diaashe's Reading List
42 stories
Rayana dan Sang Duda by msbaeee
msbaeee
  • WpView
    Reads 3,000,345
  • WpVote
    Votes 111,235
  • WpPart
    Parts 43
Menikah dengan seorang duda beranak satu, memang tak pernah terbayangkan oleh Aya. Menikah diumurnya yang baru 23 tahun, dimana pada umur tersebut Aya sedang ingin menikmati masa-masa merintih dunia kerja. Bagaimana kisah Rayana dan Sang Duda? Sebelum baca cerita ini, sebaiknya follow yuk akun ini😉 (EBOOK) High Rank 🌈 #1 Watty2020 (240920) #1 metropop (281020) #1 Suami (260820) #1 Perempuan (280820) #1 2020 (031020) #3 Duda (190820) #7 populer (250820) #8 wattpad2020 (250820) #14 girl (040920) #17 roman (190820) #21 Pernikahan (250808) #41 Percintaan (041020) Don't copy my story All rights reserved @2020, MsBaee
My Hottest Duda [Hottest Series#1] by sandimlna
sandimlna
  • WpView
    Reads 2,636,298
  • WpVote
    Votes 82,944
  • WpPart
    Parts 21
[ TERBIT • Order ke bukabuku.com ] "Lima alasan kenapa saya nggak mau nikah sama Mas Bara." Mataku menatap tajam matanya. "Satu, umur saya masih muda dan saya belum ada niatan buat menikah. Dua, Mas Bara duda dan saya nggak mau nikah sama duda. Tiga, status Mas Bara juga belum jelas, udah cerai atau belum, saya nggak tahu. Empat, saya masih mau pacaran sama laki-laki yang jauh lebih muda dari Mas Bara, jauh lebih-lebih dari Mas Bara. Dan lima, saya nggak mau nikah sama Mas Bara. Puas?" Alih-alih tersinggung, Mas Bara cuma tertawa kecil. Sudah gila kali tuh laki. "Dari semua alasan kamu, nggak ada alasan kamu nggak cinta sama saya," ujarnya tenang. "Jadi, saya masih punya kesempatan buat ngajak kamu nikah." *** #1 Hottest Series
Bagaimana, Pak? (Complete) by gigrey
gigrey
  • WpView
    Reads 9,289,593
  • WpVote
    Votes 503,561
  • WpPart
    Parts 40
Ayasha itu tipikal cewek pada umumnya, suka lupa diri kalau ada cogan lewat. Dia juga jenis cewek yang bakal meleleh kalau ketemu cowok mapan, pintar ditambah berwibawa dan sialnya semua hal tersebut ada pada dosennya, Gemintang Prambudi. Pak Gemintang alias Pak Gemi, dosen mata kuliah ekonomi industri, yang mampu membuat Ayas dilema antara ingin menjadi strong independent woman ataukah menjadi gadis bucin yang setiap apapun yang diperbuat oleh Pak Gemi membuatnya terpana seketika dan minta dihalalin saat itu juga. "Kamu Ayasha bukan?" "Iya pak, saya Ayas asdos bapak dulu." "Makin cantik." "Eh, bagaimana pak?"
If I Fell by alice_cross
alice_cross
  • WpView
    Reads 366,873
  • WpVote
    Votes 16,031
  • WpPart
    Parts 21
Di saat sang kakak di penjara atas tuduhan penculikan terhadap seorang wanita. Ara tinggal di rumah seorang pengusaha misterius yang ternyata adalah tunangan dari wanita yang telah menghilang itu. Awalnya Alex berniat membalas perbuatan sang kakak melalui Ara. Tapi, Ara yang unik dan lain dari pada yang lain itu membuatnya merasakan suatu perasaan asing yang dulu pernah ia rasakan.
EL by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 32,503,508
  • WpVote
    Votes 1,029,027
  • WpPart
    Parts 62
(NOVEL TERSEDIA DI GRAMEDIA DAN SEGERA DIFILMKAN) "Kamu tau, Mario..." "Aku merasa seperti hujan dan kamu seperti langit." "Langit yang membuang hujan sesukanya, dan hujan yang selalu bodoh mau kembali ke atas langit untuk dibuang lagi." ***** Bercerita tentang seorang pengusaha muda yang sangat sukses bernama Mario Adipati Haling. Diumurnya yang mendekati angka 30 tahun sosok Mario belum pernah merasakan kisah percintaan didalam hidupnya. Hingga suatu hari, takdir mempertemukannya dengan gadis remaja yang memiliki sifat ajaib dan kepribadian penuh misteri, Dafychi Guanni Freedy. Mario melihat Dafychi seperti seorang Tuan Puteri yang selalu ingin ia kabulkan permintaanya. Sedangkan, Dafychi memandang Mario seperti kulkas dan bank berjalan yang siap memberikanya apa saja, Kapal pesiar sekalipun! Kisah percintaan lucu, romantis, keluarga, dan sahabat akan menghibur hati semua pembaca.
