Luvluv
93 stories
Lighter by preludeine
preludeine
  • WpView
    Reads 425,187
  • WpVote
    Votes 41,495
  • WpPart
    Parts 61
"Semua langkah besar yang ada di dunia ini tuh cuma butuh satu pemantik kecil, Dji. Cukup lah, seukuran lighter ini." - Serafina Sahyl tidak menyangka bahwa Pandji Adam bisa menjadi nyala kecil yang membakar habis sebuah keyakinan lama: bahwa cinta biasanya berakhir menyakitkan. Hidupnya yang lama kelam karena statusnya sebagai penyintas kekerasan kini menemukan titik terang. Pandji pun tidak menyangka bahwa Sera-cucu konglomerat hotel yang katanya angkuh dan menyebalkan itu-justru menyimpan samudera dalam jiwanya. Kehangatan Sera pecah di dalam dadanya, dan Pandji tidak bisa berpaling dari semua kisah-kisah Sera yang belum terungkap. Sayangnya, Pandji sempat tidak mau bergerak lebih jauh - ia juga baru sembuh dari sebuah patah hati yang akut. Maka, di tengah hati yang saling penasaran, Sera lebih dulu menutup kebingungan. "Pandji, dari semua laki-laki yang muncul akhir-akhir ini, ternyata saya ga bisa lupa sama kamu." "Then marry me, Ser. Kalau kita memang bersedia untuk saling jatuh cinta, maka kita bisa melakukannya dengan cara yang sebenar-benarnya."
Enchanted by respitaningrum
respitaningrum
  • WpView
    Reads 624,385
  • WpVote
    Votes 40,587
  • WpPart
    Parts 33
Diana Puspa Perwitasari 24 tahun, pengangguran, cerewet, kesayangan keluarga. Prabu Hanenda 32 tahun, wirausahawan, pendiam, hidup sendirian. Keduanya bertemu, tidak ada kata cinta, tetapi mereka menikah. dimulai pada 13 Desember 2023
Elopement by sparkysas
sparkysas
  • WpView
    Reads 1,607,566
  • WpVote
    Votes 192,257
  • WpPart
    Parts 33
Menjelang puncak kehidupannya sebagai perempuan karir sukses, Rumia mendadak harus menikah siri dengan tetangga/teman kecil/teman sekolah/cinta monyet/teman lamanya, demi memenuhi permintaan sang kakek tercinta. Rumia gak berminat untuk meneruskan hubungan siri mereka, karena fokus hidupnya saat ini adalah karirnya di advertising agency. Memiliki status menikah, tentu akan mengubah segala pertimbangan Bu Boss untuk mempromosikan jabatan maha penting sebagai Head Leader Strategic Planner padanya. Tapi ternyata, suami barunya yang selalu berusaha taat menjalankan agama, hidup lurus (sedikit membosankan menurut Rumia), dan baik-baik, justru ingin meresmikan dan meneruskan pernikahan mereka dengan serius. Kalau bisa, selamanya!
A Deal with The Diplomat by ratricatty
ratricatty
  • WpView
    Reads 1,071,732
  • WpVote
    Votes 44,705
  • WpPart
    Parts 41
Ketika ibunya sakit dan biaya pengobatan tak terjangkau, Najeena Hana Aditama terpaksa menerima tawaran pernikahan dari Gibran Agha Sudjiwo, seorang diplomat muda yang dingin, tegas, dan nyaris tak tersentuh. Pernikahan ini bukan tentang cinta, melainkan sekadar kesepakatan. Jeena yang ambisius berusaha mengendalikan situasi, tapi justru menemukan dirinya kalah oleh dominasi Gibran yang tak tergoyahkan. Di antara batasan yang mereka buat sendiri, perlahan rasa-rasa yang tak terduga muncul. Namun, ketika masa lalu, kecemburuan, dan ambisi mulai menguji hubungan mereka, Jeena dan Gibran harus menghadapi kenyataan: apakah pernikahan ini hanya sebatas kontrak, atau takdir menyimpan rencana lain untuk mereka?
