Yang Gemes-gemes
4 stories
Softer than Summer Night  by scrluv
scrluv
  • WpView
    Reads 4,954,699
  • WpVote
    Votes 190,624
  • WpPart
    Parts 45
𝐜𝐨𝐦𝐩𝐥𝐞𝐭𝐞 𝐬𝐭𝐨𝐫𝐲 ✓ Laura tak pernah menyangka hidupnya akan berubah dalam semalam. Secara tak sengaja, dia terjebak dalam satu malam penuh gairah dengan seorang pria asing, atau setidaknya itulah yang dia pikirkan. Namun, takdir berkata lain. Pria itu adalah Nathan, CEO perusahaan tempatnya bekerja, seseorang yang kini tak bisa dia hindari. Bagi Nathan, malam itu seharusnya hanya pelarian dari luka yang ditinggalkan oleh pengkhianatan. Namun, ketika Laura muncul di kantornya sebagai salah satu karyawannya, segalanya menjadi rumit. Ada batasan yang tak boleh mereka lewati, aturan yang tak seharusnya dilanggar. Mereka memutuskan untuk melupakan malam itu dan melanjutkan hidup seolah tak pernah terjadi apa-apa di antara mereka. Namun, permainan takdir justru menggagalkan rencana keduanya. - cover image : pinterest
LILY | Princess Alexander by T_I_T_I_E
T_I_T_I_E
  • WpView
    Reads 6,224,057
  • WpVote
    Votes 284,946
  • WpPart
    Parts 59
Elizabeth (Eli) adalah seorang wanita yang hidup bahagia bersama suaminya, Albert, dan ketiga putra mereka. Kebahagiaannya semakin lengkap saat ia mengetahui dirinya kembali hamil, berharap kali ini dikaruniai seorang anak perempuan. Namun, semua impiannya hancur dalam sekejap ketika Albert tiba-tiba pulang dengan amarah yang membara, menuduhnya telah berselingkuh. Tanpa diberi kesempatan untuk menjelaskan, Eli diusir dari rumah dengan kejam. Hujan deras mengiringi kepedihannya saat ia tersungkur di depan gerbang mansion, ditinggalkan oleh pria yang paling ia cintai. Dengan hati yang hancur dan bayi dalam kandungannya yang belum sempat ia beri tahu, kini Eli harus menghadapi kenyataan pahit, ketika kehidupannya yang sempurna telah berubah menjadi kehancuran hanya dalam semalam, hal itu terjadi akibat kesalahan pahaman yang bahkan tidak pernah ia lakukan. 16 tahun berlalu... Di sebuah kota kecil yang jauh dari kehidupannya dulu, seorang gadis cantik, bertubuh mungil dan imut berjalan di samping ibunya, Eli. Lily Amora Queenzea Alexander gadis manis berpipi chubby itu, kini sudah berusia 15 tahun, tumbuh dengan penuh kasih sayang, tanpa mengetahui kelamnya masa lalu yang menyelimuti ibunya. Namun, takdir perlahan mempertemukan mereka kembali dengan masa lalu yang telah lama Eli tinggalkan. Akankah kebenaran akhirnya terungkap? Dan apakah Albert masih menyimpan amarah, atau justru menyesali keputusan yang menghancurkan keluarganya selama 16 tahun ini? Langsung baca ceritanya❣️ (Cerita pertama aku, masih banyak belajar, jadi jangan berekspektasi tinggi, yang tidak baik juga jangan di tiru!) Disclaimer © Images are taken from Pinterest, and the cover is created using Canva. All rights belong to the original owners.
Will You Not Marry Me? by claeria
claeria
  • WpView
    Reads 1,976,372
  • WpVote
    Votes 24,695
  • WpPart
    Parts 7
Seperti perempuan pada umumnya, Sheren Callista Winata memimpikan kisah romantis yang berakhir dengan mengucapkan janji suci bersama di depan altar. Namun, ketika Joseph Kartawiharja, pria idaman wanita kantor yang tampan dan mapan meminangnya, Sheren justru mati-matian menghindar. "Pokoknya, aku nggak mau nikah sama Mas Jo!" Begitu kata Sheren. Sayangnya, Jo tidak akan menyerah begitu saja. Start: Feb 2022 End: Nov 2023 Previous Title: The Proposal Escape Sebagian besar part dihapus untuk keperluan penerbitan.
Diucapkan Saat Sedang Jatuh Cinta by killmill77
killmill77
  • WpView
    Reads 3,726,321
  • WpVote
    Votes 148,096
  • WpPart
    Parts 30
"Kalau umur gue udah 25 tahun dan gue belum menikah, lo nikahin gue ya?" "Enggak mau ah, lo tepos!" Cerita ini tentang Mayluna dan Mahesa yang sudah mengenal dan menjadi teman sejak mereka masih berada dalam kandungan. Ketika tiba waktu kuliah, keduanya menjadi anak rantauan. Mayluna si anak yang susah berbaur, berkata tidak akan mau meminta bantuan Mahesa lagi yang mana itu nol besar. Kemudian, juga Mahesa si jutek yang selalu ngomel-ngomel tapi tidak bisa berlama-lama dijuteki balik oleh Mayluna.