Sajak-Sajak Suar Mentari
Huahin jadi tujuan ketika Daou memutuskan untuk kabur dari hidupnya; meninggalkan pekerjaan, teman-teman, dan juga kepastian. Sebab ia ingin menemukan arti dari hidup yang sesungguhnya, bukan hanya rutinitas gila yang terus berulang. Bukan hanya soal dia dan ekspektasi orang-orang. Ini perihal mimpinya yang bahkan sem...