Transmigrasi
48 stories
CRAZY?! by k4musi4p4woy
k4musi4p4woy
  • WpView
    Reads 362,012
  • WpVote
    Votes 32,957
  • WpPart
    Parts 28
Rena tak pernah membayangkan bahwa suatu hari dirinya akan bereinkarnasi ke salah satu tokoh novel yang pernah dibacanya. Ia kira setelah kematian datang menjemput dirinya akan berada di akhirat, nyatanya ia diberikan kesempatan untuk hidup lagi. Tapi betapa terkejutnya ia ketika mengetahui bahwa dirinya berpindah raga menjadi sosok pemeran utama dalam cerita novel yang pernah dibacanya. Begitu kembali hidup ia langsung dihadiahi tamparan keras dari gadis cantik berwajah datar yang ternyata adalah sosok Antagonis di dalam cerita. Bagaimana kelanjutan hidupnya di dunia 'asing' tersebut? Warning GXG Content!!!
Suddenly Becomes Samara In The Novel  by sunshinekissed
sunshinekissed
  • WpView
    Reads 475,324
  • WpVote
    Votes 49,982
  • WpPart
    Parts 34
Samara pikir, setelah tewas tertabrak sebuah truk, hidupnya benar-benar berakhir hanya sampai di situ. Tetapi, tepat saat membuka mata, Tuhan memberikan kehidupan baru yang datang menghampiri. Kehidupan yang tak pernah terbayang akan benar-benar menjadi kenyataaan -sebuah Novel fiksi karangan seorang penulis terkenal. Dia terbangun sebagai salah satu tokoh yang hanya muncul dengan nama dinarasi para tokoh utama. Sebagai Samara Danudaksa, dialah figuran dari figuran yang paling kecil didalam buku tersebut. "Kita bisa selesaikan semuanya sama-sama, tapi gimana kalau seandainya bukan aku yang sebenarnya kamu mau?" "Berarti aku adalah laki-laki paling bodoh di dunia ini," Dia menggigit bibir bagian dalamnya pelan lalu kembali melontarkan tanya pada pemuda di hadapannya itu, "Kalau seandainya setelah semuanya, malah dia yang aku mau, kamu gimana?" "Maka, aku bakal rebut kamu dari dia." Lantas, kehidupan macam apa yang akan Samara jalani? •• All stories, characters, backgrounds, events, places and times are fiction. All are the result of my own. I apologize if it is not according to expectations or even bad writing. I hope you enjoy it. Thank you.
Aletta Transmigration ✓ by selviid
selviid
  • WpView
    Reads 2,934,541
  • WpVote
    Votes 127,469
  • WpPart
    Parts 59
Transmigrasi adalah peristiwa yang sangat tidak masuk akal, itu lah yang dialami oleh seorang gadis pecinta cogan dan tentunya uang itu, ia ARABELLA WESLEY Sexy girl adalah julukan yang di berikan untuknya oleh anak-anak di sekolahnya. Kenapa tidak, ia memiliki body bak gitar Spanyol serta wajah yang cantik, Tidak!! Melainkan sangat cantik. Tidak ada yang tidak mengenalnya, gadis yang sangat suka datang ke club dan jangan lupakan ia sangat suka mengoleksi baju-baju yang kurang bahan serta sangat suka menggoda para lelaki tanpa bertanggung jawab sama sekali. The real naughty girl! • • • ALETTA QUENBY CAROLYN salah satu karakter tanpa peran pada novel 'He is mine' yang berakhir bunuh diri dikarenakan depresi Ia gadis malang, yang hanya tinggal sendiri di rumah bak istana, di benci oleh kakaknya yang entah apa alasannya, serta dia adalah pacar dari salah satu kumpulan cowok fomaus di sekolahnya, yang dia sendiri tau bahwa pacarnya seorang Playboy, yang tak pernah memperdulikan nya tetapi ia tetap memilih bertahan. Bodoh sekali bukan?! . . . Lalu bagimana jika Arabella ber transmigrasi ke tubuh Aletta yang ditemani dengan sebuah sistem canggih? Apakah takdir Aletta dapat di ubah oleh Arabella atau tetap akan seperti itu? . . . Kuy langsung bacaa!!! ⚠️CERITA INI HASIL DARI PEMIKIRAN SAYA SENDIRI, JADI JIKA TERDAPAT NAMA, ATAU ADEGAN APAPUN DALAM CERITA SAYA YANG SAMA DENGAN CERITA LAIN, ITU MURNI KE TIDAK SENGAJAAN. Cover by AI Start : 11 Juli 2023 Finis : 4 mey 2025
Figures Who Pretend to Be Innocent to Trap Yandere [END] by _Lotusia_
_Lotusia_
  • WpView
    Reads 300,359
  • WpVote
    Votes 21,451
  • WpPart
    Parts 43
Sistem tahu bahwa tuan rumah yang direkrutnya ini tidaklah normal. Eira suka menyamar sebagai gadis polos dan lemah lembut, membuat orang-orang tergila-gila padanya, membuat mereka putus asa karena tidak bisa memilikinya.
