2024
5 stories
Ssst! Love... by gantistatus
gantistatus
  • WpView
    Reads 2,072,730
  • WpVote
    Votes 134,580
  • WpPart
    Parts 63
Annelise Niek Sdiero, anak konglomerat yang lebih pilih bergelut di yayasan amal ketimbang foya-foya pakai uang yang nggak akan abis tujuh turunan. Love at first sight-nya dicuri oleh laki-laki yang dengan lihat wajah aja udah bikin detak jantungnya nggak terkendali. Namanya Zaf Rajendra Ditya, konselor anak di yayasan. Adalah laki-laki paling irit ngomong yang pernah Anne kenal. Terlanjur jatuh cinta, Anne memulai pendekatan lebih dulu. Mereka saling lempar kode. Anne yang malu tapi mau, Zaf yang peka di luar nalar sama-sama nggak berani confess duluan. Tapi ternyata, apa jadinya kalau si paling 'silent mode' itu justru nggak mau pacaran? "Ayo, kita menikah." Ssst! Love.... mulai tayang di wattpad per 26 April 2024
Upside Down by titisanaria
titisanaria
  • WpView
    Reads 431,109
  • WpVote
    Votes 56,912
  • WpPart
    Parts 32
Setelah menjalani perceraian yang pahit, Misha bertekad membesarkan anaknya seorang diri. Dia tidak ingin terlibat dengan laki-laki lagi. Satu kali pernikahan yang gagal sudah cukup memberinya pelajaran. Dia tidak berniat mengulang kesalahan yang sama. Namun, menyingkirkan laki-laki yang bertekad masuk dalam hidupnya ternyata tidak semudah yang dia pikir.
The A-to-Z Ways to Love You by cecilwang
cecilwang
  • WpView
    Reads 78,090
  • WpVote
    Votes 10,372
  • WpPart
    Parts 29
© 2024, Cecillia Wangsadinata (CE.WNG). All rights Reserved. ADULT (25+). VIEWERS DISCRETION ADVISED. THIS WORK HAS FOLLOWED THE WATTPAD GUIDELINES FOR MATURE RATING. ========================================================= This work is protected under the copyright laws of the Republic of Indonesia (Undang - Undang Hak Cipta Republik Indonesia no. 19 tahun 2002). Any reproduction or other unauthorised use of the written work or artwork herein is prohibited without the express written permission of the author. No part of this publication may be reproduced, stored in a retrieval system, or transmitted in any form or by any means - for example, electronic, photocopy, or recording. This is a work of fiction. Names, characters, incidents, and dialogue are products of the author's imagination and are not to be constructed as real. Any resemblance to actual events or persons, living or dead, is entirely coincidental. ================== Novel in Bahasa Indonesia
Badai Yang Tak Kunjung Berlalu by rintiekhujan
rintiekhujan
  • WpView
    Reads 1,532,881
  • WpVote
    Votes 74,272
  • WpPart
    Parts 47
Aruna dan Bian seharusnya tidak pernah ditakdirkan untuk bersama. Aruna dan Bian seharusnya tidak pernah dipertemukan dari awal. Dengan hubungan yang dibangun oleh campur tangan kedua orang tua mereka, kini Aruna dan Bian mau tak mau harus mengikat janji untuk bersama seumur hidup. Dan di ulang tahun pertama pernikahan mereka, rumah tangga yang sedari awal sudah diambang kehancuran, kini tinggal menunggu waktu untuk runtuh sepenuhnya. © RintiekHujan 2024
FOOTLOOSE AND FANCY-FREE (COMPLETED) by embrassesmoi
embrassesmoi
  • WpView
    Reads 377,957
  • WpVote
    Votes 53,168
  • WpPart
    Parts 40
[note : dilarang membagikan atau merepost cerita saya di menfess base twitter.] Attire Aura punya ilmu hitam! Tangan Jenar Pertiwi Kamalawa pembawa musibah untuk setiap dress pernikahan yang dibuatnya! Ada kutukan di setiap dress dan jas yang dibuat oleh Jenar Pertiwi Kamalawa! Sudah ada banyak headline berita semacam ini yang dilihat Jenar Pertiwi Kamalawa soal ilmu hitam dan kutukan yang membawa-bawa namanya hanya karena kebetulan dress atau pakaian yang dibuatnya selalu punya takdir jelek bagi yang memakainya. Farisa Leysi resmi bercerai dengan suaminya setelah 2 bulan menikah dan kebetulan sebelum mempublikasikan perceraiannya, Farisa Leysi memakai dress yang dibuat Jenar untuk mengambil foto bersama suaminya. Lalu ada Hari Saputra, salah satu aktor terkenal yang mendadak tersandung skandal narkoba yang kebetulan memakai jas buatan Jenar di malam yang sama dengan malam penghargaan yang didatangi dan menjadi malam di mana dia ditangkap polisi. Selanjutnya ada Yunike, anak dari salah satu politisi terkenal di Indonesia yang memilih kebaya buatan Jenar untuk dipakainya dalam acara siraman di mana keesokan harinya berita di media ramai karena calon suami Yunike ditangkap karena kasus penyelewengan dana bansos. Belum lagi, Upih-sahabat Jenar-yang juga tersandung masalah dengan mantan kekasihnya karena bergabung dengan project kebaya terbaru buatannya. Tadinya, Jenar tidak mau percaya. Dia menyebut semuanya adalah kebetulan belaka, bahkan Jenar bertekad akan membuktikan sendiri kalau kutukan dan ilmu hitam yang disebut orang-orang dan media diluaran sana cuma rumor palsu yang sengaja dibuat orang-orang tertentu untuk menjatuhkan bisnisnya. Sampai semuanya berubah ketika Wita Hartadji Sangaji mendadak mendatanginya saat ia mengadakan fashion show untuk seri kebaya buatannya yang baru untuk mengatakan sesuatu yang membuat Jenar percaya kalau kutukan dan ilmu hitam itu memang benar-benar nyata! "Menikah sama gue aja, Jen..."