Twiss_S
- Reads 2,954
- Votes 244
- Parts 25
menceritakan tokoh utama kita yaitu SOPAN ARGA MAHENDRA.
sopan terlahir di keluarga yang cukup mapan dan dalam segi ekonomi pun juga sangat tercukupi, sopan tinggal dengan 5 saudara kembarnya.
Ayah nya? Ibunya? Ayah nya selalu sibuk dengan urusan pekerjaan bahkan mereka biasanya harus ke luar pulau atau malah keluar negeri hanya karna urusan pekerjaan.
Ibu mereka sudah meninggal akibat kecelakaan.
tapi ke 6 saudara tidak merasa sedih karna mereka masih punya satu sama lain.
sopan terlahir sebagai putra yang paling bungsu/anak terakhir dari saudara saudaranya ia cukup dekat dengan salah satu kakak yaitu gentar, sedari kecil mereka seperti sebuah lem karna selalu menempel.
mereka hidup dengan tentram, sampai sopan masuk ke sekolah menengah atas pada kelas 10 sopan menerima bullying, seperti kolong mejanya dipenuhi sampah dan kertas-kertas kotor dari teman² sekelasnya.
awalnya ia hanya mengabaikannya tapi kelamaan mereka sudah berani bermain kasar memukul, melukai, dan menghancurkan mental ku hingga hancur berkeping-keping..
"apakah aku harus mengakhiri nya sendiri,"
"Aku hanya ingin belajar supaya aku bisa masuk ke kampus yang aku inginkan tapi, kenapa selalu ada yang tak ingin aku maju...?"
"Mengapa...? Orang orang itu selalu ingin menjatuhkan ku...?"
akankah sopan bisa bertahan dengan segala cobaan, kekerasan, dan hinaan yang orang-orang itu lontarkan?
• KARAKTER HANYA MILIK MONSTA SAYA HANYA MEMINJAM KARAKTERNYA SAJA!!
• KARAKTER TAMBAHAN YANG DARI SAYA SENDIRI
• WASPADA TYPO
• DILARANG PLAGIAT!
• KARYA INI MURNI HASIL DARI SAYA SENDIRI
• NOT SHIP!
• TERDAPAT KATA KASAR DAN ADEGAN KEKERASAN HARAP BIJAK DALAM MEMBACA