? Iya.
Tapi juga penasaran.
Dan dari kebencian, lahir ketertarikan.