Terlalu Siang [COMPLETED] by nisanazlia
nisanazlia
  • WpView
    Reads 28,168
  • WpVote
    Votes 1,929
  • WpPart
    Parts 40
"Gue cuma belum punya pasangan doang, bukan pengangguran miskin. Stop kasihanin gue!" pekik Saura ketika orang-orang menatap iba dirinya yang belum kunjung menikah. _________ Gara-gara dilangkahi sang adik untuk menikah duluan, Saura didesak oleh Mamanya untuk segera menikah juga. Awalnya Saura tidak mengindahkan, namun lama-lama ia juga jengah karena desakan itu. Akhirnya, ia pun dikenalkan oleh Harsya, rekan kerja sang kakak sulung sekaligus teman nongkrong dari sahabatnya, Ethan. Saura dan Harsya pun setuju untuk berkenalan dan memutuskan untuk menikah. Akan tetapi, ada yang terusik dengan keputusan mereka yaitu Ethan. Sahabat Saura itupun berusaha keras untuk menggagalkan pernikahan Saura dan Harsya karena satu alasan. Apa tujuan Ethan melakukan itu? Dan apa alasan dibalik usahanya untuk menggagalkan pernikahan Saura? [Fanfiction] Present Jung Jaehyun and Kim Mingyu
Do Not Enter by Ellovv_
Ellovv_
  • WpView
    Reads 315,003
  • WpVote
    Votes 39,927
  • WpPart
    Parts 46
Rasyad hampir tidak mempercayai penglihatannya. Rambut bronze nan badai, kulit mulus licin bak tanpa komedo dan pori-pori, cincin-cincin emas berkilau melingkar di jemari lentik dengan kuku mengkilap seperti hasil medi pedi, belum lagi alis super rapi natural khas sulaman entah dari salon Jepang, Cina, atau Korea itu. Wanita di depannya ini lebih cocok bekerja sebagai model katalog-katalog perhiasan daripada ... PRT! "Gaji segitu udah lebih dari cukup, Bapak. Saya menerima kok. Asal bocil saya juga boleh tinggal di sini ya, Bapaaaak?" *** Memang sudah seharusnya Dhruvi datang ke Surabaya, mengetuk pintu rumah itu, berkenalan dengan pemiliknya, menilik satu per satu hal sebagai bahan pertimbangan sebuah keputusan super besar yang hendak dirinya ambil. Lalu, cukup sampai di situ. Bukannya justru berusaha masuk ke dalam lingkaran laki-laki yang hatinya sudah dikunci mati. Perempuan sebadai ini, semantab ini, seyahud ini, tiba-tiba menjadi pungguk yang merindukan bulan? Yang benar saja!
Touchpoints by imhana10
imhana10
  • WpView
    Reads 1,463,865
  • WpVote
    Votes 135,204
  • WpPart
    Parts 79
Enemy turns into friend? Or maybe a lover? Siapa yang bisa menebak? Hari-hari Airi, F30, sebagai PM (Project Manager) salah satu aplikasi yang sedang dikembangkan oleh perusahaan plat merah sudah cukup meriah. Dengan deadline, source code, bug errors, dan tim Developer yang berisik. Tapi semakin seru ketika seorang Ranu, M30, Manager baru dari tim CX (Customer Xperience) menunjukkan di mana letak kesalahan fatal dari aplikasi yang dibuat oleh tim Airi. Airi yang keras kepala dan Ranu yang kaku membuat diskusi alot antara dua tim yang seharusnya saling membantu. Apakah mereka bisa bekerja sama atau tetap menabuh genderang perang setiap bertemu di ruang rapat? Pics made by freepik and canva.
Jatah Mantan by naftalenee
naftalenee
  • WpView
    Reads 841,180
  • WpVote
    Votes 45,579
  • WpPart
    Parts 46
Seri AGGC #1 Semuanya tak lagi sama sejak wanitanya pergi. Sibuknya kini hanya tentang menghindar dari rasa sepi yang kian mencekik hari demi hari. Dan ketika Raya kembali, Jagad punya kesempatan untuk membalaskan rasa sakitnya. Dengan mengikat wanita itu dalam sebuah hubungan yang tanpa ikatan. Rumit yang sengaja Jagad cari sendiri. Namun, biarlah dia memuaskan egonya yang masih terluka karena pernah diinjak-injak dengan sadis oleh sumber bahagianya. Sebab, Raya pun menerimanya dengan sukarela. Tak apa, asal dirinya bisa menebus kesalahannya di masa lalu. copyright © 2024 by naftalenee Start: 14 Juli 2024 Finish: 22 Januari 2025
All is Fair in Love and War (TAMAT) by duskofeye
duskofeye
  • WpView
    Reads 1,036,145
  • WpVote
    Votes 47,123
  • WpPart
    Parts 43
Hidup ini bukan milik mereka. Baik Laras maupun Dikta, keduanya sama-sama terjebak dalam lingkaran sempit yang pada akhirnya menyatukan keduanya. Mereka harus hidup bersama mimpi yang padam. Di antara hancurnya, mampukah mereka menemukan cinta? #AllSeries
If Only Knew | TAMAT ✔️ by hermosavidazach
hermosavidazach
  • WpView
    Reads 585,739
  • WpVote
    Votes 44,581
  • WpPart
    Parts 54
Pernah dengar kata ini? Terima apa yang sudah terjadi. Ikhlaskan apa yang tidak boleh diubah. Dan betulkan apa yang masih bisa diperbaiki. Sepertinya tiga kalimat di atas cocok untuk permasalahan yang tengah Mutia alami, dan entah kenapa hatinya mengatakan semuanya tidak akan baik-baik saja meski ia menerima segalanya. Entahlah. #1 in Indonesia #1 in Roman #1 in Jakarta #1 in Cinta