My Favo...
23 stories
LAUT TENGAH by frasaberliana
frasaberliana
  • WpView
    Reads 2,004,761
  • WpVote
    Votes 69,037
  • WpPart
    Parts 17
NOVEL SUDAH TERBIT - "JADI ISTRI KEDUA DEMI KULIAH S-2 DI KOREA? LO GILA?!" ⚠️ Tenang. Ini bukan cerita tentang pelakor atau poligami dengan lika-likunya. Kisah ini milik Haia, seorang gadis berusia 22 tahun yang berjuang meraih cita di tengah duka. *** Kelamnya masa remaja dan siksaan yang didapatkan Haia sejak kecil, membuat dia ingin segera keluar dari rumah bibinya. Salah satunya dengan cara mengejar cita-cita S-2 di Korea Selatan. Namun, beasiswanya tiba-tiba dicabut oleh pemerintah. Karena tidak tahan dengan perlakuan sang bibi dan kakak sepupunya, Haia mengambil langkah nekat. Sebuah pilihan yang tidak pernah dia inginkan, bahkan dibencinya, yaitu menikah. Apalagi statusnya sebagai istri kedua dari seorang peneliti yang bekerja di Korea. Haia tak pernah tahu bahwa pernikahan ini akan membawa kejutan besar bagi masa depannya. Mulai dari kembalinya seluruh luka masa lalu, terjebak dalam labirin cinta karena kehadiran orang-orang tak terduga, dan pastinya mencari cara untuk berpisah dengan suaminya. Akankah Haia temui kebahagiaan di Korea? Atau jangan-jangan sebaliknya? Korea hanya menambah lembar duka baru dalam hidupnya. LAUT TENGAH Genre: Romance-Angst-Spiritual Start: 14 April 2021 End: 24 Desember 2021 © Berliana Kimberly Wp/Instagram/tiktok : @frasaberliana Email : storiesaira@gmail.com ⚠️ Karya ini hanya dipublikasikan di Wattpad tidak di platform lain ⚠️ Karya ini dilindungi oleh Undang-Undang No.28/2014 tentang Hak Cipta, Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP), dan hukum yang berlaku di Indonesia. ⚠️ Seluruh cerita ini hanyalah fiktif belaka. Jika ada kesamaan nama tokoh, tempat kejadian ataupun cerita, itu adalah kebetulan semata dan tidak ada unsur kesengajaan.
LANGIT GORYEO by frasaberliana
frasaberliana
  • WpView
    Reads 857,211
  • WpVote
    Votes 34,500
  • WpPart
    Parts 16
SUDAH TERBIT - Ketika Haneul Choi, mualaf Korea ingin menjadi seorang muslim yang taat, Cahaya Pendar adalah muslimah yang menjauh dari Allah akibat poligami yang dilakukan Ayahnya. *** Usai wajib militer, Haneul Choi ( mualaf dari Korea) berlibur ke Jogja untuk menghadiri tabligh akbar. Namun rencana perjalanannya hancur akibat Cahaya Pendar, pemandu wisatanya yang membenci takdir Allah melakukan kecorobohan berakibat fatal. Kejadian tragis memberi perubahan sangat besar dalam hidup mereka. Keduanya terlibat rasa cinta, namun restu-Nya seakan tak berpihak. Mereka dihadapkan berbagai macam ujian. Akankah Haneul dan Pendar mampu memperjuangkan kisah cinta mereka? Sebagaimana cahaya Islam yang ternyata pernah redup dan berpendar di Langit Korea. *** LANGIT GORYEO Genre: Romance Spiritual Start: 29 Juli 2022 End: On going © Berliana Kimberly Wp/Instagram : @frasaberliana Email : storiesaira@gmail.com ⚠️ Karya ini hanya dipublikasikan di Wattpad tidak di platform lain. Hak cipta karya dan cover berada pada Penulis. ⚠️ Karya ini dilindungi oleh Undang-Undang No.28/2014 tentang Hak Cipta, Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP), dan hukum yang berlaku di Indonesia. ⚠️ Seluruh cerita ini hanyalah fiktif belaka. Jika ada kesamaan nama tokoh, tempat kejadian ataupun cerita, itu adalah kebetulan semata dan tidak ada unsur kesengajaan.
