A
11 stories
CAPTAIN TO JANNAH (SUDAH TERBIT) by zaa_universe
zaa_universe
  • WpView
    Reads 1,194,886
  • WpVote
    Votes 55,450
  • WpPart
    Parts 59
| SUDAH TERBIT | "Manusia saling bertemu bukan karena kebetulan, melainkan karena Allah lah yang mempertemukan." -Rashdan Zayyan Al-Fatih- Bagaimana jadinya, jika seorang pria yang taat agama harus menikahi gadis begajulan yang berani beraninya kabur di hari pernikahannya. Kisah ini tentang Captain pilot bernama Rashdan Zayyan Al-Fatih, seorang captain berakhlak baik, taat agama, seorang hafidz qur'an dan selalu menjadi idaman ibu ibu pengajian. Tetapi takdir Allah benar benar tidak bisa ditebak, Zayyan justru dipertemukan dengan gadis liar seperti Zayna Azzura Alesha bahkan bukan hanya bertemu, melainkan bersatu dalam sebuah akad yang dihadiri penghulu. Namun kisah mereka tidak terlalu buruk, ada banyak hal baik yang dapat dijadikan pelajaran dari kisah dua sejoli ini. Karena penulis menulis cerita ini bukan hanya untuk hiburan semata melainkan juga untuk memberi manfaat bagi para pembaca. Simak selengkapnya dalam cerita ini ⚠️MENGANDUNG ADEGAN BAPER⚠️ ⚠️ FOLLOW SEBELUM BACA⚠️ 📌 DILARANG PROMO YA, KARENA INI BUKAN LAPAK PROMOSI, TERIMA KASIH😊 ⚠️ SEBELUM MEMBACA CERITA INI, DIHARAPKAN AGAR MENDAHULUKAN IBADAH ⚠️ KARYA INI MURNI DARI PEMIKIRAN PENULIS, DENGAN SEDIKIT REFERENSI DARI GOOGLE, BEBERAPA BUKU FIQIH ISLAM, AL-QUR'AN DAN HADITS ⚠️ DILARANG PLAGIAT! ⚠️ KOMENTAR LAH YANG BAIK BAIK, JIKA INGIN MEMBERI SARAN MAUPUN KRITIK SILAHKAN! ASAL TIDAK MELANGGAR ATURAN ⚠️ MAAF JIKA TERDAPAT KESAMAAN TOKOH, ALUR MAUPUN LATAR KARENA ITU ADALAH FAKTOR KETIDAK SENGAJAAN🙏🏻 Follow ig author : @ns.zaaa_
TitikTemu by artsymiia
artsymiia
  • WpView
    Reads 3,361,156
  • WpVote
    Votes 220,768
  • WpPart
    Parts 49
Ketemu lagi sama mantan? Mungkin itu adalah suatu 'kebetulan' atau 'hal' yang sangat tidak Nabilla inginkan. Namun sayangnya, suatu kebetulan itu harus Nabilla telan bulat-bulat ketika semesta membawanya bertemu lagi dengan Saka, sang mantan setelah lima tahun mereka putus dan lost contact. Saka datang sepaket dengan kenangan masa lalu yang berhasil mengorek luka Nabilla yang hampir pulih. Lantas, bagaimanakah kisah Nabilla dan Saka selanjutnya? Apakah Nabilla akan memberikan kesempatan kedua untuk Saka, atau malah sebaliknya? "Bertemu lagi denganmu adalah 'kebetulan' yang terpaksa harus ku telan bulat-bulat. Karena jika bisa aku memilih, lebih baik kita tidak bertemu lagi." -Nabilla. "Dari sekian banyak hal, bertemu lagi denganmu adalah 'kebetulan' yang selalu ku nanti-nantikan. Walaupun kini semua sudah tak lagi sama seperti dulu." -Saka. WARNING!! DON'T COPY MY STORY 1 # wattpadindonesia (25/1/22) 1 # CLBK. (30/4/21) 1 #metropop (25/1/21) 1 #mantan. (23/5/21) 2 #hurt. (6/4/21) 1 #watty 2021 (10/4/21) 1 #pengusaha. (3/4/21) 1 #baper. (2/5/21) 1 #fiksiremaja (19/8/21) 1 #remaja (19/8/21) 1 #romantic (11/10/21) 1 #youngadult (22 /10/21) 1 #Watty2020 (3/3/2022) Mulai 22 Desember 2020 Tamat 14 februari 2021
Lentera Hati (TAMAT) by Alfia_ramadhan11
Alfia_ramadhan11
  • WpView
    Reads 4,051,879
  • WpVote
    Votes 284,225
  • WpPart
    Parts 46