DamiAna [COMPLETED] by nathaliejeremia
nathaliejeremia
  • WpView
    Reads 1,919,880
  • WpVote
    Votes 93,033
  • WpPart
    Parts 50
Kehidupan Ariana berubah ketika ia diminta untuk berpura-pura menjadi saudara kembarnya. Pasalnya dengan menyanggupi permintaan tersebut, Ariana harus bersandiwara menjadi istri dari pria yang sejak lama ia cintai. Perasaan cinta yang semakin dalam membuat Ariana takut untuk melepaskan Damian saat sandiwara itu berakhir. Akankah Ariana sanggup bertahan? #43 in Romance (19 Maret 2017)
PEKA [BTBS - 1] by paradoksberjalan
paradoksberjalan
  • WpView
    Reads 14,179,153
  • WpVote
    Votes 74,731
  • WpPart
    Parts 12
[Sudah terbit oleh Grasindo] OPEN PO MULAI TANGGAL 3-10 MARET DAN BEBERAPA PART SUDAH DIHAPUS Highest rank : #1 on teenfiction (27 Maret 2017) PEKA (Perasaan yang Entah Kemana Arahnya) karena memang menyukai seseorang yang susah peka, membuat kita berada pada dua arah. Arah bertahan, atau arah menyerah. Semuanya jadi tidak menentu kemana arah itu akan membawa hati dan perasaan ketika cinta sudah terselip di dalamnya. Klise. Vanya suka Zio dari kelas sepuluh tapi, Zio nggak peka. Vanya berjuang, Zio hanya diam. Vanya bertahan, Zio hanya mengabaikan. Semua cara yang dilakukan Vanya terasa sulit untuk membuat Zio peka tapi, tidak dengan Vanessa yang dengan mudahnya membuat Zio kembali tertawa bahkan tawa itu tidak pernah ditunjukan pada Vanya sebelumnya. Tawa yang tidak bisa dihasilkan oleh cara Vanya. Akankah Vanya bisa bertahan dengan semua sakit yang ia tahan?
Revan & Reina by bellawrites
bellawrites
  • WpView
    Reads 8,954,206
  • WpVote
    Votes 168,792
  • WpPart
    Parts 16
[TELAH DITERBITKAN & DIFILMKAN] Pandangan Reina dan Revan beradu. Dan, hal pertama yang mampu gadis itu lakukan adalah memejamkan kedua matanya sambil menghirup udara sebanyak mungkin. Sementara ia menyusun kata demi kata untuk mengurai penjelasan, justru Revanlah yang pertama kali membuka mulut. Memecah keheningan yang janggal. Meski begitu, ekspresi Revan terlihat muram. "Gue ngerti kok, Na. Tanpa lo jelasin pun, gue bisa mengerti," Revan melempar pandangannya ke arah lain. "Karena itu satu-satunya hal yang mesti gue lakukan ketika dia kembali." Reina masih terdiam. Perasaannya teraduk-aduk. *** Sebab Revan percaya, hati yang terluka hanya perlu waktu untuk sembuh. Namun, bukankah rasa kerap berjalan beriringan dengan anomali? Kini, kebahagiaan pun masih bertumpu pada ketidakpastian.
ST [6] - Teach Me About Love by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 1,327,677
  • WpVote
    Votes 95,707
  • WpPart
    Parts 21
Disclaimer: Cerita ini adalah cerita amatir yang memiliki banyak kekurangan. Harap dibaca dengan bijak :) --- Sisterhood-Tale [6] : Danies Arta Dinata Karena Danies Arta Dinata harus belajar akting seorang gadis yang sedang jatuh cinta untuk drama paling penting bagi karirnya. Dengan terpaksa, dia harus berurusan dengan Aaron Vinear Vanegas. Cowok yang paling Danies hindari karena berbagai hal. Akankah semua penilaian Danies terhadap Aaron dan sikap defensifnya akan perlahan luruh seiring waktu berjalan? Ini tugasmu untuk mencari tahu. Copyright © 2013 by wulanfadi
PAIN (TERBIT) ✔ by poohira
poohira
  • WpView
    Reads 4,883,883
  • WpVote
    Votes 121,210
  • WpPart
    Parts 17
TELAH DITERBITKAN. TERSEDIA DI TOKO BUKU. Karena di mana pun cinta berada, luka akan senantiasa mengiringinya. Dan selebar apa pun luka, cinta akan selalu menyembuhkannya. -Sasikirana Arundati- Perempuan malang yang hidup dalam kekejaman dunia. Korban pelecehan di masa muda dan korban broken home sejak usianya 5 tahun. Tidak ada yang mencintainya, itu yang dia yakini. Namun, satu laki-laki menggugah perasaannya. Satu laki-laki membuatnya jatuh cinta. Dan satu laki-laki itu pula yang menghancurkan hidupnya. -Daniel Sanjaya- Laki-laki yang ditinggal mati istri tercintanya tanpa dia ketahui, hidup dalam kekerasan dunia yang orang tuanya ciptakan sendiri. Tidak memercayai bahwa ada wanita yang bisa mencintainya dengan tulus kecuali mantan istrinya. Dia terjebak dalam pernikahan dengan perempuan muda. Temperamen dan keyakinannya pada satu hal bahwa kekerasan adalah cara menaklukan wanita, membuatnya dibenci setengah mati oleh orang yang bahkan baru dia sadari, sangat mencintai dan dicintainya. Membuatnya kembali kehilangan cinta untuk kedua kalinya. Mereka hidup penuh luka dan derita. Akankah jika mereka bersatu, bisa menyembuhkan luka masing-masing? Atau justru saling menyakiti dengan ego masing-masing?