Fantasy
11 stories
Illusion by Terrakota2_
Terrakota2_
  • WpView
    Reads 563,062
  • WpVote
    Votes 67,167
  • WpPart
    Parts 38
Harusnya dari awal, Audy tak terlalu berambisi mengubah alur kehidupan di dunia yang mungkin hanya fatamorgana semata. Terlalu hanyut dalam kehangatan yang membuatnya nyaman hingga lupa bahwa mereka tak nyata ada, dan bisa hilang dalam satu kedipan mata. Melupakan satu fakta, bahwa mereka hanya karakter fiksi, karangan manusia. Star: 07 November 2021
I'M NOT STUPID! [TELAH TERBIT] ✓ by falcon_art
falcon_art
  • WpView
    Reads 1,683,116
  • WpVote
    Votes 187,537
  • WpPart
    Parts 52
Book 1 "Ada di belakangmu, tampak di matamu, namun buta dalam pikiranmu. Siapakah aku?" Wiraha Dwi Kuncoro. Tidak bisa dipungkiri kalau ucapannya yang hanya sebatas ingin mendemo sekolah lantaran 8 peraturan aneh yang diterapkan di Magnesium High School itu, membuatnya dipertemukan dengan Asfa. Sosok gadis berambut pendek yang sebelah matanya diperban dengan kain lusuh bau amis darah, memberikan sebuah buku kuning berayap kepada Wira dan memintanya untuk segera dibaca. Wira menyebutnya, Kitab Keramat. Sebab ingin menemukan jawaban, Wira pun membacanya tengah malam hingga tanpa diduga ia jatuh dalam lubang mimpi dan hidup bersama 8 makhluk aneh di asrama sekolahnya sendiri. Siapa mereka? Dan bagaimana perjalanan Wira dalam menaklukkan Magnesium High School? STARD : 8 MEI 2022 FINISHED : 18 JUNI 2023 🏅Highrank: #1 in smahitz (6 April 2022) #1 in smahitz (7 Des 2022) #1 in smahitz (28 Maret 2023) #1 in mhs (6 April 2022) #1 in mhs (28 Maret 2023) #1 in prestasi (3 Feb 2023) #1 in stupid (13 Feb 2023) #1 in stupid (30 April 2023) #1 in highschool (23 Juli 2023) #1 in thriller (10 Mei 2023) #1 in thriller (12 Juni 2023) #1 in petualangan (30 Juni 2023) #1 in horor (30 Juni 2023) #1 in detektif (2 Okt 2023) #1 in fiksiremaja (3 Okt 2023) #2 in thriller (18 Jan 2023) #2 in thriller (6 Maret 2023) #3 in smahitz (2 Sept 2022) #3 in thriller (17 Des 2022) #5 in bodoh (26 April 2023) #5 in prestasi (15 April 2022) #5 in stupid (4 Feb 2023) #6 in tekateki (7 Agust 2023) #6 in mysteri (26 April 2023) HAK CIPTA DILINDUNGI ALLAH SWT
NOCEUR: LIGHTS by renitanozaria
renitanozaria
  • WpView
    Reads 5,858,205
  • WpVote
    Votes 641,678
  • WpPart
    Parts 56
[Book One: Completed] (sebagian chapters diprivat untuk followers, follow untuk membaca) Ketika kamu tiba-tiba terlempar ke dalam sebuah dunia di mana kemampuan magis jadi nyata dan keabadian bukan hanya dongeng belaka, apa yang akan kamu lakukan? update mingguan setiap hari sabtu.