My Jessie  by Kyoceanic_
Kyoceanic_
  • WpView
    Reads 2,050,034
  • WpVote
    Votes 177,006
  • WpPart
    Parts 36
[BUKAN NOVEL TERJEMAH] Rubyaala, gadis manis lulusan sarjana gizi harus meninggal di usia muda, tepat di saat umur dua puluh satu tahun. "Mungkin karna obat keras yang di konsumsi, otak kanan nona agak kacau." Jelas dokter wanita itu. Ruby mengangkat sebelah halisnya, "Ngarang ni dokter," gumam Ruby. Ia ingat dengan jelas apa yang terjadi sebelumnya, ia jatuh dari rooftop universitas tempatnya kuliah kan? Berati ia selamat dari maut? Dokter lalu menatap Ruby, "Kamu tau siapa nama kamu?" Tanya dokter tersebut. Meski agak bingung dengan pertanyaan sang dokter, Ruby tetap mengagguk sambil menjawab "Eliza Rubyaala," jawabnya lugu. Wanita yang sedari tadi mengusap rambutnya tersenyum sedih, "Bukan, tapi Jessica Ilona Aristidie, kamu biasa di panggil Jessie." Kata wanita itu memberi tahu. Ruby mengerutkan keningnya heran, "Siapa Jessie?" Tanya Ruby bingung. "Itu kamu, kamu Jessie," jawab dokter wanita itu. Ruby mengaduk pipinya dengan tangan yang terbebas infus, "Kalian salah kamar kali," katanya polos sembari terkekeh kecil, mencairkan suasana yang tampak suram. Tak salah kan Ruby bilang, mungkin mereka salah kamar, atau karna wajahnya mirip dengan anak mereka. Maklum wajah Ruby itu pasaran. Eh, tapi apa wajahnya masih terbentuk? Setelah ia dengan keras terjatuh dari rooftop kampusnya. --- Ketika Ruby membuat mimpinya bersinar terang, dan berada dalam tubuh Jessie adalah suatu anugrah. Karna dengan begiru, mimpinya menjadi penyanyi bisa lebih cepat terwujud. --- one in hastag figuran' 19-7-2022 one in hastag mature' 19-7-2022 one in hastag novel' 19-7-2022 one in hastag famalelead' 19-7-2022 two in hastag transmigrasi' 19-7-2022 three ini hastag drakromance' 19-7-2022 [UPDATE TIAP HARI] [NO PLAGIAT]
SECOND LIFE by Alowisp
Alowisp
  • WpView
    Reads 190,076
  • WpVote
    Votes 8,784
  • WpPart
    Parts 37
Belum di revisi Baca aja langsung desknya ke apus
Transmigrasi Twins Antagonis by BabyUna_
BabyUna_
  • WpView
    Reads 815,054
  • WpVote
    Votes 43,631
  • WpPart
    Parts 31
Devara Roseline, di anugerahi wajah cantik, cukup terkenal karena kepintarannya, menjadi kesayangan para guru, pelit ekspresi dan menjabat sebagai wakil ketua osis. Zora Aurelia Jinan, adalah kembaran antagonis yang tidak pernah muncul di dalam novel, disana hanya diceritakan saat pengenalan sang antagonis wanita yang memiliki saudara kembar yang tinggal di Lost angles. Sebuah kejadian tidak terduga menimpa Deva sehingga gadis itu memasuki dunia novel satu-satunya yang pernah dia baca, dia menempati raga Zora dan mendapatkan tugas mengubah takdir Zela kembarannya yang tidak lain adalah antagonis wanita.
