SastraDunia_'s Reading List
106 stories
Daimmer by Vivielfiraangriani
Vivielfiraangriani
  • WpView
    Reads 442,892
  • WpVote
    Votes 17,896
  • WpPart
    Parts 57
Leon Jonathan Kendrick, Seorang pemimpin geng motor bernama Draks, dia adalah pemimpin dan di segani oleh anak-anak di tempatnya bersekolah bukan hanya anak-anak sekolah tetapi juga anak-anak jalanan, ayah Leon yang seorang pebisnis membuatnya menjadi berpengaruh dan kebal oleh hukum. Apapun yang dikatakan oleh Leon tidak ada yang berani membantah kecuali Siren, kakak kelasnya, dia anak osis dan satu-satunya orang yang berani menegur Leon, selain itu dia juga satu-satunya orang yang dapat menaklukkan hati seorang Leon. Hingga suatu hari mimpi buruk Leon dimulai saat mantannya datang sambil menggendong seorang bayi perempuan dan mengatakan kalau itu adalah bayi Leon. ''Gila lo! mana mungkin ini anak gue!'' ''Gue gak bohong Yon! ini bener-bener anak lo! lo bisa tes DNA kalau gak percaya!'' ''Gak! gak! gak! itu gak mungkin goblok!'' ''Lo inget kejadian di rumah gue waktu ujan?'' tanya gadis bernama Livy yang katanya mantan Leon itu. ''Gila! itu cuman sekali goblok! masa langsung jadi?'' ''Salahin kecebong lo yang tokcer, nih ambil! tugas gue buat ngandung sama ngelahirin udah selesai sekarang tugas lo buat ngebesarin'' ''Lah nggak mau gue!'' Livy tidak memperdulikan penolakan Leon ia tetap menyerahkan bayi itu dan memaksa Leon untuk menggendongnya. ''Lo jaga ya, dan jangan balikin ke orangtua gue nanti mereka buang bayinya, lo kasih nama aja karena gue belum kasih nama kok?! Gue pergi ya, bayy!'' ''Ehh! Vy! AAKKHH! apa-apaan nih, gue disuruh ngebesarin bayi? OGAHH!'' Penolakan Leon tanpa sadar membawanya pada dunia barunya, dunia dimana ia akan menjadikan bayi itu alasanya hidup. ⚠️Follow sebelum membaca⚠️ ⚠️Jangan lupa tinggalin jejak⚠️
Queen For The King [END] by sofyadisty
sofyadisty
  • WpView
    Reads 509,563
  • WpVote
    Votes 46,413
  • WpPart
    Parts 33
Mia Aquinsha, seorang gadis sangat cantik yang mati karena kecelakaan beruntun yang membuat nyawanya seketika melayang. Namun ia kembali hidup di zaman yang berbeda dimana ia menjadi seorang gadis desa yang tinggal di hutan. Ia berada di zaman dimana kekuatan sebagai pedoman. Yang lemah akan ditindas sedangkan yang kuat akan di junjung tinggi. Sampai ia bertemu dengan seorang pria yang sangat tampan, mata coklatnya begitu tajam, dan jangan lupakan rumor yang beredar mengatakan bahwa dia adalah seorang raja yang sangat kejam dan tidak mengenal ampun jika seseorang melakukan kesalahan. Alroy Alderich, seorang raja yang sangat kejam pada masanya sampai ia bertemu dengan seorang gadis desa yang sangat begitu cantik. Cantik yang berbeda, berbeda dari apa yang ia lihat selama ini. Ia jatuh hati saat pandangan pertama. "Mulai sekarang kau adalah ratuku, ratu sang raja kegelapan," "Siapa yang berani menentang ku tidak ada pilihan selain mati," "Kau yang menyentuh ratuku akan aku buat kau merasakan neraka secara langsung,"
ASAVELLA [TERBIT] ✓ by jerukminii
jerukminii
  • WpView
    Reads 12,201,251
  • WpVote
    Votes 794,863
  • WpPart
    Parts 80
Aku terlalu bahagia mengisi hari-harinya. Sampai aku lupa, bukan aku pengisi hatinya. ••••• Cover by pinterest Start : 8 Januari 2022 Finish: 28 Oktober 2023
AMORE AGENT [TAMAT] by Mondayyy1213
Mondayyy1213
  • WpView
    Reads 33,546
  • WpVote
    Votes 814
  • WpPart
    Parts 48
