Baru
76 stories
Mine, No Exit (END) by crzysugarx
crzysugarx
  • WpView
    Reads 375,117
  • WpVote
    Votes 6,653
  • WpPart
    Parts 54
Follow sebelum baca, yaaa! Jangan lupa vote dan komen. Selamat membaca ❤️ ___ Naya selalu punya kendali penuh dalam hidupnya--hingga Rayhan datang dan menghancurkan semua batasan yang pernah ia bangun. Sejak pria itu muncul dengan tatapan gelap penuh obsesi di ruang rapat perusahaan, dunianya jungkir-balik. Rayhan, CEO muda dengan reputasi dingin dan kejam di dunia bisnis, tanpa ampun menyeret Naya ke dalam perangkap cintanya yang obsesif dan posesif. Awalnya, Naya yakin bisa melawan. Tapi setiap kali ia mencoba kabur, Rayhan selalu berhasil menariknya kembali--makin dekat, makin erat, makin dalam. Di antara deretan gedung pencakar langit Jakarta yang sibuk dan penuh intrik bisnis, mereka terjebak dalam hubungan yang dipenuhi kebencian, keinginan, cinta, dan obsesi yang tak berujung. "Aku tidak pernah waras kalau soal kamu, Naya. Kalau kamu berpikir ada jalan keluar, kamu salah. Kamu milikku--tanpa pintu keluar." Di antara logika dan perasaan, batas antara cinta dan obsesi pun semakin kabur. Kini Naya tahu, tak peduli sejauh apapun ia berlari, ia tak akan pernah bisa pergi--karena hatinya sudah lama memilih untuk menetap dalam pelukan Rayhan. Selamanya.
7, 9 Street: Abigail [Tamat] by nurlaa_
nurlaa_
  • WpView
    Reads 199,957
  • WpVote
    Votes 10,104
  • WpPart
    Parts 54
Disarankan follow sebelum baca. Fantasy | Romance Kehidupan Naomi hanya sebatas mengetik di atas keyboard dan menyunting naskah. Disisipi pekerjaan pribadi sebagai penulis komik daring online. Penuh halu tentang fantasi, tapi tidak mempercayainya satu pun. Lalu, bagaimana menurutmu jika di suatu malam, laki-laki bertindik bintang di ujung mata kanannya---mengaku sebagai iblis, hadir di hidupmu? Yang terlintas pertama di pikiran Naomi kala itu adalah satu, 'Apa ada iblis setampan Abigail?' Tidak ada yang tau. Karena hampir semua iblis memiliki wujud aslinya. Termasuk Abigail sendiri. INDONESIA, Nurlaa, 20 Mei 2020.
JEEVANA by hheellala
hheellala
  • WpView
    Reads 3,216,451
  • WpVote
    Votes 103,444
  • WpPart
    Parts 71
"Gue terpaksa nikah sama lo, demi bayi yang ada di perut lo." Kata-kata itu jatuh seperti pisau yang menancap tepat di hati Kiana Alisha. Pernikahan yang seharusnya menjadi momen bahagia, kini hanya terasa seperti hukuman. Ia tidak diinginkan. Bukan sebagai istri, bukan sebagai seseorang yang layak dicintai. Pria di hadapannya, sosok yang dingin dan kasar, menikahinya bukan karena cinta-hanya karena tanggung jawab, Tatapan matanya tajam, seolah berkata bahwa semua ini hanya sementara. Bahwa setelah bayi itu lahir, segalanya akan berakhir semuanya. Namun, takdir selalu punya cara untuk mempermainkan hati manusia. Dalam kebencian, mungkin terselip perasaan yang tak terduga?
