Kizuna_Zuna39
Cerita ini mengambil setting latar waktu dari cerita asli Digimon Adventure Tri, Digimon Adventure Last Evolution Kizuna, dan Digimon Adventure 02 The Beginning.
Menceritakan kisah petualangan anak-anak terpilih yang mulai beranjak dewasa, dengan percikan kisah cinta dari beberapa anak yang menyimpan perasaan lebih dari sekedar teman.
Mampukah mereka menaklukkan musuh baru, dan mengungkapkan perasaan yang tersimpan lama?
────«┅───°•✮•°───┅»────
𝘿𝙞𝙨𝙘𝙡𝙖𝙞𝙢𝙚𝙧:
Cerita ini murni karangan semata, di ambil dari cerita asli dan di ubah menjadi fanfiksi.
Digimon Series milik Toei Animation, saya hanya meminjam.
Start: 17 Agustus 2024
End: -