action
8 stories
After The Third by agitaputrish
agitaputrish
  • WpView
    Reads 1,119,878
  • WpVote
    Votes 155,652
  • WpPart
    Parts 56
(Completed) Bumi tak menduga yang terjadi setelah Perang Dunia III. Spesies asing bernama Viator mendarat kembali di Bumi yang kini teradiasi dan penuh virus. Mereka memburu penduduk yang tersisa untuk memiliki Bumi sepenuhnya. Padahal dahulu mereka berkoalisi dengan manusia. Terdapat segelintir remaja yang kebal akan radiasi dan virus. Mereka bertahan hidup di bawah teror Viator. Salah satunya Diara, gadis 18 tahun. Bersama remaja kebal lainnya ia bertekad untuk merebut Bumi kembali. Tak hanya kekebalan, misteri-misteri lain terungkap seiring Diara menjalani petualangannya. Dia dihadapi dengan berbagai fenomena yang ia kira tidak mungkin terjadi. - Best performance: Wattys 2019 Winner in Science Fiction❤️ #1 in Science Fiction December 2018 #1 in Survival June 2019 #1 in Alien September 2019 #1 in Alien Februari 2020 #1 in Survival Mei 2020 - Fresh and original. Jan 2018.
Lost World by BYBcool
BYBcool
  • WpView
    Reads 1,218,653
  • WpVote
    Votes 29,415
  • WpPart
    Parts 22
SUDAH DITERBITKAN. Tahun 3027, dimana perang nuklir tengah berlangsung. Manusia kini tidak berpikir tentang kenyamanan hidupnya ataupun kemewahan hidupnya. Mereka hanya memikirkan tentang bagaimana caranya agar tetap bisa hidup. Hingga seorang remaja berumur 15 tahun tak sengaja ikut masuk ke sebuah kapal yang akan membawa pasukan tentara menuju ke markas. Dan disitulah, pola berpikir dan hidupnya akan berubah selamanya. Kill, or be killed? Because this is a Lost World HIT #1 ON SCIENCE FICTION Copyright ©2015 BYBcool
The Demon (SUDAH DITERBITKAN) by foxyslady
foxyslady
  • WpView
    Reads 388,259
  • WpVote
    Votes 7,379
  • WpPart
    Parts 12
SUDAH DITERBITAKAN! Open PO The Demon by Eva Yuniati Kehidupan Emily selama 18 tahun terakhir terasa begitu normal dan membosankan. Tapi sejak ia mendapatkan sebuah mimpi aneh tentang kakaknya yang telah menghilang, ia harus melewati berbagai rintangan di dunia yang penuh dengan kekuatan iblis demi menyelamatkannya. Dengan bantuan dari sekelompok orang-orang yang memiliki kekuatan iblis, seperti penyihir, shapeshifter, necromancer, bahkan sampai Dark Angel mempesona bernama Aldo, mereka pergi ke Dunia Bawah dan harus melewati banyak rintangan yang berbahaya. Namun siapa sangka, di tengah petualangannya, hati Emily berdebar setiap kali ia melihat Aldo. Segala hal yang ada pada Aldo membuat perasaan Emily jungkir balik. Tapi sosok yang membuat Emily terpikat justru yang membuatnya menangis, kisahnya tak seindah yang ia harapkan. Lalu bagaimanakah petualangan Emily dengan teman-teman barunya? Sanggupkah ia menyelamatkan kakaknya? Keputusan sudah dibuat, dan Emily harus bertahan dengan itu. Ini adalah sebuah kisah di mana hal-hal dalam mimpi buruk menjadi sebuah kenyataan. Saat kau memasukinya, tidak ada jalan untuk kembali.