Switch Over by Sirius_Fey
Sirius_Fey
  • WpView
    Reads 1,734,198
  • WpVote
    Votes 113,256
  • WpPart
    Parts 59
Jeanna yocelyn, sosok gadis manis yang sangat ceria dan tak pernah kenal takut. Saat ini Jeanna tengah menempuh pendidikannya di sekolah menengah atas. Namun Jeanna harus berhenti menempuh pendidikannya begitu saja, ketika orang tuanya harus pindah ke luar negeri. Ia pun memilih untuk ikut dengan Kakak-nya, tinggal di sebuah pemukiman yang jauh dari perkotaan. Yang membuat dirinya terkejut adalah daerah itu dikelilingi oleh hutan yang sepertinya belum pernah terjamah oleh tangan manusia. Jeanna yang awalnya tak menaruh curiga ketika dirinya berpindah tempat tinggal, tiba-tiba saja sering mendapati hal-hal di luar nalar. Mulai dari suara aneh yang selalu mengganggu tidurnya di malam hari, hingga sosok yang selama ini Jeanna anggap hanya mitos belaka, tanpa ia duga muncul di hadapannya langsung. Dan yang paling mengejutkannya adalah, kedatangan sosok lelaki dengan raut wajah datarnya dan tatapan mata yang tajam, juga dengan aura yang begitu mencekam. Datang menghampirinya dengan tiba-tiba sambil berucap "I came here, to take mine!" »This is my first story, hope u like it #Cerita murni dari otakku, dimohon untuk tidak menjiplak. Atau kau akan mendapatkan karma!
Shadow in the Lab by imfayaa__
imfayaa__
  • WpView
    Reads 624,984
  • WpVote
    Votes 35,318
  • WpPart
    Parts 63
Sebagai anak magang di laboratorium penelitian mutakhir, Selene tahu pekerjaannya tidak akan mudah. Tapi dia tidak pernah menyangka harus berhadapan dengan Axel-vampir berbahaya yang dikurung dengan rantai berat, tatapannya tajam dan penuh kejengkelan. "Nah, manusia lain." Suaranya datar sebelum dia memutar mata, seolah keberadaan Selene hanyalah gangguan kecil dalam hari-harinya yang panjang. Ilmuwan disini ingin memahami kekuatannya, mengungkap misteri yang membuatnya berbeda. Tapi Selene? Dia hanya ingin menemukan cara agar bisa bertahan... dan mungkin, mendekatinya tanpa menjadi target berikutnya.
+22 more
ARULA by for_everydey
for_everydey
  • WpView
    Reads 1,473,904
  • WpVote
    Votes 93,873
  • WpPart
    Parts 56
Arula hidup sebagai antagonis-membenci adiknya, mengejar cinta yang bukan miliknya, dan berakhir dengan penyesalan. Ketika kecelakaan merenggut nyawanya, ia mengira segalanya telah berakhir. Namun, takdir berkata lain. Ia terbangun di masa lalu, di saat semuanya belum terlambat. Kali ini, ia tidak akan mengulangi kesalahan yang sama. Ia akan menjadi lebih baik, membiarkan alur cerita berjalan sebagaimana mestinya, dan tidak lagi ikut campur dalam kisah cinta yang bukan untuknya. Tapi ada satu hal yang meleset dari rencana... Kairav Nael, teman masa kecil yang dulu selalu ia abaikan, kini menempel padanya lebih dari sebelumnya. Pria yang dulu terlihat culun dan tidak penting, ternyata menyimpan sisi lain yang tidak pernah ia duga. Protektif. Obsesif. Berbahaya. Dan yang lebih mengejutkan-ia tidak akan membiarkan Arula pergi. "Bagiku, kamu adalah tokoh utama di sini, Arula." 𓂃 ִֶָ 𓂃 ִֶָ 𓂃 ִֶָ 𓂃 ִֶָ 𓂃 Start : 22 Februari 2025 Finish : - Jangan lupa follow untuk aktif mengikuti cerita ini.