Dependency ✓ [Sudah Terbit] by FebbFbrynt
FebbFbrynt
  • WpView
    Reads 6,157,406
  • WpVote
    Votes 316,411
  • WpPart
    Parts 22
17 tahun Leane hidup di ranjang rumah sakit tanpa mengenal dunia luar. Setiap hari, ia hanya tahu rasa sakit karena keadaan tubuhnya yang lemah. Pada akhirnya, ia mati dengan damai tanpa pernah merasakan apa itu kebahagiaan. Bangun di tubuh dan tempat yang asing, Leane menyadari bahwa dirinya masuk ke dunia novel yang pernah di bacanya. Leane bahagia, sangat bahagia, karena keadaan tubuhnya sangat sehat.Tetapi, kebahagiaan itu lenyap saat sadar akan peran tubuh yang di tempatinya. Di benci keluarganya? Di rundung? Menderita? Di jodohkan dengan lelaki yang memiliki penyakit mental? Berakhir tragis? Apakah Leane akan menyerah? Atau apakah Leane akan merubah takdir dan membentuk kebahagiaannya sendiri? ____ "Jangan pergi ...," rengeknya. "Oh, ayolah. Aku hanya akan mengambil air minum untukmu." "Aku ikut." Pria itu dengan manja memeluknya dari belakang. Lalu suaranya yang berbahaya berbisik jelas di telinganya. "Jangan pernah berniat kabur dariku, atau aku akan melumpuhkanmu di tempat tidur." *** - CERITA INI 100% MURNI PEMIKIRAN SAYA SENDIRI!! SAYA TIDAK AKAN SEGAN MELAPORKAN JIKA ADA YANG PLAGIASI!! - Konten dewasa 17+(Kekerasan, dll) - Bahasa baku! ____ Rank: #1 In Husband {12-01-2023} #1 In Transmigrasi {04-10-2022} #1 In Psikologis {09-10-2022} #1 In Childis {04-10-2022} #1 In Rebirt {22-10-2022} #1 In tenfiction {23-11-2022} #1 In Fantasiurban {30-12-2022} #1 In Tsundere {12-01-2023} #1 In Sakit {23-01-2023} #1 In Fiksipenggemar {12-06-2023 #1 In Fantasi {17-06-2023} #1 In Skizo {17-06-2023} #1 In Alterego {18-06-2023} #1 In Wattpadindonesia {26-11-2023} #2 In Secondlife {05-10-2022} #2 In Bucin {04-11-2022} #2 In Fiksiumum {29-05-2023} #2 In Posesif {20-06-2023} #3 In teenfiction {01-12-2022} #4 In Cinta {21-02-2023} ___ Start: 04 Juli 2022. Finish : 08 Desember 2023 __ Copyright © 2022 By Febbfbrynt
Hard to Believe (Hiatus) by NinsJo
NinsJo
  • WpView
    Reads 1,902,773
  • WpVote
    Votes 241,468
  • WpPart
    Parts 44
Aquaplaning terjadi begitu cepat sehingga Electra tidak sadar dan salah melakukan antisipasi. Kendaraan yang dilajukan Electra hingga berputar arah dan menabrak pembatas jalan, berguling-guling beberapa kali disertai suara benturan yang tak mampu teredam oleh derasnya hujan. Dan kejadian di luar nalar itu terjadi..... Electra pikir kecelakaan tersebut menjadi akhir hayatnya. Tetapi tidak. Bukannya pergi ke alam baka, model majalah dewasa tersebut justru terlempar ke dunia fiktif dan menempati raga remaja berusia 18 tahun. Dan sialnya, raga tersebut adalah tokoh antagonis dalam novel yang sempat dibaca Electra beberapa jam sebelum meregang nyawa. Alih-alih menangis karena takut dan putus asa, Electra justru menyerukan beragam umpatan karena raga yang ia tempati hanyalah sosok yang kekurangan materi alias miskin. Ya, sudah minus materi, minus kelakuan dan moral pula. Itulah yang membuat Electra kesal karena harus menempati raga tokoh antagonis dalam novel yang berjudul 'Hard to Believe'. Electra menerima takdir membingungkan tersebut dengan lapang dada, berusaha mencari kebahagiannya sendiri di dunia fiktif tersebut dan berusaha tidak ikut campur dalam hubungan romansa pemeran utama pria dan wanita. ****** *cover and pictures in some chapters by pinterest. #1 in Reinkarnasi 18/05/23 #1 in Indonesia 07/06/23 #1 in Fantasy 09/06/23 #1 in Rebith 11/06/23 #2 in Fiksi 14/06/23