[TD-2] Destiny Blood (Sudah Terbit) by foxyslady
foxyslady
  • WpView
    Reads 228,255
  • WpVote
    Votes 10,574
  • WpPart
    Parts 23
[Beberapa part di private!] Apa yang harus dilakukan Emily jika ia dihadapkan pada satu kenyataan yang akan menghancurkan dirinya? Ketika dia harus melakukan sesuatu yang dianggapnya mulia. Takdirnya. Apa yang harus dilakukan Aldo saat dia tahu wanita yang sangat dicintainya harus menemui takdir yang mengerikan? Akankah ia melakukan segala daya dan upaya untuk menghancurkan suratan takdir, atau menyerah? Emily harus rela membiarkan hatinya hancur berkeping-keping hanya untuk melihat kakak yang disayanginya bahagia, walau itu membuat dua hati tersakiti. Lalu Andrew datang pada Emily yang hidupnya berantakan, menawarkan cintanya yang besar dan akan melakukan apapun untuknya. Walau jauh didalam hatinya, ia tahu kenyataannya bahwa Emily masih teramat mencintai Aldo. Ditengah semua itu, peperangan juga tak terelakkan lagi. Teman-teman supranatural yang baru membentuk sekutu dan rela memberikan darah mereka hanya untuk menjatuhkan kejahatan.
Vagsat Academy #1: Just a Good SPY (TAMAT) by foxyslady
foxyslady
  • WpView
    Reads 391,670
  • WpVote
    Votes 30,565
  • WpPart
    Parts 51
[Beberapa bagian di PRIVATE] Katanya takdir akan membawamu? Tapi bagaimana kalau kau ditakdirkan menjadi seorang mata-mata? Mendadak kehidupan Elise yang tenang berubah drastis, saat keluarganya berada ditengah-tengah bahaya. Elise memutuskan menjadi seorang mata-mata. Kehidupan barunya dimulai dari Vagsat Academy-sekolah mata-mata. Ditemani oleh keempat sahabat setianya, Elise menjalani hari-hari yang penuh ketegangan. Suasana menjadi semakin sulit saat hati Elise terbagi tiga. Bisakah Elise mengeluarkan keluarganya dari bahaya yang diam-diam mengancam mereka. Bagaimana cerita Elise bersama sahabat-sahabatnya itu? Dan bagaimana dengan perjalanan cintanya? Cerita ini akan membuatmu mengerti tentang indahnya persahabat dan tulusnya sebuah perasaan.
The Fortless by missdinda
missdinda
  • WpView
    Reads 482,536
  • WpVote
    Votes 38,653
  • WpPart
    Parts 56
The Fort, sebuah benteng tua termegah yang pernah ditemukan ini terbuat dari besi tebal mengelilingi, menjadi satu-satunya tempat teraman di kota. Telah ada sejak puluhan abad silam dan kembali menjadi tempat tinggal semua orang untuk berlindung. Kegagalan teknologi, sains, dan biologi memunculkan beberapa makhluk buas menguasai kota luar, mereka tak dapat keluar karena resiko terlalu besar menginjak kota mati di luar benteng. Aleena satu-satunya gadis yang dapat menormalkan dunia, sayangnya ia harus menyembunyikan kekuatan dan kegagalan eksperimen dari para Upper dan bekerja sama dengan orang-orang tertentu yang memiliki pengalaman di masa dahulu, untuk memecahkan misteri kekuatan fikirannya dengan puing-puing penglihatan milik Aleena. Harapan dan Kebersamaan. #coverbyAlicehaibara
Aftertaste by thiaranyputri
thiaranyputri
  • WpView
    Reads 2,727,467
  • WpVote
    Votes 239,415
  • WpPart
    Parts 38
Namaku Kira. Aku Hacker. Kehidupanku berjalan dengan baik sebelumnya, tanpa komputer. Namun, karena dikhianati seseorang. Aku yang notabenenya memiliki otak encer dan IQ diatas rata-rata berniat untuk menjadi hacker. Rumahku dipenuhi komputer canggih, dan durian. *** Highest ranking #12 Teenfiction (16-2-2016) #12 teenlit (24-3-2019) #20 teenlit (19-8-2020) lol its been 5 years since the first updates😂 #10 teenlit (29-8-2020) Dilarang memplagiat/merubah/menambahkan/memakai ide dari cerita ini. Copyright © 2015 by Thiarany Andika Putri [April, 2015]
Boneka-ku by Roesmita
Roesmita
  • WpView
    Reads 182
  • WpVote
    Votes 9
  • WpPart
    Parts 2
seorang anak yang harus merasakan pahitnya kutukan sang orang tua karena persahabatan, membuatnya harus merasakan hidup sendiri. hingga takdir merubahnya ..... memiliki cinta dan kasih sayang walau dalam wujud yang tak biasa. Dan dia harus melindungi cintanya walau dengan nyawa "bisakah aku melakukan nya?, apa aku harus mati?"