KOTA BANDUNG DAN BIRU [ Sudah terbit ]   by baemerry2
baemerry2
  • WpView
    Reads 1,451,498
  • WpVote
    Votes 87,495
  • WpPart
    Parts 36
Season 1. Sudah terbit dan tersedia di Gramedia. Versi wattpad dan Novel berbeda. Di novel diceritakan 75% sedangkan versi wattpad cuma 25%. Semua orang tau Bandung, begitu juga keindahannya. Tapi semua orang belum tentu tau jika Bandung menyimpan luka untuk seorang anak laki-laki yang menangis dalam diam setiap pulang sekolah. Badannya yang lebam jadi saksi bully yang selalu ia terima setiap hari. Biru Erlangga Mahaputra, jika ditanya apakah ia korban bullying? pasti ia akan menganggukan kepalanya. Ia tidak punya apa-apa selain hati sekuat baja, bukan tidak mau membalas setiap hinaan, tapi Biru tidak punya kuasa apapun sebab ia hanya murid beasiswa yang tahu diri. Lukanya membekas, air matanya ikut mengering tapi Biru sanggup bertahan walau banyak teriakan di kepalanya menyuruhnya untuk menyerah. Jika tidak ada Ayunda, ia tidak mungkin bertahan hingga akhir. Di tulis pada tanggal 3 mei 2023💙🌧️
Keluarga Birawa [Sudah Terbit] by BiBil_Ababil
BiBil_Ababil
  • WpView
    Reads 951,471
  • WpVote
    Votes 87,377
  • WpPart
    Parts 56
"Jagain adek kamu. Dia punya ilmu teleportasi, bisa menghilang ke manapun." "Aman, ma, ya, 'kan Lev." Arsya termenung menatap sisi kirinya. Di mana gadis itu? "Di mana Levitra?" tanya Arsya kepada teman-temannya. Mereka menunjuk menggunakan dagu ke arah belakang orang tua Arsya. Di mana Levitra tengah asik berbincang dengan seorang pria tampan. Anjani dan Kenzie seketika memutar tubuhnya. "Seperti yang Mama bilang. Tu anak punya ilmu teleportasi." "Akibat keluar dari rahim Papa tuh," cibir Arsya. "Dih, enggak Papa. Asalkan yang dia dekati orang kaya. Papa mah setuju-setuju aja," tampik Kenzie. "Kalau kaya tapi tua gimana?" "Suruh dia memberikan aset kekayaannya kepada Levitra. Setelah itu racuni dia," ujar Kenzie dengan tawa jahatnya.
KETIKA SAINGANKU ADALAH TUHAN [END] by AdibIsra
AdibIsra
  • WpView
    Reads 204,342
  • WpVote
    Votes 27,231
  • WpPart
    Parts 73
𝑻𝒆𝒏𝒕𝒂𝒏𝒈 𝑺𝒂𝒇𝒊𝒓𝒂... Namanya Aesya Safira.. Seorang gadis cantik yang terinspirasi dengan sosok perempuan hebat yaitu Aisyah radhiyallahu anha. Ayahnya menamakannya dengan nama "Aesya" bertujuan agar anak gadisnya itu tumbuh dewasa menjadi seperti sosok Aisyah radhiyallahu anha. ~ 𝗖𝗲𝗿𝗶𝘁𝗮 𝗱𝗮𝗿𝗶 𝗦𝗮𝗳𝗶𝗿𝗮 Adalah cerita tentang perjalanan hidup Safira yang ditulis oleh Aesya Safira di sebuah buku kecil khusus untuk seorang laki-laki. Dimana cerita ini Safira tulis 1 hari sebelum ia akan menempuh kehidupan baru. & 𝗖𝗲𝗿𝗶𝘁𝗮 𝗱𝗮𝗿𝗶 𝗝𝗮𝘃𝗶𝗿 Adalah cerita yang Javir lanjutkan di dalam buku kecil milik Safira. "𝘚𝘶𝘯𝘨𝘨𝘶𝘩 𝘴𝘢𝘪𝘯𝘨𝘢𝘯𝘬𝘶 𝘶𝘯𝘵𝘶𝘬 𝘮𝘦𝘯𝘥𝘢𝘱𝘢𝘵𝘬𝘢𝘯 𝘚𝘢𝘧𝘪𝘳𝘢 𝘣𝘦𝘯𝘢𝘳-𝘣𝘦𝘯𝘢𝘳 𝘢𝘥𝘢𝘭𝘢𝘩 𝘵𝘶𝘩𝘢𝘯. 𝘚𝘢𝘧𝘪𝘳𝘢 𝘴𝘢𝘯𝘨𝘢𝘵 𝘮𝘦𝘯𝘤𝘪𝘯𝘵𝘢𝘪 𝘵𝘶𝘩𝘢𝘯𝘯𝘺𝘢. 𝘈𝘬𝘶 𝘵𝘦𝘭𝘢𝘩 𝘬𝘢𝘭𝘢𝘩." - 𝘑𝘢𝘷𝘪𝘳 • • • Siapin hati dan tisu sebelum baca‼️ ⚠️Sangat mengandung bawang ⚠️Sad story & sad ending ⚠️Tidak mencontek cerita lain Genre : romansa. Visual tokoh utama : Aesya Safira : Savira (@savira_malik [ig] ) Javir Alatas : Aniq Suhair (@aniqshr [ig] ) Start : 02-08-21 End : 28-09-21 Jangan lupa vote dan komen! [BUDAYAKAN FOLLOW SEBELUM BACA]