ARUNIKA'S WORLD (SELESAI) by destharan
destharan
  • WpView
    Reads 8,146,443
  • WpVote
    Votes 1,090,209
  • WpPart
    Parts 61
#TRANSMIGRASI STORY 01# PART MASIH LENGKAP. TERBIT, 2021. Versi cetak tersedia di seluruh Gramedia. *** CERITA UNTUK MENTAL BAJA, BERANI BACA SAMPE AKHIR? *** Seingat Arunika Prameswari , malam sebelum tidur, dia masih gadis biasa saja. Gadis yang hidup di desa bersama keluarga nya, yang sederhana namun bahagia. Lalu kenapa saat pagi ia terbangun, ia menjelma menjadi Gadis kota yang cantik dan kaya?! Yang lebih parah dari itu, kenapa dirinya di takuti dan di benci banyak orang? *** Arunika Deolinda Maheswari, dijuluki manusia perwujudan dari Dewi Aphrodite. Si Keindahan tanpa otak. Arunika itu cantik, seksi, kaya, penuh hasrat dan keindahan. Namun sayang, ia kerap kali di cap tidak punya otak karena selalu mengejar-ngejar Praditya Nugha yang jelas-jelas sudah ada pawang nya. Arunika itu licik, kejam, sadis. Hobby membully dan senang menjajah. Itulah sebab nya banyak murid yang membenci gadis itu diam-diam. Lalu, apa yang terjadi jika Arunika yang selama ini di kenal Antagonis, dalam sekejap berubah menjadi Protagonis setelah mengalami kecelakaan? Yang mereka tidak tahu adalah peristiwa semalam itu ternyata Takdir yang Tuhan kirimkan untuk menemukan jati diri dan makna hidup yang sesungguhnya. *** Start : 05 Maret 2021 End : - Amazing Cover by : @Pecintakopi18 High Ranks - 7 in #Perubahan / 14 Maret 2021 - 6 in #Mood / 22 Maret 2021 - 2 in #Antagonis / 25 Maret 2021 - 5 in #Newstory / 25 Maret 2021 - 7 in #LinYi / 25 Maret 2021 - 1 in #Antagonis / 26 Maret 2021 - 5 in #Mood / 26 Maret 2021 - 2 in #Reinkarnasi / 04 April 2021 - 2 in #BadGirl / 05 April 2021 - 1in #Fantasi / 10 April 2021 - 9 in #FiksiRemaja - 1 in #Komedi / 21 April 2021 - 1 in #Humor / 24 April 2021 - 1 in #Humor / 26 April 2021 - 2 in #Humor / 02 Mei 2021 - 1 in # Reinkarnasi / 08 Mei 2021 - 1 in # Baper / 08 Mei 2021
The Lucifer Prince Who Fell For Me by Dekdi_A
Dekdi_A
  • WpView
    Reads 3,038,177
  • WpVote
    Votes 467,529
  • WpPart
    Parts 42
[SELESAI PART LENGKAP] [TERSEDIA DI TOKO BUKU] Gracia Walson adalah seorang gadis menyedihkan. Sejak lahir, ia memiliki kelainan jantung yang membuatnya tidak bisa bersosialisasi. Ia tidak bisa merasakan bangku sekolah, dan hidup dengan bantuan alat penopang jantung. Harapannya adalah sembuh dan bisa hidup seperti manusia pada umumnya. Namun, di usianya yang ke 25 tahun, Gracia malah menghembuskan napas terakhir dengan kondisi memeluk sebuah novel teenlit yang berjudul "The Lucifer Prince Who Fell For Me." Dengan air matanya yang mengering, Gracia memohon sebuah kehidupan yang sehat dan bahagia. Tanpa diduga, Gracia malah terbangun di sebuah rumah megah dengan wujud seorang remaja yang begitu cantik. Remaja tersebut bernama Grace Nata Weldon, seorang tokoh antagonis di novel The Lucifer Prince Who Fell For Me. Ia perempuan sosiopat yang diumpati untuk mati. Takdirnya adalah dibunuh oleh karakter utama, Jeno Narenth Felipe. Dekdi A, 2020