Lentera Hati - Series keempat Lentera Universe Romansa - Spiritual - Militer "Dejavu paling berat adalah bertemu seseorang yang mirip dengan dia tapi bukan dia." Bagaimana rasanya jika kamu yang baru saja gagal menikah karena calon suamimu meninggal sebelum hari pernikahan, tiba-tiba dipertemukan dengan seseorang yang sangat mirip dengan calon suamimu yang sudah tiada itu? Itulah yang dirasakan oleh Arsyila Farzana. Gadis berusia 25 tahun itu sengaja mengikuti kegiatan volunteer di pelosok desa untuk menyembuhkan diri setelah gagal menikah. Namun tak disangka di sana ia bertemu dengan seorang perwira tentara angkatan udara bernama Lettu Ghazi yang sangat mirip dengan Letda Ghafi, calon suaminya yang sudah tiada. "Saya calon suaminya!" "Kenapa Anda mengaku-ngaku sebagai calon suami saya?" "Jika Anda keberatan, saya akan mewujudkan perkataan saya." "Maksud Anda?' "Saya akan melamarmu pada ayahmu." Lalu apakah Lettu Ghazi benar-benar melamar Zana pada ayahnya? Apakah Lettu Ghazi bisa meluluhkan Zana yang memiliki trauma setelah sempat gagal menikah itu? _________________ "Untuk menaklukkan langit, saya butuh keberanian mengemudikan jet tempur. Tapi untuk menaklukkan hatimu, tidak hanya keberanian, saya juga butuh ridho Rabb yang mampu membolak-balikkan hatimu."
Wahai Azarine by NailaAfra
NailaAfra
  • WpView
    Reads 3,265,736
  • WpVote
    Votes 183,523
  • WpPart
    Parts 30
[Spiritual-Romance | Doctor Soldier Romance] Tentang Anita (Azarine) yang memiliki kehampaan dalam hidup dan meragukan keberadaan Tuhan. Anita memutuskan menjadi dokter relawan di perbatasan Indonesia-Timor Leste setelah kepergian lelaki yang dia cintai. Saat bertugas di desa terpencil bernama Desa Baluka. Takdir mempertemukannya dengan Letnan Satu (Lettu) Hamdi Ar Rayyan, Komandan Satgas Pamtas dari Pos Baluka. Karena permasalahan yang menimpa tenaga medis di Klinik Baluka sebelumnya, mereka akhirnya terlibat pertengkaran Namun Hamdi rela mempertaruhkan nyawanya demi menyelamatkan Anita saat tragedi berdarah terjadi di Desa Baluka Apakah mereka bisa menyatu? Atau kah takdir memiliki akhir berbeda untuk kisah mereka? Tentang Cinta, NKRI dan makna sebuah keimanan NOTE : SEMUA KARAKTER, TEMPAT DAN PERISTIWA DI DALAM CERITA ADALAH FIKTIF. Highest rank : #1 spiritual 09/01/2022 #3 spiritual 15/11/2022 #1 muslim 12/01/2022 #9 fiksi umum 07/11/2022 #7 laga 16/11/2022 #13 laga 15/11/2
TAKDIR TERBAIK (TERBIT)  by juyyluvv12_
juyyluvv12_
  • WpView
    Reads 958,737
  • WpVote
    Votes 44,378
  • WpPart
    Parts 45
Dilamar karena saling mencintai ✖ Dilamar karena mendoakan saat bersin✔ ** Najla tidak pernah mengira kalau mendoakan seorang Adam Rayyan Rizqullah ketika lelaki itu bersin akan berakhir dilamar. Gadis yang belum move on dari mantan kekasihnya itu dibuat bingung. Antara menerima lamaran dari Adam atau menunggu Alan kembali yang entah pergi ke mana. Di mata Najla, Adam memiliki sebuah kelebihan dan sesuai kriteria suami idamannya. Apa itu? Kelebihan Adam adalah duda! Iya, kalian tidak salah baca. Najla, gadis absurd yang memiliki kriteria suami idaman seorang duda. Aneh, bukan? Keinginannya menikah dengan duda sudah mendarah daging, bahkan kedua sahabatnya didoktrin agar memiliki kriteria yang sama. Akankah Najla menerima lamaran dari Adam dan melupakan masa lalunya? ** "Adek saya masih kecil," ucap Lettu Ammar "Saya tau," jawab Mayor Adam enteng. "Dia gengsian." "Saya akan belajar untuk peka." "Dia suka marah-marah." "Sebisa mungkin saya tidak memancing amarahnya." "Ilmu agama yang dia tau tidak sedalam itu." "Akan saya santriwatikan adekmu dengan saya yang menjadi guru privatnya." "Dia manja." "Akan saya turuti semua inner child-nya."