[TAMAT] Catatan Rinea: Nanny atau Istri? by AstrieAnggita
AstrieAnggita
  • WpView
    Reads 6,088,569
  • WpVote
    Votes 344,474
  • WpPart
    Parts 58
Rinea menyadari bahwa dunia yang ia tinggali selama ini ternyata dunia novel, yang mengisahkan tentang ketua geng motor SMA dan juga gadis baik hati polos pujaan hatinya. Sementara Rinea, hanya pemeran figuran saja, yang akan berakhir bunuh diri karena tidak tahan perlakuan kejam oleh keluarga angkatnya. Bertekad mengubah takdirnya, justru Rinea malah bertemu dengan Exel, antagonis pria dalam novel. Awalnya hanya menjadi nanny di apartemen Exel saja, tapi kenapa tiba tiba sang antagonis melamarnya? **** Exel bergabung dengan geng motor bukan demi popularitas, melainkan untuk mencari pembunuh kakak kandungnya. Namun pertemuannya dengan seorang gadis cantik berbakat luar biasa membuat semua rencananya kacau. Ia mencoba mencari celah... dan menawarkan pernikahan palsu. Tapi benarkah itu hanya sekadar tipu daya?
Become Straight World (Hiatus!)  by KentangBogel17
KentangBogel17
  • WpView
    Reads 904,284
  • WpVote
    Votes 90,974
  • WpPart
    Parts 40
𝘚𝘦𝘳𝘪𝘦𝘴 𝘛𝘳𝘢𝘯𝘴𝘮𝘪𝘨𝘳𝘢𝘴𝘪 𝘬𝘦 7 𝘍𝘰𝘭𝘭𝘰𝘸 𝘥𝘢𝘩𝘶𝘭𝘶 𝘴𝘦𝘣𝘦𝘭𝘶𝘮 𝘮𝘦𝘮𝘣𝘢𝘤𝘢! 𝘚𝘪𝘯𝘰𝘱𝘴𝘪𝘴 Tidak pernah ada dalam kamus hidup Elisa Delphine jika dia harus memasuki novel berjudul Love Poison yang amat dibencinya karena mengangkat tema bxb yang jika melihatnya saja Elisa bisa mual-mual beruntung tidak sampai muntah darah. Karena dosis obat tidur yang diberikan teman karibnya yang sekarang ia anggap musuh, Elisa harus mengalami tabrakan hebat di lampu merah bahkan hal yang paling membuatnya merasa bersalah ia telah merenggut nyawa seorang bocah laki-laki dari insiden tersebut. Tapi ketika bangun Elisa sudah mendiami tubuh salah satu pemeran novel tersebut yaitu Valeska Brielle Timothy, tokoh Kakak angkat sang pemeran Uke. Menyadari orang sekelilingnya berpotensi membuatnya naik darah dengan segala tingkah laku hewan mereka, Elisa yang bad attitude berubah menjadi sosok cegil untuk mengejar-ngejar salah satu pemeran waras disana demi kelangsungan hidup ia. Tapi bagaimana jika yang ia ambil perhatiannya bukan hanya pria itu? Melainkan beberapa pemeran penting lain. ⚠konflik ringan sekedar hiburan, berisi romance comedy yang menghibur 🤍 Rank! 🥇posesif 25/02/2025 🥇notbl 25/02/2025 🥇cogan 25/02/2025 🥈satire 25/02/2025 🥈normal 25/02/2025 🥈badas 25/02/2025 🥇reverseharem 03/03/2025