Belajar Bahasa Korea untuk Pemula (END✔) by crdysoul
crdysoul
  • WpView
    Reads 500,761
  • WpVote
    Votes 16,318
  • WpPart
    Parts 25
(Rank #1 di Non-Fiksi pada 2 Januari 2021) 안녕 친구[annyeong chingu] Buat kamu yang baru mau mempelajari bahasa korea atau kamu yang telah mempelajari tapi tetap gak bisa baca, tulis dan lain-lain. Mungkin "Belajar Bahasa Korea untuk Pemula" lah solusinya. Di susun dalam materi paling mendasar: - Penulisan dan pembacaan alfabet. - Ciri bahasa korea - Kata ganti, kepunyaan, predikat, partikel objek & subjek. - Beberapa Bab latihan. - Variasi dan masih banyak lagi. -------------------------- WARNING! Kalian akan menemukan beberapa cara pembelajaran materi yang berbeda di dalamnya. Dimohon untuk menyimak kata-kata dengan teliti. [Ikuti akun ini untuk info yang akan mendatang dan kelancaran membaca chapter yang diprivate :)]
Gangster at School [Telah Terbit] by aka_aurel
aka_aurel
  • WpView
    Reads 6,688,132
  • WpVote
    Votes 435,059
  • WpPart
    Parts 60
[Squel Fake Nerd Girls] DAPAT DIBACA TERPISAH Vera Alexandra gadis yang dianugerahi kecantikan bak dewi Yunani, paras cantiknya membuat semua orang mengira bahwa dirinya adalah malaikat. Namun mereka tidak tahu bahwa gadis itu adalah pemimpin FRIFOR geng yang terkenal dengan keberingasannya dan tak kenal ampun, mereka adalah iblis. Alzelvin Dirgantara cowok dengan sifat dingin dan cuek mampu membuat kaum hawa terpanah melihatnya, semua orang juga tahu bahwa dia adalah pemimpin BLACK WOLF bahkan hampir semua geng sudah ia taklukkan. #1 in highschool 06/05/2020 #4 in action 05/05/2020 #7 in fiksiremaja 24/05/2020 #1 in badgirl 03/06/2020 #1 in badgirls 03/06/2020 #2 in girl 12/09/2020 #12 in sma 18/06/2020 #8 in school 13/11/2020 #4 in couple 07/09/2020 #1 in mostwanted 12/09/2020 #1 in gangster 22/10/2020 [Diterbitkan oleh Glorious Publisher dan tersedia di toko buku online]
Fake Nerd Girls [Open Pre-order] by aka_aurel
aka_aurel
  • WpView
    Reads 11,865,494
  • WpVote
    Votes 584,899
  • WpPart
    Parts 70
[Diterbitkan oleh Glorious Publisher dan tersedia di toko buku online] Saksikan mini series Fake Nerd Girls hanya di Genflix!! Pada awalnya Kayla hanya ingin mencari tahu siapa yang melakukan penggelapan dana di sekolah nya, namun siapa sangka bahwa ia bertemu kembali dengan orang dari masa lalu nya. #1 in mafia 18/04/2020 #1 in cuek 18/04/2020 #1 in gangster 18/04/2020 #1 in brokenhome 22/05/2020 #2 ini couple 17/06/2020 [Alur dan penulisan masih berantakan, maka akan di revisi di novel.]