Jejak rindu di Bandung [ TAMAT] by Hamidah_21
Hamidah_21
  • WpView
    Reads 357,004
  • WpVote
    Votes 7,530
  • WpPart
    Parts 55
Kita salingmencintai,tapi apakah takdir berpihak pada kita? -Jejak rindu di bandung "Kapan kamu mau ngelupain Aurora dan memberikan semua cinta kamu buat aku?" tanya Aurel dengan suara bergetar, menatap laki-laki di depannya. "Sampai kapan pun gue nggak akan bisa melupakan Aurora, Rel. Berhenti ngomong kaya gitu." "Selamanya gue akan terus mencintai Aurora... bahkan sampai akhir hayat gue." Aurel mencintai Daniel dengan segenap hatinya, meski ia tahu Daniel masih terjebak dalam bayang-bayang masa lalu. Aurora, mantan kekasih Daniel, telah meninggal tujuh tahun lalu, namun kenangan itu terus menghantui dan menghancurkan setiap hubungan yang Daniel coba bangun. Aurel berusaha menjadi pengganti, namun semakin dalam ia masuk ke dalam kehidupan Daniel, semakin jelas bahwa cinta Daniel hanya milik Aurora. Namun, ada sebuah rahasia besar yang tersembunyi di balik semua ini, sebuah kebenaran yang bisa mengubah segalanya. Bagaimana Aurel menghadapi kenyataan pahit bahwa cintanya tak pernah cukup untuk menyembuhkan luka hati Daniel? Akankah ia terus berjuang atau memilih melepaskan? "Bayangan Masa Lalu" adalah kisah tentang cinta, kehilangan, dan perjuangan untuk menemukan kebahagiaan sejati di tengah bayang-bayang yang tak kunjung hilang. Mulai 7-03-2024 End 20-01-2025
ZHEVAYLA [OPEN PO] by AnnisaNurAlya9
AnnisaNurAlya9
  • WpView
    Reads 3,780,890
  • WpVote
    Votes 288,755
  • WpPart
    Parts 56
Tentang QUEEN ZHEVAYLA dan segala luka nya.
Lost in America ( Sequel to Safe Haven ) by ItsMonchelle
ItsMonchelle
  • WpView
    Reads 22,635
  • WpVote
    Votes 2,268
  • WpPart
    Parts 32
Valen pergi ke Amerika Serikat untuk mengejar mimpinya... juga untuk lari dari segala permasalahan di Indonesia. Meninggalkan segala sesuatu yang dicintainya. Pekerjaan, Teman, dan Kekasihnya- Teddy. Di sisi lain, Teddy kehilangan Valen. Berdoa untuk bisa dipertemukan bersama Valen, Teddy mendapatkan tawaran untuk menjadi pembimbing salah satu sekolah Ranger di Amerika Serikat. Akankah takdir mempertemukan mereka? DISCLAIMER : INI ADALAH SEBUAH KARYA FIKSI. NAMA, TOKOH, CERITA/PERISTIWA MERUPAKAN UNSUR FIKTIF BELAKA.
REDUP by PenieJingga02
PenieJingga02
  • WpView
    Reads 910,046
  • WpVote
    Votes 6,105
  • WpPart
    Parts 1
"Rumah kita tidak lagi ramah semenjak orang tua kita memilih pisah, Bang." Tentang dia yang memimpikan untuk memiliki keluarga yang lengkap.
My Cold Ketos✔  by mitahrsm
mitahrsm
  • WpView
    Reads 12,999,507
  • WpVote
    Votes 725,600
  • WpPart
    Parts 59
Tentang Ketua Osis yang dingin dan seorang Badgirl yang membenci bahasa Inggris. *** "Gue cinta sama lo." Ujar gadis itu tanpa beban "Gue tau." Kata laki-laki itu datar. "Tapi lo nggak boleh cinta sama gue." Lanjut laki-laki itu. "Kenapa? Bukannya cinta itu hak siapa aja? Kenapa lo larang gue?" "Suatu saat nanti, lo bakal ngerti." *** Note: Ini cerita pertama aku, jadi maklumi kalo ada kesalahan kata ataupun typo karena cerita ini juga belom aku revisi.