WARNING 18+ LATAR LUAR NEGERI DIMOHON BIJAK DALAM MEMBACA *** Bella tak pernah tahu apa yang di perbuat di masa lalu sehingga hidupnya seperti sekarang. 3 tahun lalu ia merasa dunianya hampir sempurna. Namun hanya butuh waktu satu malam untuk menghancurkan dunianya yang indah, dan berganti menjadi neraka. Di tinggalkan oleh orang yang ia cintai, kehilangan sahabatnya, dan apa lagi yang tersisa? Keluarga? Jangan harap. 3 tahun Bella jalani sebagai agen rahasia. Hingga ada subuah misi yang mengharuskannya mencuri sebuah data yang ada di tangan seorang Faryel Zeus Sanderson ketua Silhouette. Pria yang bahkan Bella tidak berharap untuk bertemu dengan pria itu kembali, pria yang merajai hatinya 3 tahun lalu, dan meninggalkan goresan yang sangat membekas. Hidup satu atap bersama Faryel adalah sebuah malapetaka bagi Bella. Pertahanannya untuk membangun tembok besar agar Faryel tidak kembali masuk ke hatinya kembali itu sia sia. Ia kembali jatuh cinta. Dan apa yang akan terjadi jika Faryel mengetahui jika semua hambatan hambatan yang ia lalui itu karena Bella, wanita yang ia cintai? Namun mungkin kah mereka bersatu? Dua agen dari organisasi rahasia yang saling terlibat perang dingin? ⭐⭐⭐⭐ Love Agen Series '1' : Destiny Hana Love Agen Series '2' : AmoreAgent ⭐⭐⭐⭐ PLAGIAT MUNDUR AJA YAH,,,, NGK BAIK NYURI MILIK ORNG LAIN.. ~PERINGATAN!!~ Δ Untuk pembaca yang berkelas, pasti bisa baca typo dong.... Dan di cerita ini, Typo-nya bertebaran.... Jadi, kalau ada typo komen..., agar saya bisa langsung perbaiki.... Okey?.. ✴-Mondayyy-✴
AGHARNA (Sang Bulan) by saniyyahputrisaid
saniyyahputrisaid
  • WpView
    Reads 6,149,016
  • WpVote
    Votes 550,851
  • WpPart
    Parts 76
Dimulai dari rasa penasaran Alora dengan teman kelasnya yang sangat misterius, semua orang menyukai cowok itu termasuk cewek-cewek di kampus, tapi tidak dengan Alora. Menurutnya, ada yang tidak beres dengan teman kelasnya tersebut. Rasa penasaran yang membuat Alora menyelidiki latar belakangnya dan berakhir penyesalan. Dia menyesal telah mengetahui rahasia dari cowok yang bernama AGHARNA. "Lo udah tau gue siapa, Alora?" tanya cowok itu tepat di telinga Alora hingga gadis itu merinding. "Lo bukan manusia!" teriak Alora ketakutan. "Diam itu emas Alora, rasa penasaran bisa membunuh lo kapan aja. Dan sekarang rasa penasaran lo udah tuntas. Sekarang giliran gue yang penasaran sama lo," tawa Agharna pecah seakan memenuhi seluruh ruangan. Tawa yang begitu menyeramkan hingga Alora menangis karena menyesal. *** Kira-kira, rahasia apa yang diketahui Alora dari sosok Agharna? Mengapa semua orang menyukainya? Apakah dia sangat tampan? Penasaran? So, jangan lupa masukin ke perpus kalian. Selamat membaca. Komen, Vote and bagikan ke teman kamu cerita ini. start : 22 Desember 2021 finish : #1 Horor 26 Mei 2022 #1 Psikopat 26 Mei 2022 #1 Alora 26 Mei 2022 #1 fiksi penggemar 29 Mei 2022 #1 Thriller 29 Mei 2022 #1 luka 21 Juni 2022 *** Kira-kira, rahasia apa yang diketahui Alora dari sosok Agharna? Mengapa semua orang menyukainya? Apakah dia sangat tampan? Penasaran? So, jangan lupa masukin ke perpus kalian. Selamat membaca. Komen, Vote and bagikan ke teman kamu cerita ini. start : 22 Desember 2021 finish :
VERMILION RETRIBUTION  by SanaeCloud
SanaeCloud
  • WpView
    Reads 4,345,059
  • WpVote
    Votes 229,635
  • WpPart
    Parts 46
PROSES REVISI "Gue transmigrasi karena jatuh dari tangga?!" Nora Karalyn, siswi SMA dengan kepribadian berubah-ubah,kadang dingin, kadang barbar, tiba-tiba terjebak dalam tubuh Alora Karlesha Varelie, karakter antagonis menyedihkan dalam sebuah novel. Alora adalah anak bungsu keluarga Varelie, diabaikan ayah dan kakaknya, haus akan perhatian, dan terobsesi mengejar cinta pertamanya, yang justru berakhir dengan kematian tragis. Namun segalanya berubah sejak Nora mengambil alih tubuh Alora. Ia menolak hidup sebagai pecundang yang terus disalahkan dan dihina. Kini, Alora punya satu tujuan: balas dendam. Dengan menciptakan permainan berdarah bernama Bloodring, Alora mulai membuka luka lama, membongkar rahasia keluarga, dan memutar balik takdirnya. Tapi siapa sangka, di tengah kobaran dendam dan darah... tumbuh benih cinta pada Antagonis pria. Apakah Nora berhasil mengubah semuanya? Dan bagaimana nasib cintanya dengan antagonis pria? Start: 16.08.23 End: 05.06.24