Surat Untuk Jenaka (Complete) by gigrey
gigrey
  • WpView
    Reads 797,511
  • WpVote
    Votes 58,183
  • WpPart
    Parts 32
Jenaka adalah seorang kutu buku yang tengah mempersiapkan Ujian Akhir Sekolah. Jenaka tinggal bersama nenek buyutnya yang mengidap Dementia. Suatu hari tanpa disengaja, Jenaka menemukan sebuah rahasia yang selalu disembunyikan oleh neneknya. Jenaka tak sengaja menemukan sebuah mesin waktu yang membawanya ke tahun 1923! Berbekal keberenaniannya, Jenaka bersama seorang jaksa muda bernama Pramoedya dan penyintas perjalanan waktu lain bernama Jati bersama-sama akan memecahkan misteri pembunuhan Raden Panji Aryadiningrat dan menyelamatkan nenek buyut Jenaka bernama Raden Ajeng Cantika dari tuduhan palsu. Dapatkan Jenaka menyelamatkan Cantika? Atau ia justru terjebak di tahun 1923 dan tak bisa kembali lagi? Kisah ini tentang Jenaka, Pram, Cantika dan Jati. Empat manusia yang mencoba menyelesaikan sebuah misteri besar di tahun 1923.
Jeffrey, Don't Throw Me Away [END] by Dekdi_A
Dekdi_A
  • WpView
    Reads 2,589,655
  • WpVote
    Votes 347,598
  • WpPart
    Parts 42
[END] PART LENGKAP [TERSEDIA DI TOKO BUKU] Julian Rozeanne Pollin, seorang Lady bangsawan beruntung yang berakhir menjadi Ratu. Ia melahirkan putra cerdas, dicintai rakyat dan semua wanita iri dengannya. Sampai kebenaran akhirnya terungkap. Jeffrey Narenth Felipe, suami yang ia banggakan berselingkuh dan memiliki anak seusia putranya. Ia tidak lebih dari seorang Ratu yang dibuang oleh Raja. Sembari menunggu ajalnya, Julian hidup dalam kemalangan yang menyisakan penyesalan. Hari itu pun tiba. Julian yang sakit keras menutup matanya dalam peristirahatan terakhir. Namun, anehnya... ia malah kembali tepat 10 tahun dimana ia masih tinggal di kastil Duke Vien dengan kondisi tubuh yang muda dan sehat. Ia dihadapkan oleh dua pilihan. Menikahi Jeffrey Narenth Felipe atau lari dari pria yang menjadi sumber kehancurannya. Dekdi A 2021
RAGASEA (END) by devitnask
devitnask
  • WpView
    Reads 6,521,875
  • WpVote
    Votes 738,299
  • WpPart
    Parts 61
SUDAH TERBIT & TERSEDIA DI GRAMEDIA/ TOKO BUKU ONLINE TERPERCAYA Bagaimana jika ia yang selalu menyakitimu, tiba-tiba berubah menjadi seseorang yang sangat peduli padamu? Bagaimana jika ia yang selalu bersikap kasar dan arogan, tiba-tiba berubah menjadi seseorang yang sangat lembut terhadapmu? Dan bagaimana jika ia yang merupakan sumber kepedihanmu, tiba-tiba berubah menjadi sumber kebahagiaanmu? Sea tidak mengerti, Raga itu seperti air dan api secara bersamaan. Suatu saat ia dapat berubah arogan dan brutal seperti iblis, namun di lain sisi ia juga dapat berubah hangat dan lemah lembut bak malaikat. Apa yang sebenarnya terjadi?