Morally Grey
Bayangan di Balik Luka. Lily adalah seorang pengawal profesional yang terampil namun terbelenggu oleh trauma masa lalunya-menyaksikan kematian tragis ibunya di tangan ayahnya sendiri. Luka itu menjadikannya sosok kuat tetapi tertutup. Dalam pekerjaannya, Lily ditugaskan untuk melindungi Han Yoongi, seorang idol terken...