Jihaannnnnn
3 stories
ATHARRAZKA 3: Zyana by erliskurni_
erliskurni_
  • WpView
    Reads 2,118,001
  • WpVote
    Votes 175,487
  • WpPart
    Parts 66
[A DAN Z UNIVERSE] Dibaca berurutan: A dan Z, ATHARRAZKA, ATHARRAZKA 2: Aryan, ATHARRAZKA 3: Zyana. Zyana Falisha Atharrazka, anak perempuan semata wayang Abyan dan Zara, tumbuh besar tanpa bimbingan kedua orang tuanya, tetapi ia memiliki seorang Kakak yang selalu berusaha memberikan yang terbaik untuknya. Siapa sangka, Zyana yang terlihat sangat penurut, justru menyimpan rahasia besar, hingga akhirnya sang Kakak memutuskan untuk menjodohkan Zyana dengan seorang pria kepercayaan di Pesantren milik orang tua mereka. Akankah Zyana menerima perjodohan tersebut dengan lapang dada? Start: 6 Juni 2024 End: 29 Juli 2025 SELURUH ALUR CERITA MURNI HASIL PEMIKIRAN SENDIRI, TIDAK MENJIPLAK KARYA LAIN. MOHON MAAF JIKA ADA KESAMAAN ALUR, TOKOH, TEMPAT, KEJADIAN DAN YANG LAINNYA. Ranking: #1 in Pesantren [25/10/24] #1 in Religi [12/5/25] #1 in Ustad [1/9/25]
ATHARRAZKA 2: Aryan by erliskurni_
erliskurni_
  • WpView
    Reads 2,702,127
  • WpVote
    Votes 234,238
  • WpPart
    Parts 36
[A DAN Z UNIVERSE] Dibaca berurutan: A dan Z, ATHARRAZKA, ATHARRAZKA 2: Aryan Aryan Virendra Atharrazka, seorang pengacara berusia 26 tahun, anak kedua dari pasangan Abyan dan Zara. Tak pernah menjalin asmara dengan perempuan manapun sampai akhirnya menikahi seorang gadis yang ia temui saat masa kuliahnya, gadis yang dulu ia tolak cintanya, Deandra Adita. Deandra Adita, gadis cantik yang memiliki kehidupan menyedihkan. Ia memiliki Ayah tiri yang selalu menyiksanya. Sampai akhirnya seorang pria datang menyelamatkan hidupnya. Tak disangka pria itu adalah Aryan, pujaan hatinya sejak masa kuliah. Start: 23 Febuari 2023 End: 26 April 2024 SELURUH ALUR CERITA MURNI HASIL PEMIKIRAN SENDIRI, TIDAK MENJIPLAK KARYA LAIN. MOHON MAAF JIKA ADA KESAMAAN ALUR, TOKOH, TEMPAT, KEJADIAN DAN YANG LAINNYA. [ lengkap, sudah terbit di @cloudbookpublishing, tersedia di seluruh GRAMEDIA Indonesia dan toko buku online ]
Perfect Stranger by sulizlovable
sulizlovable
  • WpView
    Reads 737,873
  • WpVote
    Votes 31,037
  • WpPart
    Parts 33
Tidak menyangka tertukarnya koper berakhir dengan dicium orang asing saat melihat matahari terbit. Nabila bertemu kembali dengan sang orang asing, Fadel, saat memulai magangnya di Jakarta. Namun, ketika hubungan keduanya membaik, dunia seakan tak ingin kedua orang asing itu bahagia bersama. *** Kunjungan Nabila ke rumah neneknya tidak setenang yang ia bayangkan. Tidak hanya kopernya yang tertukar di bandara, kesempatannya melihat The Golden Sunrise di Bromo, dan mendapatkan ciuman dari orang asing yang baru kenal nama! Namun, di balik kemarahannya pada sang Mr. Stranger, Fadel, perasaan yang sulit dimengerti olehnya muncul. Memutuskan untuk melanjutkan hidup, Nabila kembali dipertemukan dengan Fadel saat memutuskan untuk magang di salah satu perusahaan di Jakarta. Meski masih tidak suka dengan kelakuan Fadel saat mereka pertama kali bertemu, rasa bersalah tulus yang ditunjukkan Fadel dan kebaikan teman-teman barunya, membuat Nabila mencoba memaafkan Fadel dan mencari tahu perasaan apa yang selama ini dirasakannya saat bersama pria itu. Ketika keduanya sudah mendapatkan jawabannya, apakah dunia akan setuju bahwa itu adalah hal yang tepat?