VAREN: Imperfect Husband
Varen tidak pernah membayangkan pernikahannya akan diuji seberat ini. Setelah kecelakaan tragis, istrinya kehilangan ingatan, termasuk semua kenangan tentang cinta mereka. Di tengah rasa sakit dan keraguan, Varen tetap bertahan. Dia percaya bahwa cinta sejati tidak akan pernah benar-benar hilang. Tapi bagaimana caran...