𝐏𝐑𝐎𝐋𝐎𝐆𝐔𝐄 by Mana0_0Page
Mana0_0Page
  • WpView
    Reads 248,334
  • WpVote
    Votes 15,187
  • WpPart
    Parts 51
The End of Pain. Dari sekian banyaknya waktu dan masa yang telah Sena lalui. Setelah berulang kali terjebak digaris waktu yang sama. Ia ingat semua dan Sena melakukan usaha terakhirnya. Mungkin memang takdirnya bukan untuk Asher. Sena memilih menghilang dari hidup Asher. Ia tidak mati, hanya menarik diri dari matahari ketempat yang gelap untuk sembunyi. Untuk menghilangkan takdir buruk yang mengikutinya dan menyelamatkan Asher-nya. Ashernya? Terlalu egois untuk menyebut lelaki setampan dan sebaik hati Asher miliknya. Pada kesempatan kali ini Sena memilih menjadi figuran dikehidupan Asher. Ia hanya berjuang menyelamatkan hidup Asher bukan cintanya. 𝐏𝐑𝐎𝐋𝐎𝐆𝐔𝐄 [𝐓𝐡𝐞 𝐄𝐧𝐝 𝐨𝐟 𝐏𝐚𝐢𝐧] Genre : Time Travel-Romance Status : Hiatus Start : 03/06/2024 End : -
Extra Wife And Antagonist Husband [END] by mycofffelatte
mycofffelatte
  • WpView
    Reads 106,215
  • WpVote
    Votes 4,258
  • WpPart
    Parts 43
Fana, gadis konyol dan bobrok yang hidupnya jauh dari kata sempurna,ramai, absurd, dan sedikit mesum-tiba-tiba terbangun di dunia novel fantasi romance yang dulu pernah ia baca. Masalahnya, dia bukan terlahir jadi protagonis, bukan juga karakter penting, melainkan Lana, istri figuran dari pria antagonis yang kelak akan mati tragis. Dalam cerita aslinya, Lana adalah wanita cemburuan yang meninggal muda karena rasa iri terhadap protagonis wanita, sementara suaminya-sang antagonis dingin dan arogan-menghabiskan hidupnya dalam penyesalan hingga mati karena kalah tanding dengan sang tokoh utama pria. Keduanya berakhir tersesat di alam baka, tanpa bahagia, tanpa akhir yang manis. Namun Fana bukan Lana yang sama. Dengan kepribadian konyol, berisik, dan terlalu friendly pada semua orang, ia bertekad untuk tidak mati hanya karena masalah cemburu! Sayangnya, hidup bersama suami yang sinisnya luar biasa, misterius, dan mudah tersulut emosi bukan hal yang mudah. Apakah Fana bisa menyelamatkan suaminya dari akhir tragis itu, ataukah tetap sama seperti di cerita aslinya?
Nakula  by Nurul782
Nurul782
  • WpView
    Reads 31,597
  • WpVote
    Votes 3,615
  • WpPart
    Parts 9
Bagaimana perasaan kalian jika memiliki pacar yang begitu sempurna. Bukan hanya dari fisiknya dan wajahnya tapi juga prestasi yang dia miliki. Rasanya itu sebuah anugerah bukan? Itulah yang dirasakan oleh Jia Ayunara. Gadis biasa yang memiliki wajah tembem dan badan sedikit berisi. Baginya dia tidak ada cantik-cantiknya. Tentunya dia senang dan lebih tepatnya sangat senang. Hingga suatu hari, Jia baru sadar jika apa yang sudah dia lakukan adalah hal yang salah. Memang seharusnya sedari awal dia tidak menerima semua itu. Apa yang mereka katakan tentang pacarnya dan primadona sekolah memang benar. Mereka sama. Mereka sederajat dan ciuman yang dia lihat sudah menjawab semuanya. Nakula Janendra Damayantra bukan hanya mengajarkannya cinta tapi juga mengajarkannya makna sakit hati. Putus adalah jalan terbaik bagi Jia dan juga awal gila yang dia lakukan. Nakula tidak akan pernah membiarkan hal itu terjadi.
Bound to Him by imfayaa__
imfayaa__
  • WpView
    Reads 188,562
  • WpVote
    Votes 11,773
  • WpPart
    Parts 51
Arstella terbangun di tubuh seorang pelayan di dunia asing yang penuh aturan dan kasta yang tak ia pahami. Setelah dipecat karena kebodohan yang tak disengaja, ia menemukan secarik poster. Kerajaan Eldoria tengah mencari pelayan untuk dua pangeran. Pangeran Leo, sang pewaris berambut emas yang dicintai rakyat, dan Pangeran Theodore, sang anak berambut hitam yang dibenci istana karena dianggap membawa kutukan. Tanpa pilihan, Arstella melamar pekerjaan itu dan tanpa sadar melangkah ke dalam istana yang tak hanya penuh kemegahan, tapi juga rahasia kelam. "Dewa aku hanya ingin hidup tenang... aku hanya ingin bekerja," bisik Arstella lirih, seolah sedang memohon pada langit yang bahkan tak menjawab. Namun, jawabannya datang dari bayangan. Suara Theodore terdengar rendah dan berbahaya. "Sayangnya, kau bekerja pada iblis, Stella." Ia melangkah mendekat, matanya gelap tak menyisakan belas kasih. "Dan dewa tak punya kuasa atas sesuatu yang sudah menjadi milikku."