Bacaan seru
5 stories
MARIPOSA : MASA SEANDAINYA by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 1,017,559
  • WpVote
    Votes 73,309
  • WpPart
    Parts 73
Mariposa masa seandainya adalah "what if" dari Mariposa Universe. Mengisahkan Iqbal dan Acha dengan alur "SEANDAINYA" di Mariposa pertama, Iqbal masih tidak membalas perasaan Acha dan Acha akhirnya menyerah untuk mengejar seorang Iqbal. Setelah lulus SMA Iqbal langsung kuliah di luar negeri meninggalkan Acha dan Acha memilih kuliah kedokteran dan berusaha keras melupakan seorang Iqbal. Enam tahun kemudian, Iqbal dan Acha untuk pertama kalinya bertemu kembali di reuni SMA Arwana. Kisah mereka berdua berlanjut lagi setelah enam tahun lamanya terpisah.
MARIPOSA 2 by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 24,513,656
  • WpVote
    Votes 1,866,835
  • WpPart
    Parts 68
Mariposa kini selalu bersamanya. Mariposa selalu memencarkan keindahannya. Namun, sampai kapan Mariposa selalu bisa bersamanya? Sampai kapan Mariposa akan selalu indah? Apakah Mariposa tetap terlihat indah jika dia pergi? Mari kita mulai perjalanan baru Mariposa.
VERMILION RETRIBUTION  by SanaeCloud
SanaeCloud
  • WpView
    Reads 4,339,743
  • WpVote
    Votes 229,535
  • WpPart
    Parts 45
PROSES REVISI "Gue transmigrasi karena jatuh dari tangga?!" Nora Karalyn, siswi SMA dengan kepribadian berubah-ubah,kadang dingin, kadang barbar, tiba-tiba terjebak dalam tubuh Alora Karlesha Varelie, karakter antagonis menyedihkan dalam sebuah novel. Alora adalah anak bungsu keluarga Varelie, diabaikan ayah dan kakaknya, haus akan perhatian, dan terobsesi mengejar cinta pertamanya, yang justru berakhir dengan kematian tragis. Namun segalanya berubah sejak Nora mengambil alih tubuh Alora. Ia menolak hidup sebagai pecundang yang terus disalahkan dan dihina. Kini, Alora punya satu tujuan: balas dendam. Dengan menciptakan permainan berdarah bernama Bloodring, Alora mulai membuka luka lama, membongkar rahasia keluarga, dan memutar balik takdirnya. Tapi siapa sangka, di tengah kobaran dendam dan darah... tumbuh benih cinta pada Antagonis pria. Apakah Nora berhasil mengubah semuanya? Dan bagaimana nasib cintanya dengan antagonis pria? Start: 16.08.23 End: 05.06.24
MEZOREN [Tamat] by apsineng_ca07
apsineng_ca07
  • WpView
    Reads 5,940,390
  • WpVote
    Votes 243,052
  • WpPart
    Parts 70
[SEBELUM BACA YUK FOLLOW DAN VOTE SETIAP CHAPTER SEBAGAI BENTUK PENGHARGAAN BUAT AUTHOR YANG CAPE CAPE MIKIR ALURNYA, YA WALAU MUNGKIN ADA YANG GAK MASUK AKAL] Seorang gadis desa yang tidak sengaja jiwanya singgah pada satu tubuh yang mengalami kecelakaan di saat yang bersamaan dengannya. Gadis sederhana yang tiba tiba bangun dari tubuh seorang gadis kaya raya yang dilimpahkan dengan barang barang mewah. Namun sayang banyak yang membencinya karna sifat buruknya. Akankah ia bisa menjalani hidupnya dengan tenang? Atau malah sebaliknya? Kalau penasaran ayo langsung di baca saja, tapi jangan lupa untuk vote😉 Highest rank🏆🌡️ # 1 gengmotor: [17/02/2024] # 1 penguasa: [06/03/2024] # 1 keluarga: [07/03/2024] # 1 misterius: [07/03/2024] # 1 stronggirl: [10/03/2024] # 1 gadisdesa: [11/4/2024] # 2 coldboy: [11/8/2024] # 1 bedaagama: [15/8/2024] • UP SAMBIL REVISI • SEMUA FOTO BERASAL DARI PIN
PACARNYA BOO (Sudah Terbit) by abellstr25
abellstr25
  • WpView
    Reads 9,985,076
  • WpVote
    Votes 838,021
  • WpPart
    Parts 65
Satu hari sebelum mawar putih layu dia pernah berkata, "Jangan takut kehilangan. Karena sejatinya hidup adalah tentang kembalinya ke pelukan Tuhan." Saffiyah adalah gadis yang menduduki peringkat akhir di sekolah hal itu membuat Saffiyah mendapatkan perlakuan kasar dari sang Papa. Disatu sisi dia juga bahagia bisa menjadi pacar dari cowok paling pintar di sekolah. "Boo?" "Ya." "Saat aku udah nggak kuat untuk bertahan. Aku mau kamu tetap jadi Boo yang aku kenal. Jangan pernah berubah dan jangan pernah menyepelekan hal kecil yang membuat kamu kehilangan. Karena kamu nggak tahu kalau hal kecil yang kamu abaikan bisa menjadi penyesalan kamu." "Saf?" "Boo, aku udah nggak kuat. Sakit banget rasanya."