[✓] 7 WISHES by MwizaMonat
MwizaMonat
  • WpView
    Reads 3,129,225
  • WpVote
    Votes 270,423
  • WpPart
    Parts 48
[ PART LENGKAP + SUDAH DIBUKUKAN! BISA DIBELI DI SHOPEE CHOKO PUBLISHER ] Di sebuah panti asuhan bernama 'Cahaya Harapan' terdapat 7 anak laki-laki yang paling berbeda dari yang lain: 1). Januari Kasandanu, anak penderita tunanetra dari lahir yang sengaja dibuang oleh orangtuanya di pinggir jalan. 2). Hasbi Pradipta, remaja laki-laki yang harus menghabiskan seluruh masa hidupnya duduk di atas kursi roda akibat kecelakaan hebat yang dia alami beberapa tahun silam. Yang merenggut nyawa kedua malaikat hidupnya. 3). Satria Pratama, atau yang kerap disebut-sebut sebagai 'orang tidak waras' lantaran mengidap sebuah penyakit kelainan mental. 4). Sandy Alkandra, anak kecil yang belum dewasa. Sandy divonis menderita keterbelakangan perkembangan. Proses pertumbuhannya berkali-kali lipat lebih lambat daripada teman-teman sebayanya. 5). Jidan Dzulkarnain, lelaki dengan senyuman manis yang selalu terukir itu ternyata seorang tunarungu. Sama seperti Janu, Jidan sudah dinyatakan mengalami kelainan pendengaran sejak ia baru lahir ke dunia. 6). Jayadarma Adikusuma, dia biasa dipanggil Jay, sosok misterius yang dikatakan tidak memiliki emosi. Benar, seumur hidupnya Jay tidak pernah berekspresi seperti tertawa, menangis, marah, dan sebagainya. Dia tidak memiliki emosi. Sifatnya cenderung netral. 7). Riki Abdul Aziz, anak laki-laki yang paling ceria. Namun siapa yang tahu? Ternyata Riki mempunyai riwayat penyakit mematikan. Dia menderita kanker otak. [JANGAN MENJADI PEMBACA GELAP, APA SUSAHNYA SIH VOTE ATAU COMMENT? MARI BELAJAR SALING MENGHARGAI.] ⚠️Cerita ini murni dari pemikiran saya sendiri. Jika ada unsur kesamaan semua itu murni ketidaksengajaan. ⚠️Bukan lapak BXB! RANK🥇 #1 in Motivasi (15/01/23) #1 in Selfimprovement (28/05/23) #1 in Trending (01/01/23) #1 in Reading (19/05/22) #1 in Disabilitas (30/05/22) #1 in Viral (14/06/22) #2 in Angst (14/06/22) #2 in Ceritabaru (15/01/23) Start: 15/5/2022 End: 11/01/2023
Transmigrasi Queenzee [SUDAH TERBIT] by Nurfahiraali
Nurfahiraali
  • WpView
    Reads 3,054,706
  • WpVote
    Votes 282,457
  • WpPart
    Parts 58
LANGSUNG BACA AJA BESTIE🖤 Senin, 3 Januari 2022 Rank🎖️ #1 fiksiremaja #1 coolgirl #1 badas #1 badgirl #1 sweet #1 queen #2 badboy #1 persahabatan #2 sistem #2 school