cry until you're numb
5 stories
Entangled; The Home We Dream Of ✓ by VstarStar6
VstarStar6
  • WpView
    Reads 317,466
  • WpVote
    Votes 21,867
  • WpPart
    Parts 62
DILARANG MEMBAGIKAN CERITA SAYA KE BASE TWITTER (Lengkap) Meira dan kemalangan adalah sahabat karib. Hidupnya tak pernah jauh dari sesuatu bernama kesusahan. Memiliki seorang ibu tunarungu yang sekarang sedang dirawat di rumah sakit, karena penyakit berat yang telah menggerogoti tubuhnya sedari lama. Tinggal di kontrakan kumuh, dikelilingi oleh para manusia yang sering disebut sebagai 'sampah masyarakat'. Hanya bekerja sebagai tukang cuci piring di sebuah restoran. Mungkin belum seberapa menderita, karena dia masih harus bersinggungan dengan seseorang yang memiliki kuasa di setiap pilihan dan langkahnya. Sementara Arkan, dia hanya berupaya melindungi adiknya dari rasa patah hati, dengan mencoba menyingkirkan sumber patah hatinya sejauh mungkin.[]
Kontradiksi by idybooks
idybooks
  • WpView
    Reads 1,297,731
  • WpVote
    Votes 104,297
  • WpPart
    Parts 44
(Completed) Menikah, lalu bercerai. Begitulah sekiranya isi kontrak yang diberikan Adnan Akhtar, Dokter Spesialis Saraf sekaligus calon pemilik rumah sakit swasta kepada Sasinka Arumindari Djatmika. Tentu saja, Inka bisa mematuhi seluruh aturan yang tertera dalam perjanjian tanpa terkecuali. Dengan catatan, ia juga harus mendapat keuntungan setara. Adnan tak butuh cinta selain menjadi penerus usaha keluarga. Inka pun demikian, uang adalah yang utama. Namun pernikahan terlanjur membuat mereka dipersatukan dalam banyak cerita, hingga salah satu dari mereka merasa kontrak tak berjalan sebagaimana mestinya. Mau tak mau ada yang harus rela mengorbankan hatinya terluka.
Second Chance [SELESAI] by Vidiaeonni
Vidiaeonni
  • WpView
    Reads 380,899
  • WpVote
    Votes 32,013
  • WpPart
    Parts 52
[PART MASIH LENGKAP] 🌹🌹🌹 *** Briona Anindyaswari sangat menyukai bunga. Mawar dan sejenisnya, dan yang berwarna putih yang lebih spesifiknya. Dalam nuraninya yang paling naif, dia kira pernikahannya bersama Kama Nareswara akan seperti mawar, berduri, namun indah. Sakit, namun bisa sedikit saja menyisipkan bahagia. Namun kenyataan tidaklah seindah khayalan semata. Di usia pernikahan mereka yang akan memasuki usia ke satu tahun, tidak sekalipun Briona merasakan bahagia. Kendati mereka tidak saling cinta, tidak saling menginginkan satu sama lain, apa tidak bisa Kama lebih menghargai pernikahan mereka sedikit saja? Sama seperti yang dilakukan oleh Briona? Karena jangan lupa, Briona pun akan sama kerasnya menentang pernikahan ini, jika saja kedua orang tua Kama yang sudah sangat berjasa tidak memohon atau bahkan berlutut di bawah kakinya. Tapi ... Namanya juga pernikahan paksa, dan selamanya tetap ada pada satu titik akhir yang sama. Perceraian. Namun di saat mereka setuju untuk berpisah, bagaimana jika salah satu di antara mereka justru memendam rasa? Bukan Briona, melainkan Kama. ***
The Antagonist's Secret [KARYAKARSA] by Chocopper1
Chocopper1
  • WpView
    Reads 5,442,800
  • WpVote
    Votes 129,212
  • WpPart
    Parts 12
[Pindah Karyakarsa] Hamil dari pria yang akan menjadi calon suami adik kandungnya sendiri. Bertingkah sesuka hati dan membuat keluarganya marah sekaligus malu. Wanita yang tidak mempedulikan perasaan orang lain. Wanita yang menghancurkan mimpi sang adik. Wanita yang mencoreng nama baik keluarga. Wanita yang hanya peduli dengan mimpinya sendiri. Mereka semua menyebutnya dengan wanita antagonis karena sikap dan tindakannya. Namun mereka tidak tahu, rahasia dan beban apa yang dipendam sang wanita antagonis. Novel bisa dilihat di Karyakarsa (Prolog - Bab 52 Ending)
to be young and in love [end] by hijstfu
hijstfu
  • WpView
    Reads 1,988,623
  • WpVote
    Votes 176,272
  • WpPart
    Parts 47
Coba sekarang bayangkan. Kamu hidup sebagai cewek yang biasa aja. Tugasmu sangat simpel, yaitu menarasikan opera sabun yang terjadi di kantin SMA Tribuwana. Dibintangi oleh Nirisha Moora dan Bhadra Parasara. Lalu, tiba-tiba, enggak ada petir menyambar ataupun tornado menerjang, Bhadra Parasara jadi terobsesi dengan kamu! Sering dekat-dekat, sering sentuh-sentuh fisik. Apa tidak terkaget-kaget? Mari kita telisik, kenapa kiranya Bhadra Parasara berkelakuan seperti itu?