08Karinaputrr
- Reads 1,763
- Votes 281
- Parts 15
Kavi dan Callie adalah saudara, sementara Sean dan Iren adalah sepupu yang sangat dekat. Keempatnya sering berkumpul karena Kavi dan Sean bersahabat, begitu juga Callie dan Indah teman sekelas yang sangat dekat.
Tanpa mereka sadari, perasaan di antara mereka saling bersilangan. Kavi diam-diam menyukai Indah, sepupu sahabatnya sendiri. Sementara Sean justru menyukai Callie, saudara Kavi.
Dalam hubungan yang saling terhubung ini, persahabatan perlahan bercampur dengan perasaan yang belum terungkap.