Si Culun Glow Up [TERBIT] by overlay_
overlay_
  • WpView
    Reads 3,502,699
  • WpVote
    Votes 273,842
  • WpPart
    Parts 58
[MASIH LENGKAP] Bagaimana jadinya Raena Quelinn yang Fashionable, walaupun duit dia selalu pas-pasan, bertransmigrasi ke tubuh Riana Graham yang culun, walaupun dia berada di keluarga yang kaya raya. Namun tidak ada yang tau, seluk beluk kehidupan Riana. Mereka mengira Riana hanya gadis biasa, bodoh, dan ekonomi yang pas-pasan, dan suatu keberuntungan di hidup gadis itu, sehingga bisa bersekolah, di sekolah elite seperti Sekolah Forza, Sekolah Favorit di daerah mereka. Terjebak di dunia barunya membuat Raena hampir mati berdiri, masalah datang satu persatu menghimpit dirinya. Lalu bagaimana kelanjutan nya? Selamat membaca cerita ini, cerita Raena Quelinn dengan kehidupan baru, dan masalahnya. #1 fiksipenggemar #1 culun #1 glowup #1 perpindahan #1 fashionable #1 elite #1 masalalu #1 klasik #1 jiwa #1 fiction #1 lucas #2 fantasi #2 sad #2 wattpadindonesia #3 fiksiremaja #3 sma #3 humor #3 wattpad ~Cerita asli dari pikiran sendiri ~no plagiat ~maaf kalau nggak sesuai ekspektasi ~tidak menerima komentar freak, nggak suka out!
 EXHAUSTING(END) by bulan_teduh
bulan_teduh
  • WpView
    Reads 4,474,242
  • WpVote
    Votes 409,445
  • WpPart
    Parts 65
Transmigration? Really? Ini cerita klise yang menceritakan tentang seorang gadis yang berada ditubuh gadis lainnya yang memiliki kisah cerita yang sama dengannya, tetapi dengan jalan cerita yang berbeda tentunya. Bagaimana iya harus menyelesaikan masalah yang ditinggalkan oleh sang pemilik tubuh asli? Masalah yang sama dengan alasan penyebab dirinya berada ditubuh gadis ini. Hahh dia rasa dia bisa beristirahat barang sejenak, tapi ternyata? Typo masih bertebaran, nanti kalau nggak mager bakal revisi! Hehe Best ranking: #1 in luka (20-12-21) #1 in lelah (19-12-21) #1 in cerpen (4-10-21) #1 in zoeya (1-10-21) #1in sadgirl (4-10-21 ~ 8-10-21) #1 in sadgurl (19-11-21) #2 in hati (05-01-22) #3 in sma (1-10-21) #3 in coolboy (18-10-21) #3 in keluarga (27-10-21)
ADELARD || mafia  by muttyara18
muttyara18
  • WpView
    Reads 10,007,466
  • WpVote
    Votes 482,797
  • WpPart
    Parts 39
"𝐃𝐢𝐚 𝐦𝐢𝐥𝐢𝐤𝐤𝐮. 𝐓𝐞𝐫𝐠𝐨𝐫𝐞𝐬 𝐬𝐞𝐝𝐢𝐤𝐢𝐭 𝐬𝐚𝐣𝐚 𝐦𝐚𝐭𝐢𝐥𝐚𝐡 𝐤𝐚𝐥𝐢𝐚𝐧." SUDAH TERBIT DI @PENERBITKEJORA_ 🛡 ADELARD CLAN | 1 🛡 🚫PLAGIAT = KU SANTET🚫 (Jangan lupa vote, komen, dan follow!) 🚫BEBERAPA PART DI HAPUS UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN🚫 | Beberapa part dihapus untuk kepentingan penerbitan | "Aaa.. Nggak mau di ejek!" "Honey, jangan marah.." Percayakah kalian bahwa semua kalimat rengekan itu terlontar dari mulut seorang pimpinan sindikat mafia paling unggul di daratan Amerika? Ya, awal pertemuannya dengan seorang gadis, membuat dirinya dengan sepihak mengklaim bahwa Stefanie adalah miliknya tanpa mengetahui kalau Stefanie memiliki 'sesuatu' yang amat di benci oleh seorang Joven Adelard. Semua luka yang dengan mulus menghantam hubungan mereka tak membuat keduanya rapuh, tapi justru semakin erat, hingga akhirnya cinta yang menjadi pemenangnya. Belum revisi, mohon maaf bila typo bertebaran♡ ✨ = Part sudah di revisi 🌹Start :16 Juli 2021 🥀End : 23 Desember 2021 🏆 PERINGKAT 🏆 1 #toxic dari 11,6k cerita (8/11/21) 341 #love dari 228k cerita (24/11/21) 2 #mafia dari 15,8k cerita (24/01/22) 1 #mafia dari 15,9k cerita (29/01/22)